Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

SEMESTER GENAP KELAS IX


MADRASAH TSANAWIYAH SWASTA AL-FAUZAN LABUHANBATU
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Hari/tanggal :


Nama Siswa : .................................................. Kelas : IX (Sembilan)

A. Pilihan Berganda 6. Media komunikasi berupa tulisan antara


seseorang atau lembaga dengan seseorang
1. Buku berisi cerita imjinatif yang dibuat atau lembaga lainnya disebut....
untuk menghibur disebut... a. surat
a. buku fiksi b. pengumuman
b. non fiksi c. alat komunikasi
c. imajinasi d. pemberitahuan
d. narasi
7.Contoh surat penawaran, surat permintaan,
2. Sebuah cerita dibangun dengan beberapa surat penagihan, dan surat pengiriman
unsur seperti tema, alur, amanat, sudut barang merupakan jenis surat...
pandang, latar, tokoh dan gaya bahasa. a. surat pribadi kepada seseorang atau
Cerita mengenai persahabatan, perjuangan keluarga
atau kehidupan anak remaja siswa SMP b. surat pribadi yang ditujukan kepada
termasuk sebuah cerita yang dibangun instansi
melalui unsur... c. surat niaga
a. alur d. surat dinas
b. amanat
c. tema Cuplikan surat ini digunakan untuk
d. sudut pandang mengerjakan soal nomor 8 dan 9.
Apa kabarmu? Aku harap kamu dalam
3. Buku pelajaran seperti bahasa Indonesia, keadaan baik dan sehat, ya? Aku juga di sini
matematika, dan IPS merupakan buku dalam keadaan baik dan sehat. semoga kita
dengan menguraikan informasi atau segera dapat bertemu.
pengetahuan yang disajikan melalui uraian
materi, grafik, tabel, dan bagan. Buku 8. Berdasarkan kepentingannya, cuplikan
tersebut merupakan buku... tersebut termasuk jenis surat...
a. fiksi a. pribadi
b. non fiksi b. tidak resmi
c. imajinasi c. permohonan
d. narasi d. pemberitahuan

4. Penjelasan tentang isi buku secara 9. Cuplikan itu berisikan ....


keseluruhan, latar belakang dan tujuan a. pengharapan
penulisan, serta manfaat isi buku terdapat b. permintaan
pada.... c. persahabatan
a. Isi buku d. perkenalan
b. Glosarium
c. Daftar pustaka 10. Seorang wali murid
d. Kata pengantar mengirimkan surat kepada wali kelas
anaknya yang memberitahukan tidak masuk
5. Unsur yang tidak ada dalam sekolah karena sakit. Surat yang
buku nonfiksi adalah.... dikirimkannya akan berupa surat...
a. kata pengantar a. penawaran
b. daftar isi b. permohonan izin
c. daftar pustaka c. pemberitahuan
d. indeks d. pernyataan
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif C. penelitian
Republik Indonesiaakan menyelenggarakan D. pengamatan
" Pameran Produk UMKM Indonesia tahun
2022, yang akan diselenggarakan pada 7 sd 17. Bagian struktur teks hasil observasi yang
10 Juni 2022 di Assembly Hall Balai Sidang berisi pengertian sesuatu yang dibahas
Senayan, Jakarta pukul 10.00 s.d 21.00 disebut dengan ….
WIB. Sehubungan dengan hal di atas, kami A. deskripsi umum
mengharapkan partisipasi Saudara dalam B. deskripsi manfaat
pameran tersebut. C. deskripsi bagian
Atas perhatian dan kerja sama Saudara, D. definisi umum
kami ucapkan terima kasih.
18. Andi mengetik tugas makalah sampai
11. Berdasarkan isinya, surat teersebut larut malam.
termasuk jenis surat...
a. undangan Imbuhan me- pada kata mengetik bermakna
b. pemberitahuab ….
c. permohonan A. mencari sesuatu
d. ajakan B. menjadi seperti
C. melakukan pekerjaan
12. Maksud undangan tersebut adalah agar D. kelanjutan
penerima undangan dapat...
a. melihat berlangsungnya pameran 19. Di bawah ini yang bukan termasuk
b. menginformasikan suasana pameran struktur teks deskripsi adalah ….
c. meliput kegiatan pameran A. definisi umum
d. mengikuti acara pameran B. deskripsi manfaat
C. deskripsi bagian
13. Anto bersekolah di SMP Terpadu dan D. deskripsi umum
bercita-cita menjadi dokter. Dia sangat giat
belajar, … dia selalu mendapat peringkat 20. Pernyataan berikut yang termasuk ciri-
pertama dalam segala bidang. ciri teks deskripsi adalah ….
A. bersifat menceritakan.
Kata hubung yang tepat untuk melengkapi B. mengandung bukti dan kebenaran
paragraf di atas adalah… C. mengandung contoh, fakta, gambar peta
A. sehingga dan angka
B. dan D. penggambaran sejelas-jelasnya dengan
C. tetapi melibatkan kesan indra
D. atau
21. (…) berteriak tidak dijadikan senjata
14. Lingkungan hidup yang terpelihara dapat oleh anak, para ahli menyarankan (…) orang
menyelamatkan habitat manusia karena tua tidak langsung merespons teriakan anak,
keseimbangannya terjaga. (…) memberitahukannya bahwa berteriak
Makna kata yang dicetak miring adalah …. bukan cara berkomunikansi yang tepat.
A. tempat hidup organisme
B. tempat hidup yang khas suatu organisme Kata penghubung yang tepat untuk
C. keanekarangan yang terdapat dalam satu melengkapi kalimat tersebut adalah ….
lingkungan A. setelah, untuk, sebab
D. keanekarangan hayati yang terdapat B. jika, agar, tetapi
dalam satu area C. sebelum, andai, sebab
D. sesudah, jika, tetapi
15. Di bawah ini yang termasuk repetisi
adalah …. 22. Dalam praktek nya kemacetan kredit
A. kupu-kupu sering terjadi karena dalam faktor externel
B. ikan-ikan dan merupakan resiko suatu bank.
C. mobil-mobilan
D. 1980-an Penulisan kata baku yang tepat adalah ….
A. praktik, eksternal, resiko
16. Istilah lain dari teks observasi adalah …. B. peraktik, eksternel, risiko
A. pengindraan C. peraktik, eksternal, resiko
B. pencatatan D. praktik, eksternal, risiko
23. Pak Joko harus … perbuatannya di 25. Berikut ini yang merupakan deretan kata
depan pengadilan. baku adalah ….
A. apotek, izin, formal, nasihat, hakikat, dan
Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di kwitansi
atas adalah … B. apotek, ijin, formil, nasehat, hakekat, dan
A. mempertanggungjawabkan kwitansi
B. bertanggungjawab C. apotek, izin, formal, nasehat, hakikat, dan
C. dipertanggungjawabkan kuitansi
D. pertanggungjawaban D. apotik, ijin, formil, nasihat, hakikat, dan
kwitansi
24. Indonesia merupakan paru-paru dunia
kedua. Indonesia memiliki hutan lebat yang ESAY TEST
memberikan banyak oksigen. Di negara ini
terdapat tumbuhan dan hewan yang khas, 1. Tuliskan 3 jenis jenis puisi rakyat?
seperti matoa, kayu cendana, burung
cendrawasih, orang utan, dan komodo. 2. Tulisakn dan jelaskan pengertian dari
puisi rakyat?
Ide pokok paragraf di atas adalah …
A. Indonesia memiliki tumbuhan dan hewan 3. Tuliskan dan jelaskan pengertian dari
khas. buku Fiksi dan NonFiksi?
B. Indonesia memberikan banyak oksigen
C. Matoa, kayu cendana dan komodo 4. Tuliskan pengertian dari
merupakan tumbuhan dan hewan khas Merangkum?
Indonesia.
D. Indonesia merupakan paru-paru dunia. 5. Tuliskan 3 unsur buku Fiksi dan Non
Fiksi?

Anda mungkin juga menyukai