Anda di halaman 1dari 2

Latihan Uji Kompetensi Bab

Kelas / Semester : IX / 2
Materi : Energi dan Daya Listrik
Sub–Materi : Energi dan Daya Listrik
1. Berikut yang bukan merupakan keuntungan 13. Sebuah trafo memiliki kumparan primer 500
tranmisi daya listrik jarak jauh dengan tegangan lilitan dan sekunder 100 lilitan. Trafo diberi
tinggi adalah .... tegangan PLN 200 V. Jika kuar arus sekunder 2 A
a. energi listrik yang hilang dapat diperkecil dan efisiensi 80%, maka arus primer adalah ....
b. kabel yang digunakan ukurannya kecil a. 0,5 A. b. 1,0 A c. 4,0 A d.
c. arus yang mengalir menjadi kecil 10,0 A
d. hambatan kabel besar. 14. Berikut ini yang tidak menimbulkan GGL induksi
2. Sebuah trafo digunakan untuk menaiikan tegangan adalah ....
AC dari 6 V menjadi 60 V. Jika kuat arus a. magnet keluar masuk kumparan
sekunder 0,3 A, maka besarnya kuat arus primer b. magnet batang terkurung dalam kumparan.
adalah .... c. kumparan berputar dalam medan magnet
a. 1 A b. 2 A c. 3 A. d. d. kumparan bergerak mendekati dan menjauhi
4A magnet
3. Sebuah trafo memiliki arus primer dan 15. Prinsip kerja dinamo/generator adalah ....
sekundernya masing masing 4 A dan 0,5 A. Jika a. magnet berputar disekitar kumparan
jumlah lilitan primer dan sekunder masing masing b. kumparan menjauhi magnet
adalah 1000 dan 4000, maka efisiensi trafo c. magnet bergerak keluar masuk kumparan
tersebut adalah .... d. kumparan mendekati magnet.
a. 20 % b. 40 % c. 50 %. d. 16. Cara mengubah generator AC menjadi generator
60 % DC adalah ....
4. Alat berikut ini yang menerapkan konsep GGL a. memutus dan menghubungkan arus secara
induksi adalah .... otomatis
a. generator, dinamo, dan transformator. b. memasang cincin luncur pada ujung ujung
b. dinamo, kalkulator, dan transformator kumparan
c. generator, motor listrik, dan transistor c. memasang komutator pada ujung-ujung
d. adaptop, dinamo, dan resistor kumparan
5. Dinamo arus searah menggunakan satu cincin d. mengubah jumlah garis gaya magnet yang
yang dibelah menjadi dua yang disebut dengan .... masuk dalam kumparan
a. cincin ganda c. cincin belah. 17. Perbedaan tarfo step up dan step down adalah ....
b. cincin tunggal d. cincin jepit piliha Step up Step down
6. Perbedaan antara generator AC dan DC adalah .... n
a. generator DC menggunakan cincin belah. a Jumlah lilitan primer Jumlah lilitan primer lebih
b. generator DC menggunakan dua cincin lebih banyak daripada sedikit daripada jumlah
c. generator AC menggunakan interuptor jumlah lilitan sekunder lilitan sekunder
d. generator AC menggunakan komutator b. Jumlah lilitan primer Jumlah lilitan primer lebih
7. Hal yang dapat mempengaruhi gaya gerak listrik lebih sedikit daripada banyak daripada jumlah
induksi adalah .... jumlah lilitan sekunder lilitan sekunder
a. arah medan magnet c. luas c Jumlah lilitan primer Jumlah lilitan sekunder
kumparan sama dengan daripada lebih banyak daripada
b. laju perubahan fluks magnet. d. besar jumlah lilitan sekunder jumlah lilitan primer
medan magnet d Jumlah lilitan sekunder Jumlah lilitan primer sama
8. Faraday mengamati arus listrik induksi berasal lebih banyak daripada dengan daripada jumlah
dari .... jumlah lilitan primer lilitan sekunder
a. perubahan arus listrik c. perubahan gerak 18. Jumlah lilitan pada kumparan sebuah generator
magnet mempengaruhi ....
b. perubahan medan magnet. d. perubahan jenis a. besar arus induksi yang dihasilkan.
kutub magnet b. arah arus induksi yang dihasilkan
9. Agar dapat menghasilkan GGL Induksi 6 V. c. besar medan magnet yang dihasilkan
Kumparan yang memiliki lilitan 1000 harus d. kecepatan gerak generator
diputar sehingga laju perubahan fluks adalah .... 19. Perbandingan jumlah lilitan primer dan sekunder
a. 6 x 10-4 Wb/s c. 6 x 10-2 Wb/s sebuah trafo adalah 2 : 5. Jika tegangan
-3
b. 6 x 10 Wb/s. d. 6 x 10-1 Wb/s sekundernya 120 volt, maka tegangan primernya
10. Sebuah trafo step up mengubah tegangan dari 44 adalah ....
V menjadi 220 V. Jika efisiensi trafo 50% dan a. 12 V b. 40 V c. 48 V. d.
kumparan sekunder dihubungkan dengan alat 300 V
listrik 20V/110 W, maka arus yang timbul pada 20. Roda sepeda yang memutar dinamo menimbulkan
kumparan primer adalah .... hal hal di bawah ini, kecuali ....
a. 1,25 A b. 2,5 A c. 5,0 A. d. a. perubahan garis gaya magnet menimbulkan
10,0 A gejala induksi
11. Listrik yang ditimbulkan oleh magnet disebut .... b. arus bolak balik dapat menyalakan lampu
a. listrik elektron c. energi listrik c. perubahan energi kinetik menjadi energi listrik
b. listrik gerakan d. listrik induksi. d. perubahan energi listrik menjadi energi
12. Pada transformator step down ideal, berlaku .... mekanik.
a. lilitan sekunder lebih banyak dibandingkan 21. Pada arus bolak balik berlaku .....
kumparan primer a. arusnya berubah ubah, tegangan tetap
b. kuat arus pada kumparan sekunder lebih kecil b. arusnya tetap, tegangan berubah ubah
dibandingkan kuat arus primer c. arusnya tetap, tegangan juga tetap
c. daya primer sama dengan daya sekunder. d. arus dan tegangan berubah ubah.
d. kuat arus pada kumparan sekunder sama 22. Untuk mengubah tegangan bolak balik menjadi
dengan dibandingkan kuat arus primer tegangan searah digunakan .....
a. interuptor c. stabilitor
Elifel,Elives™
phone : 3816946-3815845
HP : 081-7033-540-39/49
b. adaptor. d. inverator
23. Prinsip timbulnya GGL adalah ....
a. perubahan jumlah garis gaya magnet dalam
kumparan.
b. gerakan muatan listrik dalam kumparan
c. perubahan arus dalam kumparan
d. perubahan kecepatan putaran kumparan
24. Hubungan antara jumlah lilitan dan arus dam trafo
adalah ....
a. Is : Ip = Ns : Np c. Is : Ip = Ns2 : Np2
b. Ip : Is = Ns : Np. d. Ip : Is = Ns2 : Np2
25. Efisiensi trafo adalah 80 %, artinya ....
a. daya yang hilang dalam trafo adalah 20%.
b. daya yang hilang dalam trafo adalah 80%
c. perbandingan daya masuk dan daya keluar trafo
adalah 4 : 5
d. perbandingan tegangan sekunder dan tegangan
primer adalah 5 : 4
26. Pembangkit listrik untuk menstransmisikan listrik
ke rumah-rumah menggunakan ....
a. tegangan tinggi. c. tegangan sedang
b. tegangan rendah d. tegangan
keluaran seadanya
27. Kumparan primer sebuah trafo 5 kali dari
kumparan sekunderna. Trafo dihubungkan sumber
tegangan AC 220 volt. jika kuat arus pada lilitan
primer adalah 0,5 A, tegangan sekunder dan arus
pada kumparan sekunder secara berturut turut
adalah ....
a. 1.100 volt dan 0,1 A c. 44 volt
dan 2,5 A
b. 1.100 volt dan 2,5 A d. 44 volt
dan 0,1 A.
28. Jika kumparan primer lebih banyak daripada
kumparan sekunder, pernyataan berikut yang tidak
tepat adalah ....
a. tegangan input lebih besar dari dengan
tegangan output
b. kuat arus primer lebih kecil dibandingkan kuat
arus sekunder
c. jenis trafo yang digunakan step down karena
kuat arus primer lebih kecil dari kuat arus
sekunder
d. jenis trafo yang digunakan step up karena kuat
arus primer lebih besar dari kuat arus
sekunder.
29. Perhatikan tabel besaran dari dua buah
tranformator berikut ini
Trafo Vp Vs Ip Is Np
I 100 150 3A 2A 200
volt volt lilitan
II 250 100 2A 5A 750
volt volt lilitan
Jenis trafo tersebut dengn alasan yang benar
adalah ....
Trafo Jenis Alasan Trafo Jenis
a I. Step up Vs>Vp II Step down
b I Step down Is > Ip II Step up
c I Step up Vp>Vs II Step down
d I Step up Np>Ns II Step up
30. Diketahui perbandingan jumlah lilitan primer dan
sekunder adalah Np : Ns = 11 : 1. Apabila
tegangan yang masuk pada trafo sebesar 220 V,
tegangan yang keluar melalui kumparan sekunder
adalah ....
a. 11 volt b. 20 volt. c. 2200 volt d.
2420 volt

Elifel,Elives™
phone : 3816946-3815845
HP : 081-7033-540-39/49

Anda mungkin juga menyukai