Anda di halaman 1dari 9

PANITIA PELAKSANA

PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Sekretariat: Jl. Raya Lenteng No.10 Batuan Sumenep, Madura- Jawa timur
No Telp/HP. 087800664908
PANITIA PELAKSANA
PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Sekretariat: Jl. Raya Lenteng No.10 Batuan Sumenep, Madura- Jawa timur
No Telp/HP. 087800664908

Nomor : 002/PAN-PEL/Kongres-BEMSU-V/03/2024
Lam :-
Perihal : Permohonan Dana
KepadaYth.

Di_
Tempat

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Salam silaturrahim kami sampaikan kepada Bapak/Ibu, semoga kita semua


senantiasa tetap dalam lindungannya, serta selalu eksis dalam menjalankan
aktifitas keseharian. Amin
Sehubungan dengan adanya kegiatan Pra Kongres V Aliansi BEM Sumenep,
dengan tema “Rekonstruksi Gerakan Mahasiswa dalam Menakar Kebijakan
Pemerintah Kab. Sumenep” yang Insaallah akan dilaksanakan pada:

Hari : Senin
Tanggal : 01 April 2024
Waktu : 15 : 00 – Selesai WIB
Tempat : Universitas Al – Amien Prenduan (UNIA)
Berkenaan dengan hal tersebut kami memohon kepada Bapak berkenan untuk
membantu suksesnya acara tersebut.

Demikian permohonan ini kami sampaikan, mendahului kesudian dan


kesediaannya, kami sampaikan banyak terimakasih. Jazakumullah Khairuljaza.’

Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Sumenep, 22 Maret 2024

Panitia Pelaksana Pra Kongres V

Hormat Kami,

Moh. Fain Akmal Miftahul Arifin


Ketua Pelaksana Sekretaris

Mengetahui, Menyetujui,

Abd Rohim Azis Kamarullah


Presiden BEM UNIA Koordinator BEMSU
PANITIA PELAKSANA
PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Sekretariat: Jl. Raya Lenteng No.10 Batuan Sumenep, Madura- Jawa timur
No Telp/HP. 087800664908

1. PENDAHULUAN
Gerakan mahasiswa di Indonesia adalah kegiatan kemahasiswaan yang ada di dalam
maupun luar perguruan tinggi yang dilakukan untuk meningkatkan kecakapan,
intelektualitas, dan kemampuan kepemimpinan. Gerakan mahasiswa ada di Indonesia sejak
tahun 1908 dan melebar di era reformasi. Pada tahun itu juga di Indonesia didirikan
organisasi kepemudaan bernama Budi Utomo. Perkumpulan mahasiswa ini didirikan atas
dasar kesadaran mahasiswa selaku pemuda intelek bahwa bangsa Nusantara ini tidak bisa
hidup selamanya dalam penjajahan.
Adanya semangat gerakan yang dimiliki mahasiswa Indonesia pun semakin menguat.
Sehingga pada tahun 1928 lahirlah sumpah pemuda yang dipelopori oleh pemuda-pemuda
intelek. Sumpah pemuda memiliki cerita sejarah dan tujuan yang sakral bagi bangsa
Indonesia dimana itu merupakan symbol dari tekad juga semangat para pemuda-pemudi
Indonesia dalam menegakkan kemerdekaan dari jajahan negara asing. Pada tahun 1945 lagi
dan lagi kaum pemuda kembali berperan, sekumpulan pemuda menculik Bung Karno dan
Hatta ke Rengasdengklok guna mendesak agar menyegerakan proklamasi kemerdekaan
Indonesia. Hingga kemudian terjadi kesepakatan antara golongan muda dan golongan tua
Sehingga esok harinya, 17 Agustus 1945 proklamasi kemerdekaan dibacakan oleh Bung
Karno.
Pada masa orde lama mahasiswa menjadi bagian dari tiga unsur kekuatan bangsa
yaitu ada presiden Soekarno, angkatan darat dan mahasiswa. Peranan ini tumbuh bersama
dengan terbentuknya badan kerjasama pemuda dan militer. Kali pertama gerakan mahasiswa
ikut dalam kancah politik atas nama sendiri.
Indonesia dalam kemalut ekonomi dan politik pada tahun 1966, dibarengi dengan
kudeta PKI pada 30 September 1966. Pimpinan mahasiswa yang tergabung dalam KAMI
dan KAPPI menjalin kerjasama dengan militer terutama angkatan darat, menaikkan Jendral
Soeharto sebagai pengganti presiden, lahirlah orde baru. Termasuk pada gerakan penurunan
Soeharto sebagai presiden pada tahun 1978, gerakan ini tidak terlepas dari peran mahasiswa
sebagai agen of social control. Hingga pada masa selanjutnya lahir era reformsasi.
Sejarah gerakan mahasiswa yang tercatat1dalam sejarah menunjukkan eksistensi
mahasiswa bagi bangsa ini menyokong konstribusi yang besar. mulai dari perjuangan pra
kemerdekaan hingga pasca kemerdekaan mahasiswa selalu konsisten mengkawal rakyat
menuju esensi kemerdekaan dan kesejahteraannya.
Akan tetapi, pada dekade terahir ini gerakan-gerakan mahasiswa yang berkompromi
pada kepentingan-kepentingan rakyat kecil telah mengalami degradasi moral. Arus
modernisasi terus mengikis nilai-nilai idealisme mahasiswa, hingga mahasiswa semakin jauh
PANITIA PELAKSANA
PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Sekretariat: Jl. Raya Lenteng No.10 Batuan Sumenep, Madura- Jawa timur
No Telp/HP. 087800664908

dari gubuk-gubuk rakyat dan merasa elitis. hidup hidon, orientasi diri sebagai mahasiswa
hanya sebatas euforia semata, sudut pandang mulai terkooptasi oleh teknologi dan globalis.
Sebab realita yang cukup memprihatinkan ini, sangat perlu untuk menghidupkan
kembali nilai-nilai aktifisme dalam gerakan. Mengaktualisasikan arah gerak mahasiswa
sesusai porosnya kembali sehingga menjadi satu konvensi gerakan yang berorientasi pada
kepentingan kolektif. Menjadikannya suatu komitmen untuk menghidupkan kembali budaya
gerakan aktifisme dalam mengawal kebijakan pemerintah. Sehingga dapat terwujud
kekuatan dalam pemerintahan yang berdaulat.
2. TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan kegiatan ini dilaksanakan sebagai berikut:
a. Wadah silaturrahmi dan konsolidasi BEM Sumenep dalam rangka memperkokoh
gerakan mahasiswa dalam mengkawal berbagai problematika bangsa.
b. Memperdalam pemahaman mahasiswa sumenep mengenai nilai-nilai gerakan
aktifisme dalam mengkawal aspirasi rakyat
c. Merefleksikan kembali budaya gerakan aktifis di Kabupaten Sumenep
d. Membentuk dan menentukan skema kerja BEM Sumenep.

3. TEMA KEGIATAN

Adapun tema yang disediakan, “Rekonstruksi Gerakan Mahasiswa Dalam Menakar


Kebijakan Pemerintah Kab. Sumenep”

4. SASARAN KEGIATAN

a. Seluruh Ketua Badan Eksekutif1Mahasiswa (BEM) Uniersitas / Perguruan Tinggi


Se-Kabupaten Sumenep.

b. DILEGASI Masing-masing pengurus BEM dan mahasiswa Universitas/ Perguruan


Tinggi Se-Kabupaten Sumenep.

5. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

Hari/Tgl : Senin , 1 April 2024 (PRA KONGRES BEMSU V

Tempat : Universitas Al-Amien Prenduan

6. BENTUK KEGIATAN

 SEMINAR

 SIDANG PLENO BEMSU

 PEMILIHAN KOORDINATOR BEMSU


PANITIA PELAKSANA
PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Sekretariat: Jl. Raya Lenteng No.10 Batuan Sumenep, Madura- Jawa timur
No Telp/HP. 087800664908

 FIELD TRIP

7. FASILITAS DELEGASI PRA KONGRES V BEMSU

a. Ilmu dan Wawasan Baru

b. Kaos

c. ID Card

d. Konsumsi

e. Penginapan

f. Relasi

8. SUMBER DANA

a. Dana platform Badan Eksekutif1Mahasiswa (BEM) Universitas Al- Amien


Prenduan.

b. Sumbangan yang tidak mengikat

c. Sponsorship

9. SUSUNAN ACARA

 Terlampir

10. ESTIMASI DANA

 Terlampir

12. SUSUNAN KEPANITIAAN

 Terlampir

13. KETENTUAN PESERTA

 Terlampir

14. PENUTUP

Demikian proposal ini disusun sebagai acuan pelaksanaan kegiatan PRA KONGRES
V BEMSU. Dukungan dan bantuan dari berbagai pihak merupakan penentu bagi
terselenggaranya kegiatan ini. Oleh karena itu besar harapan kami untuk menjalin kerjasama
serta partisipasi dari berbagai pihak untuk kesuksesan kegiatan yang akan kami laksanakan
ini.
PANITIA PELAKSANA
PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Sekretariat: Jl. Raya Lenteng No.10 Batuan Sumenep, Madura- Jawa timur
No Telp/HP. 087800664908

LEMBARAN PENGESAHAN
PROPOSAL PRA KONGRES V ALIANSI BEM
SUMENEP

PANITIA PELAKSANA
PRA KONGRES V ALIANSI BEM SUMENEP

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA


UNIA MADURA

Hormat Kami,

Moh. Fain Akmal Miftahul Arifin


Ketua Pelaksana Sekretaris

Mengetahui, Menyetujui,

Abd Rohim Azis Kamarullah


Presiden BEM UNIA Koordinator BEMSU
PANITIA PELAKSANA
PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Sekretariat: Jl. Raya Lenteng No.10 Batuan Sumenep, Madura- Jawa timur
No Telp/HP. 087800664908

Lampiran 1:
SUSUNAN ACARA

PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Senin, 01 April 2024
No Waktu Kegiatan PJ
1 14:00 – 14:30 Persiapan Tempat Panitia
2 14:30 – 15:00 Check in peserta Sie Acara
Opening ceremony : MC
1. Pembukaan oleh Mc
2. Menyanyikan lagu Indonesia
raya dan Subbanul Wathan

3. Laporan Ketua Panitia Moh. Fain Akmal


4. Sambutan-sambutan
3 15:00 – 16:00
- Presiden Mahasiswa Abdur Rohim
UNIA
- Kord BEMSU Aziz Kamarullah
- Rektor UNIA Dr. KH. Muhtadi
Abdul Mun’im,
MA
5. Penutup dan Pembacaan Doa MC

4 16:00 – 17: 15 Dialog Mahasiswa sumenep Moderator


5 Buka Bersama
PANITIA PELAKSANA
PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Sekretariat: Jl. Raya Lenteng No.10 Batuan Sumenep, Madura- Jawa timur
No Telp/HP. 087800664908

Lampiran 2:
ESTIMASI DANA
Sie Publikasi & Dokumentasi
No Nama Barang/Kegiatan Satuan harga satuan Jumlah

1 Camera 1 x Hari Rp.2 0 0.000 Rp. 2 0 0.000


2 Drone 1 x Hari Rp. 1.250.000 Rp. 1.250.000
Total Rp. 1.450.000
Sie Perlengkapan
No Nama Barang/Kegiatan Satuan Harga Satuan Jumlah

1 Sewa Gedung 1 x Ruang Rp. 5 . 0 0 0 . 000 Rp. 5.000.000


an
2 ID Card panitia 24 x Orang
Rp. 20.000 Rp. 480.000
3 Kaos 150 x Orang
Rp. 100.000 Rp. 15.000.000
4 Baner selamat datang 3x4 1 x Pcs
Rp. 20.000 Rp. 240.000
5 Banner acara 3x4 1 x Pcs
Rp. 20.000 Rp. 240.000
Total Rp. 20.960.000
Sie Kesekretariatan
No Nama Barang/Kegiatan Satuan Harga Satuan Jumlah
1 Transportasi 4 x Orang Rp. 150.000 Rp. 600.000
2 Stempel 2 x Buah Rp. 30.000 Rp. 60.000
Total Rp. 660.000
Sie Konsumsi
No Nama Barang/Kegiatan Satuan harga Satuan Jumlah

1 Konsumsi Peserta Seminar 150 x Orang Rp. 20.000 Rp. 3.000.000

2 Konsumsi Tamu VIP 10 x Orang Rp. 25.000 Rp. 2 5 0 .000


Seminar
3 Cemilan 1 x Hari Rp. 150.000 Rp. 150.000
4 Konsumsi Panitia 24 x Orang Rp. 20.000 Rp. 480.000
5 Air Gelas 15 x Box Rp. 16.000 Rp. 240.000
7 Air Botol 1 x Box Rp. 50.000 Rp. 50.000
Total Rp. 4.170.000

Keterangan Jumlah
1. Sie Publikasi & Dokumentasi Rp. 1.450.000
2. Sie Perlengkapan Rp. 20.960.000
3. Sie Kesekretariatan Rp. 660.000
4. Sie Konsumsi Rp. 4.170.000
TOTAL Rp. 27. 240.000
PANITIA PELAKSANA
PRA KONGRES V
ALIANSI BEM SUMENEP
Sekretariat: Jl. Raya Lenteng No.10 Batuan Sumenep, Madura- Jawa timur
No Telp/HP. 087800664908

Lampiran 3:
SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Tuhan Yang MahaEsa


Penasehat : Rektor UNIA
: Waka III UNIA Bidang Kemahasiswaan

Penanggung Jawab Kegiatan


Koordinator BEMSU : Azis Kamarullah
Steering Comimtee (SC) : PRESMA Se-Sumenep
Organizing Committee (SO):
Ketua Pelaksana : MOH. FAIN AKMAL

Sekretaris : Miftahul Arifin

Bendahara : Imroatul Hasanah

Kesekretariatan : Azizi
Busairi Majdi
Abd. Qodir Jailani
Faiqi
Sie PDD : Abda
Amantu Billah
Yasir
Ahmad
Sie Acara : Kholifatus Soliha
Mukhtar
Nurin nikmatillah
Wawan
Sie Konsumsi : Rifki Hidayat
Mohammad Mahdi
Sofiullah
Rudi
Sie LO : Vijai
Rahman
Faiqi
Ayu sh
Ningsi

Anda mungkin juga menyukai