Anda di halaman 1dari 2

Tahai Jaya, 03 Maret 2024

Nomor : 445/……/S.Und/KMP/PKM-THI/III/2024
Lampiran : 1 berkas
Hal : Persiapan dan Pembentukan TIM Lokmin Linsek

Kepada
Yth. Ketua Mutu, Pokja UKP, Pokja UKM
Dan PJ Program Puskesmas Tahai
di -
Tempat
Dengan hormat,

Sehubungan dengan akan dilaksanakannya Lokakarya Mini Tribulanan Pertama pada


hari selasa mendatang, dan merujuk pada pedoman penyelenggaraan Lokakarya Mini
Puskesmas. Tujuan Lokakarya Mini Tribulanan yaitu untuk meningkatkan fungsi Puskesmas
melalui penggalangan kerjasama lintas sektor serta terlaksananya kegiatan Puskesmas sesuai
dengan perencanaan. Maka dengan ini kami mengundang kehadiran Bapak/Ibu sekalian untuk
hadir dalam persiapan pembahasan Lokmin linsek yang akan dilaksanakan pada :

Hari/Tanggal : Senin, 04 Maret 2024

Pukul : 10.30 WIB s/d Selesai

Tempat : Ruangan TU Puskesmas Tahai

Demikian surat undangan ini. Diharapkan kehadiran Bapak/Ibu sekalian tepat waktu.
Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Tahai Jaya, 03 Maret 2024

Mengetahui,
Kepala Puskesmas Tahai
Kecamatan Maliku Ketua Pokja KMP

Ely Rahmawati, SKM Vivin Ary Wijaya, SKM


NIP.19810610 200501 2 014 NIP. 19870408 201001 2006
Lampiran Undangan Rapat Persiapan dan Pembentukan TIM Lokmin Linsek
Nomor : 445/……/S.Und/KMP/PKM-THI/III/2024
Tanggal : 03 Maret 2024

Hal-hal yang perlu di persiapkan :

1. Hasil Kesepakatan Pertemuan Terdahulu;


2. Hasil PWS;
3. Rencana kerja/kegiatan yang berkaitan dengan lintas sector masing-masing pokja;
4. Masalah dan hambatan masing-masing pokja;
5. Jadwal kegiatan luar Gedung;
6. Kebijakan, peraturan atau program Kesehatan baru (jika ada);
7. Hal-hal yang dianggap perlu.

Anda mungkin juga menyukai