Anda di halaman 1dari 8

ENGLISH MODUL

6TH GRADE

THEME:
HOW MUCH ARE THE ORANGES?

SEMESTER 2
2021/2022
KOMPETENSI DASAR
3.7 Menanyakan dan merespon kegiatan jual beli dengan bahasa yang tepat
4.7 Membacakan dialog jual beli dengan intonasi dan lafal yang benar
Price dalam Bahasa Indonesia berarti “Harga”. Harga suatu barang yang dijual di suatu
tempat atau pasar bisa bermacam-macam, ada yang mahal dan juga murah, tergantung dari
kualitas barang tersebut.

Dalam kehidupan sehari-hari, kita tidak bisa lepas dari kegiatan jual-beli. Dalam
menanyakan harga suatu barang, pastinya kita harus menggunakan ungkapan atau
pertanyaan yang tepat dan sopan. Maka, di pertemuan kali ini kita akan membahas/
mempelajari ungkapan/ pertanyaan yang tepat untuk menanyakan harga serta hal-hal
yang berkaitan dengan jual beli.

Seperti hal nya Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris juga mempunyai ungkapan untuk
menanyakan harga suatu barang. Tapi sebelum mengenal ungkapan-ungkapan itu,
ada baiknya kita mengenal beberapa kosa-kata yang berkaitan dengan kegiatan jual-
beli.

Perhatikan Vocabularies (Kosa-kata) dibawah ini!


1. Money : Uang
2. Expensive : Mahal
3. Cheap : Murah
4. Cost : Harga
5. Bargain : Menawar
6. Discount : Diskon
7. How much : Berapa
8. Fixed price : Harga Pas
9. Market : Pasar
10. Chasier : Kasir
11. Supermarket : Toko Serba Ada
12. Buy : Membeli
13. Sell : Menjual
14. Traditional market : Pasar Tradisional
15. Store : Toko
16. Hundred : Ratus
17. Thousand : Ribu
18. Million : Juta
19. Billion : Miliar
20. Green grocer : Toko Sayuran
21. Fruitstall : Toko Buah
22. Change : Kembalian
Untuk menanyakan harga suatu barang di supermarket, di pasar atau di toko, dapat
menggunakan pertanyaan-pertanyaan berikut:

What is the price of ? How much is this ?


Contoh : Contoh :
A: What is the price of the television? A: How much is this bag?
(Berapa harga TV?) (Berapa harga tas ini?)
B: It is three million rupiahs. B: It is fifty thousand rupiahs.
(Harganya tiga juta rupiah.) (Harganya lima puluh ribu rupiah.)

How much does cost? (jika benda yang ingin ditanya itu tunggal)
How much do these .......... cost? (jika benda yang ingin ditanya itu jamak)

Contoh :

A: How much does this book cost? (Berapa harga buku ini?)
B: It costs twenty thousand rupiahs. (Harganya dua puluh ribu rupiah)

A: How much do these books cost? (Berapa harga buku-buku ini?)


B: They cost twenty thousand rupiahs? (Harganya dua puluh ribu rupiah)
Selanjutnya, mari kita membaca harga dalam bahasa Inggris :

1. Rp. 50 Dibaca : Fifty rupiahs


2. Rp. 700 Dibaca : Seven hundred rupiahs
3. Rp. 2.000 Dibaca : Two thousand rupiahs
4. Rp. 7.500 Dibaca : Seven thousand and five hundred rupiahs
5. Rp. 60.000 Dibaca : Sixty thousand rupiahs
6. Rp. 95.000 Dibaca : Ninety five thousand rupiahs
7. Rp.125.000 Dibaca : One hundred and twenty five thousand rupiahs
8. Rp. 5.000.000 Dibaca : Five million rupiahs
9. Rp.37.000.000 Dibaca : Thirty seven million rupiahs
10. Rp. 100.000.000 Dibaca : One hundred million rupiahs
SOAL LATIHAN PENGETAHUAN

Grade VI (Six) NAME :

Theme How Much are the Oranges


SCORE
LESSON 4 Price :

Write the price bellow in a correct sentence!


(Tulislah harga berikut dalam kalimat yang benar!)

1. Rp.29.000 = ....
a. Two hundred and nine thousand rupiahs
b. Two and nine thousand rupiahs
c. Twenty nine thousand rupiahs
d. Twenty nine million rupiahs

2. Rp.54.000 = ....
a. Five hundred and four thousand rupiahs
b. Fifty four thousand rupiahs
c. Fifty hundred and four thousand rupiahs
d. Fifty four million rupiahs

Write the price bellow in a correct number!


(Tulislah harga berikut dalam angka yang benar!)

3. Seventy nine thousand rupiahs = ….


a. Rp.79.000 c. Rp.790.000
b. Rp.7.900 d. Rp.7.900.000

4. One hundred and seventy four thousand rupiahs = ….


a. Rp. 1.740.000 c. Rp. 17.400
b. Rp. 174.000 d. Rp. 1.740
5. Six thousand and four hundred rupiahs = ….
a. Rp. 64.000.000 c. Rp. 64.000
b. Rp. 6.400.000 d. Rp. 6.400

Translate the sentences into a good English!


(Terjemahkan kalimat berikut ke dalam Bahasa Inggris yang benar!)

6. Harganya tujuh ribu lima ratus rupiah.


a. It costs seven million and five thousand rupiahs
b. It is seven hundred and five thousand rupiahs
c. It costs seven thousand and five hundred rupiahs
d. It is seventy five thousand rupiahs
7. Harganya tiga juta delapan ratus lima puluh ribu rupiah.
a. It costs three million eight hundred and five thousand rupiahs
b. It costs three million eight hundred and fifty thousand rupiahs
c. It is three thousand eight hundred and five rupiahs
d. It is three thousand eight hundred and fifty rupiahs

Translate the sentences into a good Indonesian!


(Terjemahkan kalimat berikut ke dalam Bahasa Indonesia yang benar!)

8. It costs seven hundred thousand rupiahs.


a. Harganya Rp. 700
b. Harganya Rp. 7.000
c. Harganya Rp. 70.000
d. Harganya Rp. 700.000
9. The car costs two hundred and fifty four million rupiahs.
a. Harga mobil itu adalah dua juta lima ratus empat puluh ribu rupiah
b. Harga mobil itu adalah dua ratus empat puluh lima juta rupiah
c. Harga mobil itu adalah dua ratus lima puluh empat juta rupiah
d. Harga mobil itu adalah dua ratus juta lima puluh empat ribu rupiah
Read the dialog below and answer the question!
(Bacalah dialog di bawah ini dan jawablah pertanyaannya!)

Mr. Doni : Excuse me.


Cashier : What can I help you, Sir?
Mr. Doni : I want to buy this book. Here is the money (Rp.50.000)
Cashier : Okay. Wait a moment, here is the change. (Rp.15.000)
Mr. Doni : Thank you.
Cashier : You are welcome, Sir.

10. What is the price of the book?


a. Rp. 50.000
b. Rp. 15.000
c. Rp. 65.000
d. Rp. 35.000

Anda mungkin juga menyukai