Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUASIN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMPN 2 BANYUASIN I
NPSN : 10644930 NSS : 201110744930 TERAKREDITASI A
Alamat : Jl. Sabar Jaya Desa Perajin Rt.06 Kec. Banyuasin I, Kab. Banyuasin Kode Pos 30763
website : http://www.smpn2ba1.sch.id email : banyuasin1smpn2@yahoo.com

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH SMPN 2 BANYUASI 1


Nomor : 421.3/203/ SMPN 2/ BA.I/ 2023

TENTANG
PENETAPAN TIM KOMITE PENGEMBANG KURIKULUM
SMPN 2 BANYUASIN I KABUPATEN BANYUASIN
TAHUN PEMBELAJARAN 2023/2024

KEPALA SMPN 2 BANYUASIN I


KABUPATEN BANYUASIN

Menimbang : a. Bahwa implementasi kurikulum merdeka pada pendidikan dasar dan


menengah dikembangkan sesuai dengan relevansinya oleh kelompok
atau satuan pendidikan dan komite sekolah di bawah koordinasi dan
supervisi Dinas Pendidikan Kabupaten, maka perlu menetapkan Tim
Pengembang Kurikulum (PTK);
b. Bahwa Kepala Sekolah wajib menunjuk tim komite pengembang
kurikulum;
c. Bahwa untuk memenuhi poin a dan b, perlu di tetapkan dengan surat
keputusan;
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan;
3. Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi
Republik Indonesia Nomor 262/M/2022 Tentang Perubahan atas
Keputusan Mendikbudristek Nomor 56/M/2022 Tentang Pedoman
Penerapan Kurikulum dalam Rangka Pemulihan Pembelajaran;
4. Keputusan Kepala BSKAP Kemdikbudristek Nomor
009/H/KR/2022 tentang Dimensi Elemen dan Sub Elemen Capaian
Pembelajaran pada PAUD, jenjang Pendidikan Dasar dan jenjang
Pendidikan Menengah pada Kurikulum Merdeka;
5. Keputusan Kepala BSKA Kemdikbudristek Nomor 033/H/KR/2022
tentang perubahan atas Keputusan Kepala BSKAP Kemdikbudristek
No.008/H/KR/2022 tentang Capaian Pembelajaran pada PAUD,
jenjang Penidikan Dasar dan jenjang Pendidikan Menengah pada
Kurikulum Merdeka;
6. Keputusan Kepala BSKAP Kemdikbudristek No.044/H/KR/2022
tentang Satuan Pendidikan Pelaksana Implementasi Kurikulum
Merdeka pada tahun ajaran 2023/2024

Memperhatikan : 1. Program Kerja Kepala Sekolah 2023;


2. Rapat Koordinasi tanggal 10 Juli 2023
MEMUTUSKAN
Menetapkan :

Pertama : Pembagian tugas guru sebagai Tim Komite Pengembang Kurikulum SMP
Negeri 2 Banyuasin I, sebagaimana tercantum pada lampiran surat
keputusan;

Kedua : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini, dibebankan
pada mata anggaran yang sesuai;

Ketiga : Apabila terjadi kekeliruan dalam keputusan ini akan dilakukan perbaikan
sebagaimana mestinya;

Keempat : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Perajin
Pada Tanggal :10 Juli 2022
Lampiran :Surat Keputusan Kepala SMPN 2 Banyuasin 1
Kabupaten Banyuasin
Nomor : 421.3/203/SMPN2/BA.1/2023
Tanggal : 10 Juli 2022

TIM KOMITE PENGEMBANG KURIKULUM


SMPN 2 BANYUASIN I

NO NAMA/NIP JABATAN KETERANGAN


1 Muhammad Effendi, S.Pd., Pengawas SMP Pengawas Bina
M.M
19650909 199203 1 009
2 Semiyati, S.Sos., M.Si Kepala SMPN 2 Ketua
19650403 199404 2 001 Banyuasin I
3 Mulya Triwati,S.Pd.,M.Si Waka. Kurikulum Wakil Ketua
19771004 200604 2 013
4 Rini Anggraini,S.Pd Guru Koordinator Kegiatan
19890608 202012 2 017
5 Kunto Prashasto,S.Sos Waka. Kesiswaan Anggota
19711005 202121 1 003
6 Tantri Agustin,S.Pd Guru Anggota
19840809 200902 2 003
7 Marhayati, S.Pd Guru BK Anggota
19780626 201408 2 003

Anda mungkin juga menyukai