Anda di halaman 1dari 1

PENILAIAN TENGAH SEMESTER

MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA


SEKOLAH DASAR NEGERI 1 LAMBU
TAHUN AJARAN 2024/2025

Nama :…………………………….
Kelas :…………………………….
Semester :…………………………….

Kerjakanlah soal dibawah ini dengan benar dan tepat !

1. Artikan kata yang digaris bawahi pada kalimat berikut ini


a. Beberapa tahun lalu indra gembel menjadi buah bibir orang-orang didaerahnya. Arti
buah bibir adalah………
b. Mereka meminta panji berlapang dada menerima kenyataan itu, arti kata berlapang
dada adalah…….
2. Buatkan kalimat tanya pada kata-kata tanya berikut ini:
a. Apa
b. Siapa
c. Kapan
d. Dimana
e. Mengapa
f. Bagaimana
3. Bahasa Indonesia yang merupakan sarapan dari bahasa asing atau bahasa daerah. Bahasa
asing yang banyak berpengaruh adalah bahasa sangsekerta, arab, belanda, tionghoa,
portugis, dan inggris. Contoh seperti kata
a. Sabar berasal dari bahasa….
b. Negara berasal dari bahasa negara upacara…

Anda mungkin juga menyukai