Anda di halaman 1dari 2

KONTROL PERALATAN, TESTING DAN

PERAWATAN UNTUK PERALATAN KLINIS


No.Dokumen SOP/PEM-02-PKMCKG/16
No.Revisi 00
SOP Tanggalterbit 29 Juli 2016
PUSKESMAS Halaman 1 dari 2
KECAMATAN
CENGKARENG dr. NurmariWahyuHapsari
NIP.196401081989102002

1. Pengertian Prosedur ini mengatur control peralatan, testing dan perawatan secara rutin
untuk peralatan klinis yang digunakan

2. Tujuan Sebagai acuan agar semua peralatan klinis dalam kondisi baik, dan siap saat
akan di gunakan.

3. Kebijakan SK Kepala PuskesmasKec. Cengkareng Nomor 228 Tahun 2016 Tentang


Kebijakan Mutu dan Keselamatan Pasien

4. Referensi. 1. Sistem Manajemen Mutu ISO 9001-2008


2. Pedoman Peningkatan Mutu dan Keselamatan Pasien
5. Alat dan bahan 1. Alat :
a. Perangkat Komputer dan Printer
b. AlatTulis Kantor
c. Tool Kit Elektronik
d. Tool Kit Mekanik
2. Bahan : -
6. Langkah – langkah 1. Petugas mengontrol keberadaan semua peralatan klinis yang akan
digunakan
2. Petugas melakukan testing untuk memastikan alat dalam kondisi baik
sebelum di gunakan
3. Petugas melakukan perawatan rutin sesuai dengan SOP peralatan
4. Petugas mengisi cheklis perawatan rutin peralatan klinis
5. Petugas melakukan evaluasi terhadap peralatan yang sering rusak dan
ketidak sesuaian
6. Petugas melaporkan kepada teknisi peralatan/ pengurus barang bila terjadi
kerusakan atau ketidak sesuaian alat.

7. Hal-hal yang perlu di Petugas harus memastikan peralatan yang akan digunakan harus baik dan siap
perhatikan untuk pelayanan

8. Unit Terkait Seluruh unit / ruang lingkup Puskesmas Kecamatan Cengkareng

9. Dokumen Terkait CATATAN MUTU


1. Daftar inventaris alat medis
2. Jadwal pemeliharaan alat medis
3. Laporan kerusakan sarana dan prasarana
4. Cheklis perawatan rutin peralatan

DilarangMengcopyNaskahiniTanpaSeizin WMM PuskesmasKecamatanCengkareng Page 1


KONTROL PERALATAN, TESTING DAN
PERAWATAN UNTUK PERALATAN KLINIS
No.Dokumen SOP/PEM-02-PKMCKG/16
No.Revisi 00
SOP Tanggalterbit 29 Juli 2016
PUSKESMAS Halaman 2 dari 2
KECAMATAN
CENGKARENG dr. NurmariWahyuHapsari
NIP.196401081989102002

10. Riwayat Perubahan Dokumen

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl mulai di terbitkan


.

DilarangMengcopyNaskahiniTanpaSeizin WMM PuskesmasKecamatanCengkareng Page 2

Anda mungkin juga menyukai