Anda di halaman 1dari 8

JURNAL HARIAN PESERTA PPG SELAMA PPL I

Minggu ke : 7 dan 8
Hari/Tanggal Deskripsi Kegiatan Refleksi Pembelajaran
Kamis, 16 November Menyambut kehadiran SMPN 01 Kramat
2023 siswa-siswi di depan menerapkan budaya5S
pagar sekolah (Senyum, Sapa, Sopan
dan Santun) yang
diharapkan menjadi
budaya karakter, mampu
menumbuhkan nilai
karakter yang memang
diharapkan adadalam
setiap proses
pembelajaran di sekolah.
Kegiatan P5 (Projek Mahasiswa PPL
Penguatan Profil Pelajar mendampingi dan
Pancasila di SMP N 1 membantu wali kelas
Kramat dengan tema dalam menyampaikan
“Suara Demokrasi” materi seperti penguatan
profil pelajar pancasila
dan penayangan video
mengenai demokrasi
yang ada di Indonesia.
Bimbingan bersama Mengonfirmasi terkait
Guru Pamong terkait dengan hasil refleksi
penandatanganan lembar pembelajaran dan
refleksi pembelajaran rancangan pembelajaran
dan rancangan yang telah dibuat untuk
pembelajaran siklus 2
yang telah dibuat
Jumat, 17 Menyambut kehadiran SMPN 01 Kramat
November 2021 siswa-siswi di depan menerapkan budaya5S
pagar sekolah (Senyum, Sapa, Sopan
dan Santun)yang
diharapkan menjadi
budaya karakter, mampu
menumbuhkan nilai
karakter yang memang
diharapkan ada
dalam setiap proses
pembelajaran di sekolah.
Pelaksanaan P5 (Projek Mahasiswa bersama
penguatan Profil Pelajar guru dan anggota osis
Pancasila dengan tema membantu pelaksanaan
“Suara Demokrasi” pemilihan ketua osis
dengan implementasi dengan mengarahkan
pemilihan ketua dan siswa memilih calon
wakil ketua osis yang sesuai dengan
SMP N 1 Kramat pilihannya
Melaksanakan Mahasiswa PPL bersama
bimbingan dengan DPL dan gumong
Dosen Pembimbing berdiskusi terkait
Lapangan (DPL) terkait tantangan, hambatan dan
kegiatan pembelajaran kendala selama
terbimbing, konsultasi melaksanakan praktik
rancangan dan perangkat pembelajaran terbimbing
pembelajaran yang akan siklus 1.
digunakan pada praktik Konsultasi rancangan
pembelajaran terbimbing dan perangkat
siklus 2 pembelajaran yang akan
digunakan pada praktik
pembelajaran terbimbing
siklus 2
Rabu, 22 November Menyambut kehadiran SMPN 01 Kramat
2023 siswasiswi didepan menerapkan budaya 5S
pagar sekolah (Senyum, Sapa, Sopan
dan Santun)yang
diharapkan menjadi
budaya karakter, mampu
menumbuhkan nilai
karakter yang memang
diharapkan adadalam
setiap proses
pembelajaran di sekolah.
Melaksanakan  Pembelajaran
pembelajaran terbimbing terbimbing siklus 1 di
siklus 2 dengan kelas VIII H SMP N 1
mengajar di kelas VIII H Kramat dimulai
SMP N Kramat pada dengan kegiatan
pukul 10.05-11.25 WIB pembuka menyiapkan
pembelajaran dan
kegiatan inti yang
diikuti 32 siswa. Hasil
dari kegiatan
pembelajaran yaitu
dengan membahas
materi Bab 3 Sub Bab
A “Lembaga
Penyelenggara
Negara”. Siswa belajar
mengenai lembaga-
lembaga negara yang
ada di Indonesia
dengan fungsinya.
Pembelajaran
menggunakan model
discovery learning
dengan guru membagi
siswa secara
berkelompok
berdasarkan gaya
belajar dengan
berdiskusi mengenai
lembaga negara di
Indonesia beserta
fungsinya. Hasil dari
diskusi kelompok
dituangkan dalam
LKPD sesuai
kelompoknya.
 Siswa mengikuti
pembelajaran dengan
antusias meskipun
masih ada beberapa
yang mengobrol
sendiri dan
mengganggu teman-
temannya
Melaksanakan evaluasi Guru bersama siswa
pembelajaran yang telah secara bersama-sama
dilaksanakan melakukan evaluasi
pembelajaran yang telah
dilaksanakan dengan
menyimpulkan materi
yang sudah dipelajari,
mencatat atau
menyampaikan kegiatan
yang menarik dan
hambatan selama
mengikuti pembelajaran
Kamis, 23 November Menyambut kehadiran SMPN 01 Kramat
2023 siswa-siswi di depan menerapkan budaya5S
pagar sekolah (Senyum, Sapa, Sopan
dan Santun)yang
diharapkan menjadi
budaya karakter, mampu
menumbuhkan nilai
karakter yang memang
diharapkan adadalam
setiap proses
pembelajaran di sekolah.
Melaksanakan konsultasi Mahasiswa berkonsultasi
dan bimbingan dengan dengan guru pamong
guru pamong terkait terkait tantangan,
tantangan dan hambatan kendala dan hambatan
dalam melaksanakan praktik pembelajaran
pembelajaran terbimbing terbimbing yang telah
dilaksanakan
Membantu mengawasi Mahasiswa membantu
dan mendampingi kelas mendampingi kelas dan
yang tidak ada gurunya memberikan tugas bagi
kelas yang gurunya
berhalangan hadir.
Jumat, 24 November Menyambut kehadiran SMPN 01 Kramat
2023 siswa-siswi di depan menerapkan budaya 5S
pagar sekolah (Senyum, Sapa, Sopan
dan Santun)yang
diharapkan menjadi
budaya karakter, mampu
menumbuhkan nilai
karakter yang memang
diharapkan adadalam
setiap proses
pembelajaran di sekolah.
Melaksanakan  Pembelajaran
pembelajaran terbimbing terbimbing siklus 3 di
siklus 2 dengan kelas VII B SMP N 1
mengajar di kelas VII b Kramat dimulai
SMP N Kramat pada dengan kegiatan
pukul 07.50-09.10 WIB pembuka menyiapkan
pembelajaran dan
kegiatan inti yang
diikuti 32 siswa. Hasil
dari kegiatan
pembelajaran yaitu
dengan membahas
materi Bab 3 Sub bab
A “Wilayah
Indonesia”. Siswa
mempelajari wilayah
Indonesia dengan
mempelajari letak
astronomis dan letak
geografisnya serta
mempelajari batas-
batas wilayah
Indonesia dengan
melihat pada peta dan
Globe. Mahasiswa
menggunakan model
team games turnamen
(TGT) dengan
melakukan tebak kata.
Siswa secara
berpasangan bekerja
sama untuk menebak
kata dalam materi
wilayah Indonesia
dengan salah satu
siswa berperan
sebagai penebak dan
siswa lainnya sebagai
pengarah.
 Siswa kelas VII B
mengikuti
pembelajaran dengan
tertib dan antusias
terbukti dengan
siswa yang aktif
selama
pembelajaran.
Bimbingan bersama Mengonfirmasi terkait
Guru Pamong terkait dengan hasil observasi
dengan penandatangan pembelajaran,
lembar observasi karakteristik peserta
pembelajaran didik.
dan karakteristik peserta
didik.

*) Dideskripsikan untuk per 5 hari kegiatan

Mengetahui
Guru Pamong

Rosna Eda, S.Pd


NIP. 197811182008012009

Anda mungkin juga menyukai