Anda di halaman 1dari 23

PENGKAJIAN KLIEN GERONTIK

TEHNIK PENGKAJIAN
PSIKOSOSIAL& SPIRITUAL
 Kaji Tampilan dan perilaku klien secara umum :
kemampuan motorik, bahasa, menulis, dan fungsi sensori
 Tingkat kesadaran , orientasi , rentang perhatian , daya
ingat kemampuan kognitif , pengetahuan umum situasi
kehidupannya
 Kenali bila ada disfungsi mental
 Jelaskan kemampuan sosialisasi klien saat sekarang,
kepuasan klien dalam sosialisasi
TEHNIK PENGKAJIAN EMOSI TAHAP I
Pengkajian Tahap I:
 Apakah klien mengalami sukar tidur ?

 Apakah klien sering merasa gelisah ?

 Apakah Klien sering murung atau menangis


sendiri?
 Apakah klien sering was-was atau kuatir?

Lanjutkan ke pertanyaan TAhap II jika lebih dari


atau sama dengan 1 jawaban “YA”
TEHNIK PENGKAJIAN EMOSI TAHAP II

 Ada masalah/banyak pikiran ?


 Ada Gg/masalah dgn klg lain?
 Menggunakan obat tidur/penenang atas anjuran dr ?
 Cenderung mengurung diri ? Bila lebih dari/sama
dgn 1 jwb “Ya”

MASALAH EMOSIONAL POSITIF (+)


TEHNIK PENGKAJIAN SPIRITUAL

 Kaji agama
 kegiatan keagamaan
 konsep/keyakinan klien ttg kematian
 harapan-harapan klien yang berhubungan dengan
kematiannya, dll
PENGKAJIAN FUNGSIONAL KLIEN

 KATZ Indeks :
Termasuk/kategori yg manakah klien ?

A. Mandiri dlm makan, kontinentia (BAK,BAB),


menggunakan pakaian,pergi ke toilet, berpindah & mandi
B. Mandiri semuanya kecuali salah satu saja dari f/ di
atas
C. Mandiri, kecuali mandi & satu lagi f/ yg lain
PENGKAJIAN FUNGSIONAL KLIEN

D. Mandiri, kecuali mandi, berpakaian & satu f/ yg lain


E. Mandiri, kecuali mandi, berpakaian, ke toilet, & satu f/ yg lain
F. Mandiri, kecuali mandi, berpakaian, ke toilet, berpindah & satu f/
yg lain
G. Ketergantungan u/ semua f/ di atas
H. Lain-lain (tdk termasuk kategori di atas )
Keterangan :
Mandiri : berarti tanpa pengawasan, pengarahan/bantuan aktif dari
orla, Seorg yg menolak u/ melakukan suatu f/ dianggap tdk
melakukan f/, meskipun ia anggap mampu
Modifikasi dari Barthel Indeks
Termasuk yg manakah klien
No Kriteria Dgn Bantuan Mandiri Ket

1. Makan 5 10 Frekuensi :
Jumlah :
Jenis

2. Minum 5 10 Frekuensi :
Jumlah :
Jenis
3. Berpindah dari kursi 5 - 10 15
roda ke tempat tidur ,
sebaliknya
No Kriteria Dgn Mandiri Ket
Bantuan
4. Personal toilet (cuci 0 5 Frekuensi :
muka,menyisir
rambut,gosok gigi)
5. Keluar masuk toilet 5 10
(mencuci pakaian,
menyeka
tubuh,menyiram)
6. Mandi 5 15 Frekuensi
7. Jalan di permukaan 0 5
datar
8. Naik turun tangga 5 10
9. Mengenakan pakaian 5 10
No Kriteria Dgn Bantuan Mandiri Ket

10. Kontrol bowel (BAB) 5 10 Frekuensi :


Konsistensi

11. Kontrol bladder (BAK) 5 10 Frekuensi :


Warna

12. Olah raga/latihan 5 10 Frekuensi :


Jenis :
13. Rekreasi/pemanfaata 5 10 Frekuensi :
n waktu luang Jenis

Keterangan :
a. 130 : Mandiri
b. 65 – 125 : Ketergantungan
c. 60 : Ketergantungan total
PENGKAJIAN STATUS MENTAL GERONTIK

Identifikasi tingkat kerusakan intelektual dgn menggunakan Short Portable Mental


Status Questioner (SPMSQ)
Instruksi : Ajukan pertanyaan 1-10 pd daftar ini & catat semua jwb, ctt jmh
kesalahan total berdasarkan 10 pertanyaan

BENAR SALAH NO PERTANYAAN


01 Tgl berapa hari ini ?
02 Hari apa sekarang ini ?
03 Apa nama tempat ini ?
04 Dimana alamat anda ?
05 Berapa umur anda ?
06 Kapan anda lahir ?
07 Siapa presiden Indonesia sekarang ?
BENAR SALAH NO PERTANYAAN

08 Siapa Presiden Indonesia sebelumnya ?


09 Siapa nama ibu anda ?
10 Kurangi 3 dari 20 dan tetap pengurangan 3 dari setiap
angka baru, semua scr menurun

Jmh : Jmh :
Score Total :
Interpretasi hasil :
a. Salah 0-3 : Fungsi intelektual utuh
b. Salah 4-5 : Kerusakan intelektual ringan
c. Salah 6-8 : Kerusakan intelektual sedang
d. Salah 9-10 : Kerusakan intelektual berat
KONDISI DEPRESI (BECK)
NILAI
ASPEK YANG DINILAI
3 2 1 0
1. Ketidakmandirian
2. Fesimisme
3. Rasa kegagalan
4. Ketidak-puasan
5. Rasa bersalah
6. Tidak menyukai diri sendiri
7. Membahayakan diri sendiri
8. Menarik diri
9. Keragu-raguan
10. Perubahan gambaran diri
11. Kesulitan kerja
12. Keletihan
13. Anoreksia
Identifikasi aspek kognitif dari fungsi mental dgn
menggunakan MMSE (Mini Mental Status Exam)

 Orientasi  Kalkulasi
 Registrasi  Mengingat kembali
 Perhatian  Bahasa

NO ASPEK KOGNITIF NILAI NILAI KRITERIA


MAKS. KLIEN
1. Orientasi 5 Menyebutkan dgn benar :
 Tahun
 Musim
 Tanggal
 Hari
 Bulan
NO ASPEK NILAI NILAI KRITERIA
KOGNITIF MAKS. KLIEN
Orientasi 5 Dimana kita sekarang berada ?
 Negara Indonesia
Propinsi Jawa Barat
Kota …
PSTW ..
Wisma …
2. Registrasi 3 Sebutkan nama 3 objek (o/ pemeriksa) detik u/
mengatakan masing2 objek. Kemudian
tanyakan kpd klien ke3 objek tadi (u/
disebutkan)
 Objek …
 Objek …
 Objek …
NO ASPEK NILAI NILAI KRITERIA
KOGNITIF MAKS. KLIEN
3. Perhatian & 5 Minta klien u/ memulai dari angka 100
Kalkulasi kemudian dikurangi 7 sampai 5
kali/tingkat
 93
 86
 79
 72
 65

4. Mengingat 3 Minta klien u/ mengulangi ke3 objek pd


No. 2 (registrasi) tadi, Bila benar 1 point
u/ masing2 objek
NO ASPEK NILAI NILAI KRITERIA
KOGNITIF MAKS. KLIEN
5. Bahasa 9 Tunjukan pd klien suatubenda & tanyakan
namanya pd klien
 (misal jam tangan)
 (misal pensil)
Minta klien u/ mengulang kata berikut :”tak
ada,jika,dan,atau,tetapi”. Bila benar, nilai
satu point
Minta klien u/ mengikuti perintah berikut yg
terdiri dari 3 langkah : “ambil kertas di
tangan anda, lipat dua dan taruh dilantai”.
ambil kertas di tangan anda
lipat dua
taruh dilantai
NO ASPEK NILAI NILAI KRITERIA
KOGNITIF MAKS. KLIEN

Perintahkan pd klien u/ hal berikut (bila


aktivitas sesuai perintah nilai 1 point)
 “Tutup mata anda”

Perintahkan pd klien u/ menulis satu


kalimat & menyalin gambar
 Tulis satu kalimat
 Menyalin gambar

Total nilai
Interpretasi hasil :
> 23 : Aspek kognitif dari f/ mental baik
18 – 22 : Kerusakan aspek f/ mental ringan
≤ 17 : Terdapat kerusakan aspek f/ mental berat
PENGKAJIAN SOSIAL (APGAR KELUARGA)
NILAI
ASPEK YANG DINILAI
2 1 0

1. Saya puas bahwa saya dapat kembali pada


keluarga/teman-
teman ( Adaptation )
2. Saya puas bahwa keluarga/teman-teman
membicarakan sesuatu dengan saya (
Partnership )
3. Saya puas bahwa keluarga/teman-teman
mendukung keinginan saya ( Growth )
4. Saya puas bahwa keluarga/teman-teman saya
mengekspresikan dan berespon terhadap emosi
saya ( Affection )
5. Saya puas bahwa keluarga/teman-teman saya dan
saya menyediakan waktu bersama ( Resolve )
DIAGNOSA KEPERAWATAN
 Gangguan Nutrisi : Kurang / Lebih B/D Intake Yang Tidak
Adekuat
 Gangguan Persepsi Sensorik : Pendengaran, Penglihatan
B/D Hambatan Penerimaan Dan Pengiriman Rangsangan
 Kurangnya Perawatan Diri B/D Penurunan Minat Dalam
Merawat Diri
 Perubahan Dalam Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Toileting, Makan,minum, Rekreasi B/D ………
 Resiko Cedera Fisik B/D Penurunan Fungsi Tubuh
DIAGNOSA KEPERAWATAN
Gangguan Pola Tidur B/D Kecemasan / Nyeri
Perubahan Pola Eliminasi Urin/ Fekal B/D
Penyempitan Jalan Nafas / Adanya Secret Pada
Jalan Nafas
Gangguan Mobilitas Fisik B/D Kekuatan Sendi
Menurun
Intoleransi Aktivitas B/D……….
Gangguan Rasa Nyeri : Nyeri B/D……….
Gangguan Keseimbangan Cairan Dan Elektrolit
B/D……….
DIAGNOSA KEPERAWATAN
 Psikososial
 Isolasi Social B/D Perasaan Curiga
 Menarik Diri Dari Lingkungan B/D Perasaan Tidak
Mampu
 Depresi B/D Isolasi Social
 Harga Diri Rendah B/D Perasaan Ditolak
 Koping Tidak Adekuat B/D Ketidakmampuan
Mengemukakan Perasaan Secara Tepat
 Cemas B/D Sumber Keuangan Yang Terbatas
DIAGNOSA KEPERAWATAN
 Spiritual
 Reaksi Berkabung/ Berduka B/D Ditinggal
Pasangan
 Penolakkan Terhadap Proses Penuaan B/D
Ketidaksiapan Menghadapi Kematian
 Marah Terhadap Tuhan Yang Maha Esab/D
Kegagalan Yang Dialami
 Perasaan Tidak Tenang B/D Ketidakmampuan
Melakukan Ibadah Secara Tepat

Anda mungkin juga menyukai