Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR OBSERVASI

LINGKUNGAN BELAJAR

Nama : Rofiq Irwan As’adi


NIM : 2308090196
Prodi / Bidang Studi : PPG Prajabatan / Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Tanggal Sasaran Observasi Hasil Observasi Interpretasi Hasil Observasi
16 okt 2023 Rata-rata latar belakang sosial ekonomi Berdasarkan hasil observasi kami,
1. Latar belakang sosial-ekonomi murid
dari peserta didik masuk dalam ekonomi SDN 1 Klaten memiliki konteks yang
setara, dimana pekerjaan orang tua dari beragam dan relevan terkait latar belakang
Murid dengan kondisi sosial-ekonomi yang
peserta didik berprofesi sebagai guru, sosial ekonomi dari peserta didik. Namun,
berbeda memiliki hak yang sama dalam
pengusaha dan sebagainya. Semua dampak dari latar belakang sosial dan
mengakses dan memperoleh layanan pendidikan
mendapat kualitas pelayanan dan ekonomi yang sangat beragam tidak
yang berkualitas.
memiliki akses yang sama dalam hal menyebabkan hak yang didapat peserta didik
layanan Pendidikan. yang satu berbeda dengan peserta didik yang
lainnya dalam hal mengakses dan memperoleh
layanan Pendidikan yang berkualitas.

17 okt 2023 Kualitas pembelajaran di kelas 3b SDN 1 Berdasarkan hasil observasi yang dilakukan di
2. kualitas pembelajaran di kelas
Klaten sudah baik. Hal ini terlihat dari 3b SDN 1 Klaten, kualitas pembelajarannya
Seluruh kegiatan belajar mengajar di kelas. kegiatan belajar mengajar yang dilakukan sudah baik, terlihat dengan adanya kelas yang
Mencakup indikator manajemen kelas, dukungan guru sudah efektif. Manajemen kelas interaktif dimana semua siswa terlibat
afektif dan penyesuaian cara mengajar dengan sudah bagus. Proses pembelajaranpun langsung dan aktif dalam proses
tingkat kemampuan murid. berlangsung secara interaktif dimana pembelajaran. Guru juga mampu
semua siswa terlibat langsung dan aktif di memfasilitasi kebutuhan peserta didik dalam
dalam kegiatan belajar. Guru juga aktif proses pembelajaran misalnya penggunaan
memberi motivasi kepada peserta didik di media pembelajaran sesuai materi yang akan
sela-sela pembelajaran untuk diajarkan.
menanamkan pendidikan karakter.
17 Okt 2023 Kelas 4a melakukan refleksi Berdasarkan hasil observasi kami di kelas 4a
3. Refleksi dan perbaikan pembelajaran oleh guru
pembelajaran yang dilakukan oleh guru SDN 1 Klaten. Refleksi dan perbaikan
ada di akhir pembelajaran. Hal itu pembelajaran sudah dilakukan dengan baik.
Kemampuan pengembangan guru untuk terus
dilakukan untuk mengetahui apa saja hal Hal tersebut sangat berguna untuk
meningkatkan kompetensi belajar mandiri dengan
yang masih bisa ditingkatkan dalam meningkatkan kualitas pembelajaran di
merefleksi praktik pengajaran yang telah di
proses pembelajaran. Refleksi dan pertemuan berikutnya.
terapkan dan juga belajar dari rekan guru.
perbaikan pembelajaran bisa dilakukan
guru secara mandiri ataupun melibatkan
guru lainnya.
18 Okt 2023 Kepala sekolah dapat menyusun dan Berdasarkan hasil observasi kami terkait
4. Kepemimpinan Instruksional
mengkomunikasikan Visi Misi Program kepemimpinan instruksional di SDN 1 Klaten.
Sekolah serta dengan segala kebijakannya Bapak Kepala Sekolah sudah dapat
Kemampuan Kepala Sekolah dalam mengelolah agar dapat meningkatkan mutu menjalankan kepemimpinan instruksional
pendidikan di lingkungan Sekolah. pendidikan dan kegiatan pembelajaran di dengan baik.
lingkungan Sekolah.
19 Okt 2023 Di SDN 1 Klaten terdapat Berdasarkan observasi kami, iklim
6. Iklim kebhinekaan di Satuan Pendidikan
keanekaragaman. Baik dari agama, kebhinekaan di SDN 1 Klaten sudah
bahasa dan status sosial. Semuanya dapat terkondisi dengan baik. Dimana semua siswa
Lingkungan Satuan Pendidikan yang menghargai
berbaur dengan baik. Tidak ada yang mendapatkan hak yang sama dalam menuntut
keanekaragaman suku agama ras dan budaya di
membeda-bedakan satu dengan yang lain ilmu, dan sikap saling menghargai antara
Indonesia.
baik guru siswa karyawan maupun orang sesama warga Sekolah.
tua siswa.
19 Okt 2023 Di SDN 1 Klaten baik laki-laki ataupun Di SDN 1 Klaten kesetaraan gender sudah
7. Iklim Kesetaraan Gender
perempuan sama-sama mendapatkan hak terlaksana dengan baik. Tidak terdapat
yang sama. Guru juga bersikap adil, baik diskriminasi gender dalam lingkungan SDN 1
Bagaimana lingkungan satuan pendidikan
kepada siswa perempuan maupun siswa Klaten
berperilaku adil terhadap warga Sekolah baik
laki-laki dalam kegiatan disekolah.
terhadap guru, karyawan dan siswa baik laki-laki
Kebijakan Sekolahpun juga berlaku adil
ataupun perempuan.
terhadap Guru, Karyawan baik laki-laki
maupun Perempuan.

19 Okt 2023 Di SDN 1 Klaten belum ada peserta didik Berdasarkan hasil observasi kami terkait iklim
8. Iklim inklusivitas
yang disabilitas. Namun terdapat peserta inklusivitas di SDN 1 Klaten sudah berjalan
didik yang memerlukan dukungan khusus dengan baik. Jika ada siswa yang tertinggal
Pengetahuan, penerimaan dan dukungan Guru
dalam proses pembelajaran. Apresiasi dalam proses pembelajaran maka akan
terhadap murid dengan disabilitas ataupun dengan
terhadap murid yang berprestasi dilakukan proses pendampingan khusus.
murid yang berprestasi.
dilakukan dengan baik dimana ketika ada
murid berprestasi mendapatkan hadiah
dan pendampingan khusus serta
diapresiasi dengan diupload di sosial
media.
20 Okt 2023 Di SDN 1 Klaten dukungan dan Berdasarkan hasil observasi kami, dukungan
9. Dukungan orang tua dan murid terhadap
partisipasi dari wali murid dalam program orang tua dan murid terhadap program Sekolah
program Satuan Pendidikan
Pendidikan sudah terlaksana dengan baik. sudah terlaksana dengan baik. Hal itu terlihat
Wali murid turut serta aktif dalam dari adanya suasana belajar yang nyaman.
Partisipasi orang tua dalam kegiatan satuan
kegiatan yang dilaksanakan di Sekolah. Selain itu, dengan adanya grup WA antara wali
pendidikan, dan partisipasi murid dalam
murid dan guru. Grup WA tersebut berguna
penyusunan program satuan pendidikan
sebagai media komunikasi yang menunjang
terlaksananya program-program Sekolah.

Kesimpulan :
Berdasarkan hasil observasi di SDN 1 Klaten maka dapat disimpulkan bahwa kondisi lingkungan belajar di sekolah tersebut sudah mendukung keberhasilan proses
pembelajaran. Hal ini didukung dari berbagai aspek yang sudah terpenuhi di SDN 1 Klaten seperti latar belakang sosial-ekonomi peserta didik yang sudah
terakomodir dalam pembelajaran, peningkatan kompetensi guru, pendidikan inklusi, kesetaraan gender, dukungan orang tua peserta didik secara penuh, dan lain-
lain.

Mengetahui Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong


Tanggal 20 Oktober 2023 20 Oktober 2023

Tanda tangan dan nama lengkap

Dr. Tukiyo, M.Pd. Agus Riyadi, S.Pd., M.Pd.


NIDN. 0607026201 NIP. 197810729 2005001 1 007

Anda mungkin juga menyukai