Anda di halaman 1dari 3

SOAL LATIHAN SUMATIF TENGAH SEMESTER

MATEMATIKA KELAS VIII / SMP

1. Perhatikan gambar lingkaran dan unsurnya berikut ini.

Sebutkan nama-nama dari unsur lingkaran berikut !


2. Perhatikan gambar lingkaran berikut ini.

Besar sudut AOB yang mungkin adalah . . . . ( PGA )


A. 55°
B. 27,5°
C. 110°
D. 100°
3. Perhatikan gambar lingkaran berikut ini.

Jika diketahui DPE adalah sudut pusat dan DFE adalah sudut keliling, maka besar nilai x yang
mungkin adalah . . . . ( essay )
4. Perhatikan gambar lingkaran dibawah ini.

Jika besar EGH adalah 53°, maka pernyataan yang sesuai adalah . . . (PGK)
A. Besar sudut EFH dua kali lipat sudut EGH
B. Sudut EFH sama dengan sudut EGH
C. Besar sudut EFH sama dengan besar sudut EGH
D. Besar sudut EOH yang mungkin adalah 106°
5. Pernyataan yang sesuai dengan luas dan keliling lingkaran yang benar adalah . . . . (PGK)
A. Luas lingkaran dapat jika diameter lingkaran diketahui.
B. Luas lingkaran memiliki rumus π x r2
C. Keliling lingkaran memiliki nilai lebih kecil daripada luas lingkaran
D. Keliling lingkaran hanya dapat dicari menggunakan rumus π x diameter saja.
6. Perhatikan gambar berikut.

Luas gabungan dari bangun diatas adalah . . . . (Essay)


7. Perhatikan gambar berikut ini.

Luas daerah yang diarsir adalah . . . . . (Essay)


8. Sebuah alun alun Kota memiliki sisa lahan berbentuk lingkaran dan memiliki diameter 7 meter. Sisa
lahan tersebut akan pisang batu paving dengan ukuran 10 cm x 5 cm. Pernyataan yang sesuai dengan
ilustrasi tersebut adalah . . . (PGK)
A. Jumlah paving yang akan dipasang lebih dari 22 biji
B. Jumlah paving maksimal 22 biji
C. Jika harga per biji paving Rp 10.000 maka estimasi anggaran minimal adalah Rp 220.000
D. Jumlah paving maksimal 21 biji
9. Pak Heru memiliki taman berbentuk lingkaran dengan diameter 300 cm. Pada sekeliling taman
tersebut akan dipasang lampu taman dengan jarak 10 cm. tentukan jumlah lampu maksimal yang
dapat dipasang pada taman tersebut ! (Esay)
10. Pak Budi memiliki lapangan seperti gambar berikut. Jika pak Budi ingin mengecat seluruh keliling
lapangan tersebut, maka panjang keliling lapangan yang mungkin akan dicat pak Budi adalah . . .
11. Sebuah kotak makanan berbentuk balok dengan ukuran panjang 15 cm, lebar 10 cm dan tinggi 4 cm.
Tentukan luas permukaan kotak makanan tersebut !
12. Tentukan luas permukaan yang memiliki volume sebesar 3.375 cm3 !
13. Sebuah miniature tenda pramuka berbentuk seperti gambar dibawah.

Tentukan :
a. Volume tenda
b. Luas permukaan tenda
14. Tentukan volume limas berikut !

15. Sebuah drum berbentuk tabung dengan jari jari 27 cm dan tinggi 150 cm. tentukan volume drum
tersebut !

Anda mungkin juga menyukai