Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAH KABUPATEN BURU

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SD NEGERI 6 WAELATA
KECAMATAN WAELATA
PENILAIAN AKHIR SEMESTER II
TAHUN PELAJARAN : 2022/2023

Mata Pelajaran: Pendidikan Agama Kristen


Kelas/Semester : I/2
Waktu : 90 Menit
Hai/Tgl : .................
Nama
: .............................

Tanda tangan Tanda tangan


Wali Kelas Orang Tua

I. Berilah tanda silan (X) pada jawaban a, b, dan c yang dianggap benar !

1. Tuhan menciptakan matahari yang bersinar pada . . . .


a. Sore hari b. Malam hari c. Siang hari

2. Tuhan menciptakan ribuan bintang dilangit yang tak terhitung ...


a. Indahnya b. Jumlahnya c. Warnanya

3. Bulan bersinar pada . .. . .


a. Pagi hari b. Malam hari c. Sore hari

4. Di bawah ini yang merupakan ciptaan Tuhan . . . .


a. Ayam b. Lampu c. Boneka

5. Harimau dan rusa adalah binatang yang hidup di . . . .


a. Air b. Udara c. Darat

6. Menyayangi tanaman adalah ucapan syukur kita kepada . . .


a. Manusia b. Hewan c. Allah

7. Tumbuh-tumbuhan yang Allah ciptakan sangat berguna bagi . . . .


a. Manusia b. seluruh makluk ciptaan Tuhan c.Binatang
8. Allah berkuasa menciptakan manusia, hewan, dan . . .
a. mobil b. Tumbuhan c. Rumah

9. Ketika bertemu guru kita harus . . .


a. Benci b. Marah c. Memberi salam

10. Jika teman berbagi makanan, kita patut mengucap . . .


a. Terima kasih b. Pujian c. Rasa sayang
II. Isilah titik-titk di bawah ini dengan jawaban yang tepat!

1. Ikan adalah ciptaan Tuhan yang hidup di. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

2. Tuhan menciptakan panas matahari untuk . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

3. Tuhan menciptakan tanaman sayuran, contohnya . . . . . . . . . . . . . . .

4. Disekolah kita harus mempunyai banyak . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

5.Teman yang sedang melakukan sholat, sebaiknya kita. . . . . .

***selamat bekerja****
PEMERINTAH KABUPATEN BURU
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SD NEGERI 6 WAELATA
KECAMATAN WAELATA
PENILAIAN AKHIR SEMESTER II
TAHUN PELAJARAN : 2022/2023

Mata Pelajaran: Pendidikan Agama Krieten


Kelas/Semester : II / 2
Waktu : 90 Menit
Hai/Tgl : .................
Nama
: .............................

Tanda tangan Tanda tangan


Wali Kelas Orang Tua

I. Berilah tanda silan (X) pada jawaban a, b, dan c yang dianggap benar !

1. Contoh tokoh Alkitab yang selalu rukun dan mentaati Allah adalah . . . .
a.Samuel b. Nuh c. Daud

2. Perintah Allah yang kelima adalah hormatilah . . .


a. Sesamamu b. Tetanggamu c. Orangtua mu

3. Kerukunan pertama di mulai dalam . . .


a. Sekolah b. Gereja c. Keluarga

4. Dasar kesatuan dan kerukunan yang kita lakukan adalah . . .


a. Kasih b. Kekayaan c. Uang yang banyak

5. Contoh kegiatan gotong royong di lingkungan . . .


a. Makan bersama b. Membangun rumah bersama c. Bermain

6. Bila kita selalu bertengkar dengan teman, hal ini bertentangan dengan . . .
a. Nasehat kakek b.Firman Tuhan c. keinginan kita

7. Tuhan mengajarkan kedisplinan kepada kita bahwa setiap hari minggu


kita harus . . .
a. Bermain b.Menonton c.Beribadah

8. Temanmu sedang beribadah, sikapmu sebaiknya . . .


a. Mencelanya b. Menggangunya c. Tidak mengganggunya

9. Rukun yaitu bersama-sama tanpa . . .


a. Pertengaran b. Damai c. Bekerja
10. Jadwal piket disekolah harus dilakukan dengan . . .
a. Bersungut-sungut b. Penuh tanggung jawab c. Terpaksa

II. Isilah titik-titk di bawah ini dengan jawaban yang tepat!

1. Dalam Mazmur 133:1-3 menekankan betapa baiknya dan indahnya

hidup bersama-sama dengan . . .

2. Yang mengiginkan kita selalu rukun dalam masyarakat adalah . . . .

3. Disekolah aku punya banyak teman, walau kami berbeda agama tetapi

aku harus saling . . .

4. Tuhan mengajarkan sebelum tidur dan makan kita harus . . . .

5. Bila kita di tolong orang, harus megucapkan . . .

***selamat bekerja**
PEMERINTAH KABUPATEN BURU
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SD NEGERI 6 WAELATA
KECAMATAN WAELATA
PENILAIAN AKHIR SEMESTER II
TAHUN PELAJARAN : 2022/2023

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Krieten


Kelas/Semester : III / 2
Waktu : 90 Menit
Hai/Tgl : .................
Nama : .............................

Tanda tangan Wali Tanda tangan Orang


Kelas Tua

I. Berilah tanda silan (X) pada jawaban a, b, c, dan d yang dianggap benar !

1. kita membutuhkan . . . . ketika berobat di rumah sakit


a. Polisi b. Petani c. Dokter d. Guru

2. Nasihat orang tua harus kita . . .


a. Lakukan dan taati c. Pikirkan
b. Dengarkan d. biarkan

3. Tuhan meciptakan manusia pertama yaitu Adam dan . . .


a. Maria b. Marta c. Habel d. Hawa

4. Adam dan Hawa saling . . . .satu sama lain


a. Membenci b. Menolak c. Membutuhkan d. Berkelahi

5. Alasan Tuhan mengasihi manusia karena manusia . . .


a. Rajin beribadah c. Makluk mulia
b. Ciptaan-Nya d. Sering bersedekah

6. Hukum kasih tertulis dalam kitab . . .


a. Matius 22:34-40 c. Lukas 22:34-40
b. Markus 22:34-40 d. Yohanes 22:34-40

7. Aku harus mengasihi sesama karena . . . . terlebih dahulu mengasihiku


a. Orang tua b. Guru c. Pendeta d. Yesus

8. Salah satu penyebab pertengkaran adalah . . .


a. Kasih b. Iri hati c. Sayang d. Peduli

9. Perbuatan kasih terhadap sesama, kecuali . . . .


a. Berbagi makanan c. Membantu adik mengerjakan pr
b. Mejenguk teman d. berkelahi dengan teman

10. Hukum kasih yang pertama mengajarkan kita mengasihi Tuhan dengan . . . . .
a. Seluruh hidup kita c. Sepenuh hati, jiwa, dan akal budi
b. Sepenuh hati d. Akal budi
11. Contoh sikap lemah lembut adalah tenang dan ramah kepada . . .. .
a. Orang yang lebih tua c. Semua orang
b. Orang yang lebih muda d. Teman

12. Bersahabat adalah sikap untuk bersedia . .. . .


a. Berbagi dan menerima c. Tahu diri
b. Diremehkan d. Dijauhi

13. Teman kita yang beragama islam sedang menjalankan ibadah puasa, sikap yang tepat untuk
menghargai adalah . . . ..
a. Ikut berpuasa c. Tidak makan didepan mereka
b. Mengucap selamat d. makan bersama mereka

14. Allah begitu unik menciptakan dunia dan seisinya.keragaman suku membuat setiap orang
menjadi . . .
a. Asing b. Istimewa c. Aneh d. Berantakan

15. Apabila kita melihat teman lain sedang sedih dan susah. Apa yang bias kita lakukan . .. .
a. memberi uang c. Menghibur
b. memberi makan d. membiarkan saja

II. Isilah titik-titk di bawah ini dengan jawaban yang tepat!

16. Aku bersyukur kepada . . . . yang telah memberikan orang-orang yang berada disekitarku

17. Di dalam kelurga yang berperan aktif sebagai kepala rumah tangga adalah . . . .

18. Sikap tidak mau menerima kelebihan orang lan yaitu . . .

19. Terciptanya tindakan kasih seharusnya di awali dari . . .

20. Ada orang berambut hitam, putih, keriting, lurus, dan berombak, mereka adalah

sama-sama . . . . Tuhan

***selamat bekerja****
PEMERINTAH KABUPATEN BURU
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SD NEGERI 6 WAELATA
KECAMATAN WAELATA

PENILAIAN AKHIR SEMESTER II


TAHUN PELAJARAN : 2022/2023

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Krieten


Kelas/Semester : V/2
Waktu : 90 Menit
Hai/Tgl : .................
Nama : .............................

Tanda tangan Wali Tanda tangan Orang


Kelas Tua

I. Berilah tanda silan (X) pada jawaban a, b, c, dan d yang dianggap benar !

1. Kehendak Allah dapat kita ketahui jika …


a. membaca Firman Allah c. membawa Alkitab setiap saat
b. mendengan siaran radio d. menyimpan Alkitab di lemari

2. Harga yang mahal, harus dijalani dan ditanggung oleh Tuhan Yesus untuk menebus dosa
manusia dengan …
a. dihukum c. membayar dengan uang
b. disalib d. melunasi hutang

3. Kepada orang yang menyesali dosanya, Tuhan Yesus memberi …


a. kasih c. pengampunan
b. pengharapan d. karunia

4. Semua manusia telah berbuat dosa karena …


a. selalu ceroboh dalam bertingkah laku
b. tidak pernah mengucap syukur
c. lebih menuruti bujukan iblis
d. tidak takut bahaya yang mengancam

5. Manusia lebih sering menuruti keinginan diri sendiri dari pada menuruti perintah Tuhan.
Karena hal tersebut, manusia menjadi …
a. berkuasa c. berdosa
b. berdoa d. Berjaya

6. Perbedaan talenta yang diberikan Tuhan kepada manusia berguna untuk….


a. diri kita sendiri c. saling melengkapi
b. keluarga kita d. Saling bersaing
7. Kepada hamba yang menjalankan talentanya, sang T uan menyebutnya sebagai hamba
yang….
a. tekun daan setia c. rajin dan jujur
b. setia dan berjasa d. baik dan setia

8. Jika ingin keselamatan dari Tuhan, seseorang harus ….


a. didoakan oleh Tuhan c. pergi kepada Tuhan
b. percaya kepada Tuhan d. menghubungi Tuhan

9. Contoh dari kekuatan yang diberikan oleh Roh Kudus adalah ….


a. pandai bermain angkat besi c. kuat mengangkat batu besar
b. kuat berlari kencang d. tabah menghadapi penderitaan

10. Bersaksi berarti ….segala kebenaran yang dilakukan Allah.


a. memperlihatkan c menjawab
b. memberitakan d. mendengarkan

11. Dalam kitab 1 Tesalonika 5: 18dikatakan “Mengucap syukurlah dalam….


a. kesungguhan c. kesusahan
b. segala hal d. suka dan duka

12. Sikap yang baik sebagai ucapan syukur, kita lakukan dengan cara….
a. memandang rendah orang lain c. ramah kepada semua orang
b. meremehkan pekerjaan temannya d. memilih-milih teman

13. Merendahkan diri dihadapan Tuhan sama artinya dengan ….


a. tidak beersikap sombong c. tidak boleh jadi pemimpin
b. mau tunduk kepala d. duduk bersimpuh dengan tenang

14. Dalam konsep Tri Tunggal, peran Roh kudus adalah...


a. Sebagai penghibur c. Pengasih
b. Pencipta d. Penyelamat

15. Melayani merupakan kegiatan membantu menyiapkan sesuatu yang dibutuhkan orang lain.
Dalam hal ini melayani membutuhkan.....
a. Kerelaan hati c. Uang
b. Perasaan d. Waktu

16. Tanda seseorang yang sudah menjadi manusia baru adalah.....


a. Suka berbohong c. Taat beribadah
b. Suka bertengkar d. Hidup menurit kehendak Allah

17. orang yang sudah lahir baru hidup sesuai dengan ....
a. Orang tua c. Sahabatnya
b. Malaikat d. Kebenaran firman Tuhan

18. Sikap hidup yang dikehendaki Allah adalah.....kecuali


a. Hidup jujur c. Rendah hati
b. Hidup serakah d. Murah hati

19. Gaya hidup yang menuruti keinginan diri sendiri dan hawa nafsu, akan menuntut kita
kepada ....
a. Kebinasaan c. Sukacita
b. Damai sejahtera d. Tuhan

20. Dalam Yohanes 12:36 ‘orang yang hidup dengan cara yang baru sesuai kehendak dam firman
Tuhan, disebut sebagai....
a. Pengikut Kristus c. Pembawa damai
b. Penerang d. Anak-anak terang

II. Jawablah soal berikut ini dengan jawaban yang benar!

21. Tulisakan 3 tanggung jawab manusia baru yang sudah menerima anugerah keselamatan . . . .

21. Tuliskan 4 fungsi Roh kudus . . . . . . . . . .

23. Tuliskan 3 sikap hidup yang dikehendaki Allah . . . . . . . . .

24. Tuliskan contoh tindakan melayani yang dapt dilakukan dalm kehidupan sehari-hari . . . . .

25. Tulis doa spontan tentang peubahan diri yang benar kepada Tuhan . . . . . . . .
PEMERINTAH KABUPATEN BURU
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SD NEGERI 6 WAELATA
KECAMATAN WAELATA

PENILAIAN AKHIR SEMESTER II


TAHUN PELAJARAN : 2022/2023

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Krieten


Kelas/Semester : IV / 2
Waktu : 90 Menit
Hai/Tgl : .................
Nama : .............................

Tanda tangan Wali Tanda tangan Orang


Kelas Tua

I. Berilah tanda silan (X) pada jawaban a, b, c, dan d yang dianggap benar !

1. Ayub adalah seseorang yang … Allah


a. dikasihi c. tidak disukai
b. dibenci d. tidak disayang

2. Musibah yang menimpa Ayub, kecuali …


a. sakit kusta c. menjadi ka
b. anak meninggal d. jatuh miskin

3. Manusia adalah ciptaan Allah yang paling istimewa, karena memiliki …


a. akal budi c. kesucian
b. kasih d. kasih, kesucian dan akal budi

4. Ayub disayang oleh Allah karena …


a. kejahatan c. penjahat
b. dosa d. Kesetiaan

5. Tuhan yang … ......, Tuhan yang mengambil lagi, terpujilah nama Tuhan
a. mempunyai c. sediakan
b. Memberi d. berkati

6. Jumlah anak Ayub…


a. 10 c. 9
b. 11 d. 12

7. Seorang buta sejak lahir dari yerikho bernama ...


a. Matius c. Yesus
b. Bartimeus d. Markus

8. Pekerjaan Bartimeus …
a. petani c. nelayan
b. preman d. pengemis

9. Yang menyembuhkan Bartimeus …


a. Matius c. Yesus
b. Bartimeus d. Markus

10. Contoh sikap kelemahan manusia antara lain adalah …


a. rendah diri dan rendah hati c. semangat, namun terkadang malas
b. mudah marah dan rasa takut d. ramah dan penuh belas kasihan
11. Kita harus selalu bersyukur kepada Tuhan di kala kita sedang mengalami …
a. musibah dan pertolongan c. kegembiraan dan marah
b. penderitaan dan tangisan d. kesedihan dan kebahagiaan

12. Cara mengucap syukur agar selalu sehat adalah menjaga …


a. tubuh dengan makan sekenyang-kenyangnya
b. tubuh dengan berpakaian tebal
c. kebersihan tubuh
d. tubuh dengan ikut beladiri

13. Supaya kuat menghadapi cobaan, kita mohon … Tuhan


a. kuasa c. ampunan
b. berkat d. bimbingan

14. Nuh disuruh Allah untuk membuat …


a. pesawat c. perahu
b. Kapal d. Bahtera

15. Nuh selalu … kepada Allah


a. jahat c. sayang
b. marah d. Taat

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan tepat!

16. Sebutkan tiga contoh kasih pemeliharaan Allah bagi semua manusia!

17. Sebutkan tiga pertolongan yang pernah kamu berikan kepada temanmu!

18. Sebutkan 2 tokoh alkitab yang di tolong Allah!

19. Mengapa manusia istimewa?. . . .

20. Tulislah doa spontan pertolongan Tuhan!

***selamat bekerja****

Anda mungkin juga menyukai