Anda di halaman 1dari 2

TEKANAN HIDROSTATIS

Tujuan : 1. Mengamati prinsip Tekanan Hidrostatis Air

Alat dan Bahan

1. Botol bekas air mineral 1 buah (dengan tutupnya)


2. Paku
3. Selotip/plester
4. Mistar
5. Stopwatch (Hp)

Langkah kegiatan

I. AIR PADA BOTOL


a. Ambillah botol air mineral, buatlah lubang pada botol tersebut secara vertikal menggunakan
paku dengan ketinggian 5 cm.
b. Tutup lubang tersebut dengan selotif.
c. Isi botol dengan air sampai penuh lalu tutup botol dengan penutupnya. Letakkan botol di
atas tanah kemudian buka selotif secara cepat. Amati pancaran air yang keluar dari lubang-
lubang tersebut. Ukur jarak mendatarnya pada detik ke 5. Isi Tabel 1
d. Isi botol dengan air sampai penuh lalu tutup botol dengan penutupnya. Letakkan botol di
ketinggian 100 cm di atas tanah kemudian buka selotif secara cepat. Amati pancaran air
yang keluar dari lubang-lubang tersebut. Ukur jarak mendatarnya pada detik ke 5. Isi Tabel 2
e. Isi botol dengan air sampai penuh tanpa tutup botol. Letakkan botol di atas tanah kemudian
buka selotif secara cepat. Amati pancaran air yang keluar dari lubang-lubang tersebut. Ukur
jarak mendatarnya pada detik ke 5. Isi Tabel 3
f. Isi botol dengan air sampai penuh tanpa penutup botol. Letakkan botol di ketinggian 100
cm di atas tanah kemudian buka selotif secara cepat. Amati pancaran air yang keluar dari
lubang-lubang tersebut. Ukur jarak mendatarnya pada detik ke 5. Isi Tabel 4

II. TABEL PENGAMATAN


Tabel 1 ( Air) diatas tanah botol tertutup

No Lubang jarak Kecepatan

1 Lubang 1 X = .....cm v =......cm/s

2 Lubang 2 .. ...

3 Lubang 3 .. ..
Tabel 2 ( Air)ketinggian 50 cm di atas tanah botol ditutup

No Lubang jarak Kecepatan

1 Lubang 1 X = .....cm v =......cm/s

2 Lubang 2 .. ...

3 Lubang 3 .. ..

Tabel 3 ( Air) diatas tanah botol terbuka

No Lubang jarak Kecepatan

1 Lubang 1 X = .....cm v =......cm/s

2 Lubang 2 .. ...

3 Lubang 3 .. ..

Tabel 4 ( Air)ketinggian 50 cm di atas tanah botol terbuka

No Lubang jarak Kecepatan

1 Lubang 1 X = .....cm v =......cm/s

2 Lubang 2 .. ...

3 Lubang 3 .. ..

Pertanyaan dan Tugas

1. Bandingkan pancaran air pada tabel 1 dan 2? Bagaimana jarak mendatar dan kecepatannya?
apa yang terjadi?
2. Bandingkan pancaran air pada tabel 3 dan 4? Bagaimana jarak mendatar dan
kecepatannya?apa yang terjadi?
3. Bandingkan pancaran air pada tabel 1 dan 3? Bagaimana jarak mendatar dan
kecepatannya?apa yang terjadi?
4. Bandingkan pancaran air pada tabel 2 dan 4? Bagaimana jarak mendatar dan
kecepatannya?apa yang terjadi?
5. Buat kesimpulan dari hasil kegiatan tersebut.

Anda mungkin juga menyukai