Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM KERJA LAMA

1. HARIAN
a. Membantu bapak wakil pengasuh pondok pesantren beserta staf-stafnya
dalam menjalankan sunah-sunah pesantren
b. Menyalakan lampu di setiap Gedung asrama pada pukul 17.30 bekerja sama
dengan mudabbir
c. Mematikan lampu setiap Gedung asrama pada pukul 06.00 bekerja sama
dengan mudabbir
d. Menindak santri yang menyalakan lampu bukan pada waktunya
e. Melarang anggota kamar mematika lampu pada saat waktu tidur
f. Menyewakan penerangan setiap acara pesantren
g. Menindak anggota yang merusal inventaris pesantren yang bersangkutan
dengan air dan Listrik

2. MINGGUAN
a. Merapihkan dan memastikan jalur Listrik yang tidak rapih
b. Memastikan saluran air lancer dan tidak tersumbat (bekerja sama dengan
bagian kebersihan)
c. Memstikan panel listrik MCB berfungsi
d. Mendata dan melaporkan invetaris diesel
e. Melaporkan hasil kerja dan evaluasi kepada pembimbing setiap hari senin
malam selasa
f. Merapihkan dan membersihkan Gedung setiap hari jum’at
g. Mengerjakan tugas yang ada di buku laporan kerusakan
h. Menghadiri rapat osni

3. BULANAN

a. Mengganti filter air depot


b. Menguras dan membersihkan depot
c. Merazia stop kontak dan alat-alat diesel illegal
d. Memasang instalasi Gedung baru
e. Memeriksa dan membersihkan kompor (bekerja sama dengan bagian dapur)
f. Membuat anggaran Listrik, internet bulanan
g. Membayar tagihan Listrik
4. TAHUNAN

a. Mengikuti pelatihan listrik di BBPVP dan Darunnajah 2


b. Mengadakan pelatihan diesel
c. Menambah penerangan di gazebo fezz dan Gedung ekskul
d. Membantu DRT dalam memvoging nyamuk
e. Menambah depot air panas asrama Cairo
f. Menambah depot air putri di asrama Arbain
g. Membuat lemari inventaris diesel
h. Membuat buku laporan kerusakan
i. Mengganti panel box Gedung Andalusia
j. Mengganti panel box Gedung Arbain
k. Membantu DRT mengganti mesin air di Gedung Madinah
l. Mebantu DRT Darunnajah 17 dalam memperbaiki panel air
m. Membuat jalur mata air Darunnajah
n. Membuat jalur listrik Darunnajah Convention Hall
o. Memperbarui jalur listrik PPSB
p. Memasang cctv di Gedung Cordoba,BMT,kantin putri,koperasi putri,Gedung
Al-azhar dan koperasi putra
q. Memasang bell di SDIM Darunnajah

PROGRAM KERJA BARU


1. HARIAN

2. MINGGUAN
a. Menerima laporan tengtang kerusakan air dan listrik (bekerja sama dengan
mudabbir

3. BULANAN
a. Menyedot spiteng di setiap gedung (bekerja sama dengan bagian
kebersihan)
b. Mendata lampu yang mati
4. TAHUNAN
a. Memperbaiki depot

Anda mungkin juga menyukai