Anda di halaman 1dari 3

RUBRIK PENILAIAN KELAS XII SEMESTER GANJIL TA 2022-2023

SOAL JAWABAN
1. Roma adalah seorang siswa SMAN 8 Luwu. 1. a. Y s
Untuk tiba di sekolah ia berjalan kearah timur
9m
sejauh 12 m, kemudian 9 meter ke utara dimana
arah utara sebagai sumbu Y positif pada X …………….(3)
diagram cartesius. 12 m

a) Gambarkanlah posisi lintasan yang dilalui


b. s = sx i + sy j
roma hingga tiba di sekolah dalam diagram s = 12 i + 9 j…………………..(3)
cartesius sumbu X dan Y!
b) Nyatakanlah perpindahan yang dilalui

c. s = s x 2 + s y 2
= √ 122+ 92
Roma dalam vektor-vektor satuan!
= √ 144+ 81
c) Berapakah besar perpindahan yang = √ 225
dilakukan oleh Roma? s = 15 m…………………..(6)
d) Kemana arah vektor perpindahan yang
dilalui oleh Roma? (nyatakan dalam bentuk sy
sudut) d. tan θ =
sx
9
tan θ =
12
θ = tan-1 0,75……………..(4)

TOTAL 16 Poin

2. Ayah Della bekerja sebagai kontraktor di 2. a) Besaran yang diukur adalah jarak / Panjang
satuannya km/m ……………...(2)
perusahaan swasta. Ia mendapatkan tender
b) r = 20000 m - 12500 m
membuat jalan raya dari Kota Palopo hingga r = 7500 m……………………(2)
Desa Pantilang kec. Bastem Utara. Total
panjang jalan raya yang akan dibuat oleh ayah
Della adalah 20 km. Proyek jalan raya yang
dibuat ayah Della baru selesai sampai Desa
Bunglo sejauh 12,5 km.
a) Besaran apakah yang diukur oleh ayah Della
dan tuliskan satuannya?
b) Berapakah Panjang jalan raya yang belum
dibuat oleh ayah Della jika diubah dalam
ukuran meter?
TOTAL 4 Poin
3. Identifikasi besaran-besaran berikut yang 3. a) perpindahan Vektor …………………(1)
termasuk ke dalam besaran skalar dan vektor b) jarak Skalar……………...……(1)
c) kecepatan Vektor………………...…(1)
a) Perpindahan
d) kelajuan Skalar………………...…(1)
b) Jarak e) gaya Vektor………………..…(1)
c) Kecepatan f) massa Skalar…………………...(1)

d) Kelajuan
e) Gaya
f) Massa

TOTAL 6 Poin
4. Helikopter AH-64E dikemudikan oleh Pilot Rinto 4. Diketahui : v = 200 m/s…………...(1)
dari Bandara Bua menuju ke Puncak Sinaji Bastem θ=30° ………….…...(1)
dengan kecepatan 200 m/s. Posisi puncak Sinaji Ditanyakan :
v = ? ………………………….…...(1)
pada radar helikopter AH-64E berada di 300 ke arah
Solusi :
utara dari timur seperti tampak pada gambar di
1
samping. Nyatakanlah vektor-vektor kecepatan vx = v cos θ = 200m/s cos 30 ° = 200 ( √ 3) = 100√ 3
2
tersebut dalam vektor-vektor satuan. (Ingat gunakan ...(4)
trigonometri) Utara 1
vy = v sin θ = 200m/s sin 30 ° = 200 ( ) = 100......
2
(4)
Jadi v = vx i + vy j
v = 100√ 3 i + 100 j..................(3)
Timur

TOTAL 14 Poin
5. Anda diminta untuk mengukur panjang sebuah 5. a. Papan Tulis = Meteran/ Mistar……………..(1)
papan tulis, ketebalan dari sebuah buku dan suhu Ketebalan Buku = Jangka Sorong………….(1)
Suhu Badan = Termometer………………...(1)
badan seorang siswa.
b. Saya akan melakukan pengukuran berulang,
a. Identifikasilah alat ukur apa saja yang
karena semakin banyak pengulangan
digunakan untuk 3 kegiatan di atas! pengukuran yang dilakukan data yang
b. Apakah Anda akan melakukan pengukuran diperoleh
akan semakin akurat dibandingkan jika kita
tunggal atau pengukuran berulang? Tuliskan melakukan pengukuran tunggal…………...(4)
alasan Anda memilih pengukuran tersebut!

TOTAL 7 Poin

Anda mungkin juga menyukai