Anda di halaman 1dari 2

SKENARIO SEGITIGA RESTITUSI

PERCAKAPAN;
Sisi 1. Menstabilkan Identitas (Stabilize the Identity)
Murid : Asl Pak Budi
Guru : Wsl Fazra, tahukah fazra kenapa di panggil bapak
Murid : Tahu Pak karena saya, sering terlambat ke sekolah
Guru : o Berbuat salah itu tidak apa-apa.
o Tidak ada manusia yang sempurna
o Saya juga pernah melakukan kesalahan seperti itu.
o Kita bisa menyelesaikan ini.
Sisi 2. Validasi Tindakan yang Salah (Validate the Misbeh...
Guru : 1. “Padahal kamu bisa melakukan yang lebih buruk dari ini ya?”
2. “mengapa anda sering terlambat ?”
Murid : Saya bangun kesiangan Pak, karena harus bantu ibu mencari nafkah, saya
pulang sekolah harus berjualan kue yang di buat ibu sampai sore, malam
masih membantu ibu menyiapkan bahan untuk membuat kue, di pagi hari,
dan berbagi waktu untuk belajar atau mengerjakan tugas sekolah Pak
Guru : “Kamu patut bangga pada dirimu sendiri karena kamu telah membantu
ibumu untuk mencari nafkah, dan ini merupakan sesuatu yang penting
buatmu”.
Guru : Apapun yang Fazra lakukan, apakah terlambat itu dapat di benar, karena
alas an tersebut ?
Murid : Tidak Pak Budi, Perbuatan saya terlambat sekolah memang salah.
Guru :“Kamu boleh mempertahankan sikap itu, tapi kamu harus memperbaiki
perilaku fazra terlambat masuk sekolah.”
Guru : Apa yang ingin fazra lakukan untuk memperbaiki kesalahan ini ?
Murid : Saya ingin datang tepat waktu Pak.
Guru : Apa Tindakan yang akan fazra lakukan ?
Murid : Saya akan mengatur waktu dengan baik Pak, dan minta dibangunkan waktu
pagi hari Pak
Guru : Siapa yang dapat membantu Fazra untuk bangun pagi ?
Murid : Ibu dan kakak Pak
Sisi 3. Menanyakan Keyakinan (Seek the Belief)
Guru : kesepakatan apa yang telah kita buat ?
Murid : Saya akan dating tepat waktu Pak
Guru : Nilai-nilai apa yang telah kita sepakati ?
Murid : Disiplin, dan tanggungjawab Pak
Guru : Kalau fazra disiplin dan bertanggungjawab kira-kira apa yang fazra peroleh ?
Murid : Saya akan lebih mudah mengerjakan tugas-tugas saya, dan memperoleh
hasil yang baik Pak
Guru : Fazra ingi jadi orang yang bagaimana ?
Fazra : saya ingi jadi orang yang disiplin dan bertanggunjawab Pak
Guru : Terima kasih Fazra telah bersedia menjadi orang yang disiplin dan
bertanggungjawab.
Fazra : Terima kasih Pak telah membantu saya menemukan jati diri saya
Guru : Silahkan Fazra Kembali ke kelas untuk mengikuti pelajaran selanjutnya
Fazra : Iyaa Pak, Asl
Guru : wsl

Anda mungkin juga menyukai