Anda di halaman 1dari 1

U. 4.

Mari kita pun memuji dengan suara menggegap,


menyanyikan kuasa kasih yang teguh serta tetap.
Kita maju dan bernyanyi, jaya walau diserang,
ikut mengagungkan kasih dalam lagu pemenang.

VOTUM
PF Pertolongan kita adalah dalam nama Tuhan yang menjadikan
langit dan bumi, yang tetap setia untuk selama-lamanya dan tidak
meninggalkan perbuatan tanganNya.

U 1. 7 . 1
A - min

NATS PEMBIMBING Yesaya 12:4


PF ”Bersyukurlah kepada TUHAN, panggillah nama-Nya,
beritahukanlah perbuatan-Nya di antara bangsa-bangsa,
masyhurkanlah, bahwa nama-Nya tinggi luhur!”

SALAM
PF Kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita dan dari
Tuhan Yesus Kristus menyertai kamu.

U Dan menyertaimu juga

NY. UMAT KK 46 : 1 & 4 “PATUT SEGENAP YANG ADA”


Syair: Let All Mortal Flesh Keep Silence, Gerard Moultrie (1829 – 1885),
Terjemahan: H. A. Pandopo, 1987, Lagu: Perancis, abad ke-17

1. Patut segenap yang ada diam dan sujud menyembah,


mengosongkan pikirannya dari barang dunia,
kar’na Tuhan sungguh hadir, patut dipermulia.
4. Serafim menutup wajah, kerubim sujud sembah,
sungkem di hadapan Dia dan menyanyi tak lelah:
Haleluya, Haleluya, Tuhan Mahamulia.

-duduk-

-3-

Anda mungkin juga menyukai