Anda di halaman 1dari 7
GUBERNUK KEPULAUAN BANGKA BELITUNG KEPUTUSAN GUBERNUR KEPULAUAN BANGKA BELITUNG NOMOR: 188.44/\157/1V/2023 TENTANG PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN GUBERNUR NOMOR: 188.44/8/IV/2023 TENTANG PEMBENTUKAN KOMITE DAERAH EKONOMI DAN KEUANGAN SYARIAH Menimbang Mengingat PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG GUBERNUR KEPULAUAN BANGKA BELITUNG, a.bahwa sehubungan dengan adanya perubahan struktur kepengurusan dan perekrutan Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syariah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, maka Keputusan Gubernur Nomor: 188.44/8/IV/2023 tentang Pembentukan Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syariah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, perlu diubah; b.bahwa komite yang tersebut namanya dalam Keputusan Gubernur ini’ dipandang cakap dan mampu untuk melaksanakan tugas dan tanggung jawab yang diberikan kepadanya; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Gubernur tentang Perubahan Atas Keputusan Gubernur Nomor: 188.44/8/IV/2023 tentang Pembentukan Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syariah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung; 1. Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2000 tentang Pembentukan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 217, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4033); 2.Undang-Undang Nomor 41 Tahun 2004 tentang Wakaf (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 159, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4459); 3. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 93, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4866); 10. 11 12, 13, .Undang-Undang _ Nomor . Undang-Undang Nomor 21 Tahun 2008 tentang Perbankan Syariah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun aoe Nomor 94, Tambahan Lembaran Negara Republik Indone Nomor 4867); 1 tentang Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2011 Pengelolaan Zakat (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 115, Tambahan Lembaran Negara Republi Indonesia Nomor 5255); 17. Tahun 2012 tentang lik Indonesia Tahun i Negara Republ Perkoperasian (Lembaran Neg: PI Neen epublile 2012 Nomor 212, Tambahan Lembaran Indonesia Nomor 5355); Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 tentang Perindustrian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 4, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 549: Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2014 _ tentang Perdagangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 45, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5512); .Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia ‘Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 4, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6757); -Undang-Undang = Nomor 4 ~— Tahun 2023 tentang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2023 Nomor 4, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6845); Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 1988 tentang Koordinasi Kegiatan Instansi Vertikal di Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1988 Nomor 10, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3373); Peraturan Pemerintah Nomor 69 Tahun 1999 tentang Lebel dan Iklan Pangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 131, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3867); Menetapkan KESATU KEDUA. KETIGA 18. Peraturan Presiden Nomor 28 Tahun 2020 tentang Komite fasional Ekonomi dan Keuangan Syariah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 41); 1S. Peraturan Menteri Agama Nomor 26 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Jaminan Produk Halal (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1191); MEMUTUSKAN: Mengubah Keputusan Gubernur Nomor: 188.44/8/IV/2023 tentang Pembentukan Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syariah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Perubahan sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU yakni mengubah Lampiran sehingga sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Gubernur ini. Keputusan Gubernur ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan Ditetapkan di Pangkalpinang pada tanggal § D«Sse~>e< 2923 Pj. GUBERNUR KEPULAUAN BANGKA BI ‘Tembusan disampaikan kepada Yth: ousone | Wakil Presiden Republik Indonesia di Jakarta; Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia di Jakarta; . Menteri Agama Republik Indonesia di Jakarta; Ketua Dewan Perwalilan Rakyat Daerah Prov. Kep. Bangka Belitung di Pangkalpinang; Sekretaris Daerah Prov. Kep. Bangka Belitung di Pangkalpinang; Inspektur Prov. Kep, Bangka Belitung di Pangkalpinang LAMPIRAN KEPUTUSAN GUBERNUR KEPULAUAN BANGKA BELITUNG NOMOR: 188.44 /1V/2023, TTENTANG. PERUBAHAN ATAS _KEPUTUSAN GUBERNUR NOMOR 188.48/8/1V/2028 TENTANO. PEMBENTUKAN | KOMITE, DAERAH. EKONOMI DAN KEUANGAN SYARIAH PROVINS! [KEPULAUAN BANGKA BELITUNG SUSUNAN DAN KEANGGOTAAN KOMITE DAERAH EKONOMI DAN KEUANGAN SYARIAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG A.Pembina B.Ketua C. Wakil Ketua Wakil Ketua D.Sekretaris Wakil Sekretaris E. Direktur Eksekutif Wakil —Direktur Eksekutif F.Direktorat Industri Produk Halal G.Direktorat_ _Jasa Keuangan Syariah : Pj.Gubernur Kepulauan Bangka Belitung + Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. : 1. Asisten Sekda Bidang Perekonomian dan Pembangunan Setda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. 1:2. Asisten Sekda Bidang Administrasi Umum Setda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. : Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra Setda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. : 1, Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat Setda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. : 2. Kepala Biro Perekonomian dan Administrasi Pembangunan Setda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Dr. Wulpiah, M.S.I (Akademisi Ekonomi Islam IAIN SAS Babel). : Dr. Zayadi, M.Ag : 1. Dr. Ahmad Irvani, M.Ag (Akademisi Ekonomi Islam IAIN SAS Babel) Dr. Andi Yusfani (Akademisi Ekonomi) » : 1) Direktur: Drs. Ahmad Luthfi (Sekretaris MUI Babel) 2) Kepala Divisi: H. Iwan Setiawan, SIP., MH( Satgas JPH Babel) 1 1) Direktur: Adi Radyansyah (Bank Syariah Indonesia Cabang Pangkalpinang) 2) Kepala Divisi: Abang Setiadi (Bank Sumsel Babel Cabang Syariah) HDi irektorat Keuangan : 1) Direktur: Arif Manggu, M.Pd (Ketua Baznas Sosial Syariah Provinsi) 2) Kepala Divisi: Abdul Aziz, MH L pe uoa Bisnis : 1) Direktur: Raden Median, M.M dan eee 2) Kepala Divisi: Dr. Muslim E] Hakim vena Kurniawan, ST. MT J. Direktorat +1) Direktur: Prof. Dr. H. Hatamar, M.A8 Infrastruktur dan (Akademisi IAIN SAS Babel) Ekosistem Syariah 2) Kepala Divisi: ‘ Dr. Adhari, ST.,ME (Kabid Bidang Persandian dan Kamanan Informasi Dinas Komunikasi dan Informatika Prov. Kep. Bangka Belitung) K. Anggota: 1) Lembaga/Bidang/Instansi 1. 2. warnaus 10. ul 12. 13, 14. 15. 16. 17. 18, 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Kepala Kantor Perwakilan Kementerian Keuangan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Kepala Otoritas Jasa Keuangan Regional 7 Sumbagsel. Direktur Utama PT. Timah Tbk. GM PT. Angkasa Pura Bangka Belitung. | Rektor IAIN Syaikh Abdurrahman Siddik Bangka Belitung. Rektor Universitas Bangka Belitung. Rektor Universitas Muhammadiyah Bangka Belitung. Rektor Institut Sain dan Bisnis Atma Luhur. Rektor Universitas Pertiba. Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Politik Pahlawan 12. Direktur Politehnik Manufaktur. Kepala Bank Syariah Indonesia cabang Pangkalpinang. Kepala Bank Muamalat Indonesia Cabang Pangkalpinang, Kepala Bank Sumsel Babel Syariah Cabang Pangkalpinang. Direktur Utama Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Bangka Belitung, Kepala Kantor Pegadaian Syariah. Kepala BPJS Ketenagakerjaan Provinsi Kep. Bangka Belitung. Kepala BPJS Kesehatan Provinsi Kep. Bangka Belitung, Kepala BPOM di Pangkalpinang. Kepala Bursa Efek Indonesia Cabang Pangkalpinang, Kepala JAMKRIDA Prov. Kep. Bangka Belitung, Ketua Majelis Ulama’ Indonesia Provinsi Kep. Bangka Belitung. Ketua PWNU Prov. Kep. Bangka Belitung. Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Prov. Kep. Bangka Belitung. Ketua Badan Amil Zakat Provinsi Kep. Bangka Belitung. Ketua Badan Wakaf Indonesia Bangka Belitung, %. Ketua Dekranasda Prov. Kep. Bangka Belitung 3 Ketua Kamar Dagang Indonesia Prov. Kep. Bangka Belitung. S. Ketua PLUT Prov. Kep. Bangka Belitung, 36. Ketua Badan Promosi Parawisata Daerah Prov. Kep. Bangka Belitung. 37. Gabungan Industri Parawisata dan Hotel Prov. Kep. Bangka Belitung. 38. Ketua IWAPI Prov. Kep. Bangka Belitung. 39. Ketua HIPMI Prov. Kep. Bangka Belitung, 40. Ketua Pusat Inkubasi Bisnis Usaha Kecil (PINBUK) Prov. Kep. Bangka Belitung. 41. Ketua Komunitas Travel Bangka Belitung. 42. Halal Center IAIN SAS Bangka Belitung. 43. Juru Sembelih Halal (Juleha) Bangka Belitung. 44. Sembelihan Halal (Sibilal) Bangka Belitung 2) Perangkat Daerah 1. Inspektur Prov. Kep. Bangka Belitung. 2. Kepala Bapedda Prov. Kep. Bangka Belitung. 3. Kepala Bakuda Prov. Kep. Bangka Belitung. 4. Kepala Dinas Parawisata, Kebudayaan dan Kepemudaan Olah Raga Prov. Kep. Bangka Belitung. 5. Kepala Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Prov. Kep. Bangka Belitung. 6. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Prov. Kep. Bangka Belitung. 7. Kepala Dinas Pendidikan Prov. Kep. Bangka Belitung. 8. Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Prov. Kep. Bangka Belitung. 9. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Prov. Kep. Bangka Belitung. 10. Kepala Dinas Tenaga Kerja Prov. Kep. Bangka Belitung. 11. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Prov. Kep. Bangka Belitung. 12. Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Kep. Bangka Belitung. 13. Kepala Dinas Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat Desa Prov. Kep. Bangka Belitung. 14. Kepala Dinas Kesehatan Prov. Kep. Bangka Belitung. 15. Kepala Dinas Perhubungan Prov. Kep. Bangka Belitung. 16. Kepala Dinas PUPR Prov. Kep. Bangka Belitung. 17. Kepala Biro Hukum Setda Prov. Kep. Bangka Belitung. L. Sekretariat 1. Megawati Soeroso, ST, M.Si (Koordinator Adm. Perekonomian dan Perencanaan Biro Perekonomian dan Administrasi Pembangunan Setda Prov. Kep. Bangka Belitung). 2. H. Sulaiman, S.Pd.1, M.H (Koordinator Kesejahteraan Rakyat Pelayanan Dasar Biro Kesejahteraan Rakyat Setda Prov. Kep. Bangka Belitung). 3. H. Sofyan, S.Ag., M.Si (Koordinator Bina Mental Spritual Biro Kesejahteraan Rakyat Setda Prov. Kep. Bangka Belitung). 4. Yogi Cahyo Ginanjar, ST, M.Si (Analis Kebijakan Pertama Biro Perekonomian dan Administrasi Pembangunan Setda Prov. Kep. Bangle Belitung). Pj.GUBERNUR KEPULAUAN BANGKA BELITYAG,

Anda mungkin juga menyukai