Anda di halaman 1dari 8

DINAS KESEHATAN KABUPATEN SIMEULUE

PUSKESMAS SALANG
Jalan Tgk Hamzah Desa Nasreuhe Kode Pos 23893
Email :uptdpuskesmas22salang@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SALANG KABUPATEN SIMEULUE


Nomor : 440/SK.0 / /PKM – SLG/2023

TENTANG
JENIS PELAYANAN LABORATORIUM
YANG TERSEDIA DI UPTD PUSKESMAS SALANG

DENGAN RAHMAT ALLAH YANG MAHA KUASA


KEPALA PUSKESMAS SALANG KABUPATEN SIMEULUE

Menimbang : a. bahwa pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) merupakan


salah satu fasilitas pelayanan kesehatan tingkat pertama
memiliki tugas dan fungsi memberikan pelayanan kesehatan
dasar;
b. bahwa dalam rangka menyelenggarakan pelayanan kesehatan
dasar pusat kesehatan masyarakat melaksanakan upaya
kesehatan wajib dan upaya kesehatan pengembangan;
c. bahwa sehubungan dengan hal – hal tersebut di atas diperlukan
Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Salang tentang Jenis
Pelayanan Laboratorium yang Tersedia di UPTD Puskesmas
Salang.
Mengingat : 1. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 37 Tahun 2012
Tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan
Masyarakat;
2. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 37 Tahun 2012 Tentang
Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
tahun 2013 tentang Cara Penyelenggaraan Laboratorium Klinik
yang Baik;
4. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 46 Tahun 2015 Tentang
Akreditasi puskesmas , klinik pertama , tempat praktek mandiri
Dokter dan Tempat praktek mandiri Dokter Gigi;
5. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 43 Tahun 2019 tentang
Pusat Kesehatan Masyarakat;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
tahun 2016 tentang Standart Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik IndonesiaNomor 44 tahun
2016 tentang Pedoman Manajemen Puskesmas;
8. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
HK.01.07/MENKES/165/2023 Tentang StandarAkreditasi Pusat
Kesehatan Masyarakat.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS SALANG TENTANG


JENIS PELAYANAN LABORATORIUM YANG TERSEDIA DI UPTD
PUSKESMAS SALANG.
Kesatu : Kegiatan pelayanan dilaksanakan sebagaimana tersebut dalam
lampiran keputusan yang merupakan bagian tak terpisahkan
dari keputusan ini.
Kedua : Kebijakan Pelayanan Laboratorium UPTD Puskesmas Salang
sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU harus dijadikan
acuan dalam menyelenggarakan Pelayanan Laboratorium UPTD
Puskesmas Salang.
Ketiga : Keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan dengan
ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan
diadakan perbaikan/ perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Nasreuhe
Pada tanggal : 03 Januari 2023
KEPALA PUSKESMAS SALANG

CUT INTIMMINURLI
LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS SALANG

NOMOR : 440/SK.0 / /PKM – SLG/2023

TENTANG JENIS PELAYANAN LABORATORIUM YANG TERSEDIA


DI UPTD PUSKESMAS SALANG

JENIS PELAYANAN YANG DISEDIAKAN

1. Pemeriksaan Hematologi
a. WBC
b. LYM#
c. MID#
d. GRA#
e. LYM%
f. MID%
g. GRA%
h. RBC
i. HGB
j. HCT
k. MCV
l. MCH
m. MCHC
n. RDW-SD
o. RDW-CV
p. PLT
q. MPV
k. PDW

r. PCT

s. P-LCR

2. Pemeriksaan Kimia Klinik


a. Gula Darah
b. Cholestrol
c. Asam Urat
3. Pemeriksaan Urinalisis
a. Urin Rutin
- Leukosit
- Ketone
- Nitrit
- Urobilinogen
- Bilirubin
- Protein Urin
- Glukosa
- SG ( Specific Graviti)
- Blod
- PH

4. Pemeriksaan Serologi
a. HIV
b. Syphilis
c. HbsAg
d. Golongan Darah
e. Tes Kehamilan
5. Pemeriksaan Mikrobiologi
a. BTA ( Bakteri Tahan Asam)
6. Parasitologi
a. DDR (Malaria)

Ditetapkan di : Nasreuhe
Pada tanggal : 03 Januari 2023
KEPALA PUSKESMAS SALANG

CUT INTIMMINURLI
Pemeriksaan Mikrobiologi : Pewarnaan BTA,
Pemeriksaan TCM,Pemeriksaan PCR Covid 19

KEPALA UPTD
PUSKESMAS CANDILAMA

WAHYOTO

Anda mungkin juga menyukai