Anda di halaman 1dari 8

RINGKASAN PROJECT

“Pembuatan Aplikasi Input Barang / Inventory Menggunakan Java Netbeans”

Disusun oleh:
Adam Malik 211011401500
Imam Taufik 211011401686
APLIKASI INPUT BARANG / INVENTORY
Pengertian aplikasi inventory barang adalah sebuah perangkat lunak untuk melacak
tingkat inventaris, pesanan, penjualan dan pengiriman. Perusahaan menggunakan aplikasi
inventory barang berbasis untuk menghindari kelebihan barang atau kekurangan stok barang.
Sebagian Manfaat dan keunggulan dari aplikasi untuk perusahaan:
Manfaat:
• Menghindari Kekurangan Barang (Out Of Stok)
Apabila customer datang untuk membeli barang dagangan, tapi ternyata persediaan barang
tersebut tidak ada, karena tidak adanya sistem inventory yang baik, maka perusahaan akan
kehilangan kesempatan mendapat keuntungan. Untuk menghindari hal tersebut maka perusahaan
harus mempunyai sistem manajemen inventory yang baik.
• Mengontrol Persediaan dan Pengambilan Keputusan
Manfaat menggunakan aplikasi inventory barang berbasis web yang terakhir adalah aplikasi
inventory barang berbasis web mempunyai fitur yang dapat mengontrol ketersediaan barang,
sehingga akan memudahkan perusahaan dalam mengambil keputusan.
Keunggulan:
• Pengelolaan Barang Lebih Efektif
Penggunaan aplikasi stok barang menjadikan waktu untuk melakukan pengelolaan barang lebih
efektif. Menggunakan sistem digital memungkinkan seseorang untuk mengerjakan banyak hal
lebih cepat jika dibandingkan dengan sistem manual. Hal ini akan menjadikan sistem kerja
perusahaan lebih efektif dan efisien.
• Pemantauan Stok Lebih Mudah
Dalam aplikasi inventory barang berbasis web terdapat sebuah fitur khusus yang isinya adalah
data tentang keluar masuk barang. Hal ini akan memudahkan perusahaan untuk memantau
ketersediaan barang.
Dalam pembuatan aplikasi input barang / inventory kita menggunakan netbeans
NETBEANS
Aplikasi NetBeans adalah sebuah Integrated Development Environment (IDE) yang
digunakan untuk pengembangan perangkat lunak dan ditulis dalam bahasa pemrograman Java1.
IDE ini mendukung pengembangan aplikasi dengan menggunakan berbagai bahasa
pemrograman seperti Java, PHP, C/C++, dan HTML52. NetBeans juga merupakan aplikasi open
source yang dapat berjalan di berbagai sistem operasi seperti Windows, Mac OS X, Linux, dan
Solaris.NetBeans menyediakan fitur-fitur seperti code generator, Java Swing GUI Builder, dan
dukungan untuk berbagai server aplikasi seperti Weblogic 9 dan Jboss 41.Untuk pembuaatan
aplikasi input barang ini kita menggunakan fiturnya java yaitu GUI.

GUI
GUI, singkatan dari Graphical User Interface, adalah sistem antarmuka pengguna yang
memungkinkan interaksi antara pengguna dan perangkat elektronik (seperti komputer,
smartphone, dan perangkat lainnya) melalui elemen visual interaktif1. GUI menampilkan objek
seperti ikon, jendela, dan menu yang menyampaikan informasi dan mewakili tindakan yang
dapat diambil oleh pengguna. Objek-objek ini dapat berubah warna, ukuran, atau visibilitas saat
pengguna berinteraksi dengan mereka, misalnya dengan mengklik atau mengetuk.dididalam
pembuatan aplikasi ini kita menggunakan button, text field, table, field
Berikut sourcode dari aplikasi yang saya sudah buat :
Pernyataan import:
import java.sql.Connection;
import java.sql.DriverManager;
import java.sql.ResultSet;
import java.sql.SQLException;
import java.sql.Statement;
import java.util.logging.Level;
import java.util.logging.Logger;
import javax.swing.JOptionPane;
import javax.swing.table.DefaultTableModel;

Button Tambah:
private void btntambahActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) {
try {
// TODO add your handling code here:
Connection cn =
DriverManager.getConnection("jdbc:mysql://localhost/db_barang",",",",");
cn.createStatement().executeUpdate("Insert into barang
values"+"('"+kode_barang.getText()+"','"+nama_barang.getText()+"','"+stok_barang.getText()+"'
,'"+harga_barang.getText()+"','"+satuan_barang.getText()+"')");
tampilkan ();
reset();
} catch (SQLException ex) {
JOptionPane.showMessageDialog(null, "Maaf, data belum lengkap !");
}

}
Button edit:
private void btneditActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) {
try {
// TODO add your handling code here:
Connection cn = DriverManager.getConnection("jdbc:mysql://localhost/db_barang");
cn.createStatement().executeUpdate("Update barang set nama_barang
='"+nama_barang.getText()+"',stok_barang ='"+stok_barang.getText()+"',harga_barang
='"+harga_barang.getText()+"',satuan_barang ='"+satuan_barang.getText()+"' where
kode_barang ='"+kode_barang.getText()+"'");
tampilkan();
reset();
} catch (SQLException ex) {
Logger.getLogger(barang.class.getName()).log(Level.SEVERE, null, ex);
}
}

Button hapus:
private void btnhapusActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) {
try {
// TODO add your handling code here:
Connection cn = DriverManager.getConnection("jdbc:mysql://localhost/db_barang");
cn.createStatement().executeUpdate("delete from barang where kode_barang
='"+kode_barang.getText()+"'");
tampilkan ();
reset();
} catch (SQLException ex) {
Logger.getLogger(barang.class.getName()).log(Level.SEVERE, null, ex);
}
}
Button reset:
private void btnresetActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) {
// TODO add your handling code here:
reset();
}

private void jButton1ActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) {


// TODO add your handling code here:
}
private void reset(){
kode_barang.setText("");
nama_barang.setText("");
stok_barang.setText("");
harga_barang.setText("");
satuan_barang.setText("");
}

Table:
private void tabelMouseClicked(java.awt.event.MouseEvent evt) {
// TODO add your handling code here:
int i= tabel.getSelectedRow();

if(i>-1){
kode_barang.setText(model.getValueAt(i, 0).toString());
nama_barang.setText(model.getValueAt(i, 1).toString());
stok_barang.setText(model.getValueAt(i, 2).toString());
harga_barang.setText(model.getValueAt(i, 3).toString());
satuan_barang.setText(model.getValueAt(i, 4).toString());
}
}
Untuk databasenya menggunakan MYSQL dan phpMyAdmin untuk administrasi
berbasis web.
MYSQL
MySQL adalah sistem manajemen basis data relasional (RDBMS) yang bersifat open-
source dan berbasis SQL (Structured Query Language). MySQL digunakan untuk mengelola dan
menyimpan data dalam tabel-tabel di dalam basis data. Ini adalah salah satu DBMS yang paling
populer dan banyak digunakan di seluruh dunia.
HASIL OUTPUT :

Anda mungkin juga menyukai