Anda di halaman 1dari 2

Rangkuman ETIKA PROFESIONAL

Menurut pendapat saya Etika adalah ilmu yang mempelajari tentang apa yang baik dan buruk serta
mengenai hak dan kewajiban moral (akhlak). Profesi akuntan public juga memperhatikan kualitas
audit sebagai hal yang sangat penting untuk memastikan bahwa profesi auditor dapat memenuhi
kewajibannya kepada para pemakai jasanya. Salah satu faktor yang berpengaruh terhadap kualitas
audit adalah ketaatan auditor terhadap kode etik, yang terefleksikan oleh sikap independensi,

obyektivitas, integritas dan lain sebagainya. Dalam mukadimah Kode Etik IAI disebutkan bahwa
prinsip Etika profesi dalam kode etik Ikatan Akuntan Indonesia menyatakan pengakuan profesi akan
tanggung jawab kepada publik, pemakai jasa akuntan, dan rekan.
Kerangka kode etik
●Prinsip Etika meliputi : tanggung jawab profesi, kepentingan publik, Integritas, obyektifitas,
kompetensi dan kehati- harian profesional, kerahasiaan, perilaku profesional, standar teknis,

●Aturan Etika adalah Aturan etika yang harus diterapkan oleh anggota Ikatan Akuntan Indonesia-
Kompartemen Akuntan Publik (IAI- KAP) dan staf professional (baik yang anggota IAI-KAP maupun
bukan anggota IAI-KAP (yang bekerja pada satu Kantor Akuntan Publik (KAP). Rekan pimpinan KAP
bertanggung jawab atas ditaatinya aturan etika oleh anggota KAP.

●interpretasi aturan Etika Dalam menjalankan tugasnya anggota KAP harus mempertahankan
integritas dan objektivitas, harus bebas dari benturan kepentingan (conflict of interest) dan tidak
boleh membiarkan faktor salah saji material (material misstatement) yang diketahuinya atau
mengalihkan (mensubordinasikan) pertimbangannya kepada pihak lain.

●Standar umum dan Prinsip akuntansi

Standar umum

Anggota KAP harus mematuhi standar berikut ini beserta interpretasi yang terkait yang
dikeluarkan oleh badan pengatur standar yang ditetapkan IAI:

A.Kompetensi profesional
B.Kecermatan dan keseksamaan profesional
C.Perencanaan dan super visi
D.Data yang relevan memadai
●Tanggung jawab kepada rekan seprofesi

1.Akuntansi sesama Akuntan Publikk

2.perikatan atestesi

●Tanggung jawab dan praktik lain

1.perbuatan dan perkataan yang mendeskreditkan

2.iklan,promosi dan Pemasaraan lainnya

●Komisi dan fee referal

Komisi adalah imbalan dalam bentuk uang maupun barang .

Fee referall adalah imbalan yang di bayarkan /diterima kepada atau dari sesama

Anda mungkin juga menyukai