Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 MAGELANG
Jalan Cempaka1 Magelang Kode Pos : 56122 Telepon / Faksimili (0293) 362531
e-mail :sman1magelang@gmail.com, website : sman1-mgl.sch.id

Nomor : 421.3 / 139 Magelang, 8 Maret 2024


Lampiran : 3 lembar
Perihal : Pemberitahuan Pembelajaran selama Ramadhan 1445 H
dan ASAJ T.A. 2023/2024

Kepada :
Yth. Orang Tua / Wali Siswa
Kelas X, XI, XII SMA Negeri 1 Magelang
Di M A G E L A N G

Dengan hormat,
Berdasarkan Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan dan Menteri
Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2023
tentang Hari Libur dan Cuti Bersama Tahun 2024, Nota Dinas Sekretaris Dinas Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 000.8.3/71/DISDIKBUD/III/2024 Tanggal 7 Maret 2024 tentang Pelaksanaan
Hari dan Jam Kerja Selama Bulan Ramadhan/Puasa Tahun 1445 H/2024 M di Lingkungan Dinas
Pendidikan Dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah, dan Surat Edaran Kepala Dinas Pendidikan dan
Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah Nomor 420/01799 tentang Pelaksanaan Penilaian Hasil Belajar
(Asesmen Sumatif) Pada Satuan Pendidikan Jenjang SMA, SMK, dan SLB di Provinsi Jawa Tengah
Tahun Ajaran 2023/2024, kami sampaikan pemberitahuan jadwal kegiatan pembelajaran selama bulan
Ramadhan 1445 H dan Asesmen Sumatif Akhir Jenjang T.A. 2023/2024 sebagai berikut:
1. Senin-Selasa, 11-12 Maret 2024 merupakan libur dan cuti bersama hari raya Nyepi,
2. Proses pembelajaran aktif dimulai Rabu, 13 Maret 2024,
3. Selama bulan Ramandhan, proses pembelajaran dimulai pukul 08.00-15.15. Pembagian jam
pembelajaran terdapat pada Lampiran 1,
4. Asesmen Sumatif Akhir Jenjang (ASAJ) bagi siswa kelas XII T.A. 2023/2024 dilaksanakan pada
Rabu-Senin, 20 Maret-1 April 2024. Jadwal ASAJ terdapat pada Lampiran 2,
5. Selama pelaksanaan ASAJ, proses pembelajaran tatap muka bagi siswa kelas X dan XI dilaksanakan
secara bergantian. Jadwal Pembelajaran terdapat pada Lampiran 3.
Demikian surat pemberitahuan ini kami sampaikan atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui,
Kepala SMA Negeri 1 Magelang

Dr. Ety Syarifah, M.Pd.


Pembina Utama Muda
NIP 19640319 199512 2 002
Lampiran 1
Surat Kepala SMA Negeri 1 Magelang Nomor
421.3/139 Tentang Pemberitahuan Pembelajaran
selama Ramadhan 1445 H dan ASAJ T.A. 2023/2024

PEMBAGIAN JAM PEMBELAJARAN


SELAMA RAMADHAN 1445 H / 2024 M

Jam Pembelajaran Ke- Pukul


1 08.00 – 08.35
2 08.35 – 09.10
3 09.10 – 09.45
4 09.45 – 10.20
Istirahat 1 10.20 – 10.35
5 10.35 – 11.10
6 11.10 – 11.45
7 11.45 – 12.20
Istirahat 2 12.20 – 12.55
8 12.55 – 13.30
9 13.30 – 14.05
10 14.05 – 14.40
11 14.40 – 15.15
Lampiran 2
Surat Kepala SMA Negeri 1 Magelang Nomor
421.3/139 Tentang Pemberitahuan Pembelajaran selama
Ramadhan 1445 H dan ASAJ T.A. 2023/2024

JADWAL ASESMEN SUMATIF AKHIR JENJANG


SMA NEGERI 1 MAGELANG TAHUN AJARAN 2023/2024

Jam Waktu Peminatan dan Mata Pelajaran


Hari dan Tanggal
No. Ke (WIB) MIPA IPS
Rabu, Pendidikan Agama dan Pendidikan Agama dan
1 08.00 - 10.00
1 20 Maret Budi Pekerti Budi Pekerti
2024 2 11.00 - 13.00 Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia
1 08.00 - 10.00 Fisika Sosiologi
Kamis, 21 Maret
2 Pendidikan Pancasila Pendidikan Pancasila
2024 2 11.00 - 13.00
dan Kewarganegaraan dan Kewarganegaraan
1 07.30 – 09.30 Matematika (Umum) Matematika (Umum)
Jumat,
3 22 Maret Pendidikan Jasmani, Pendidikan Jasmani,
2024 2 10.00 – 11.30 Olahraga dan Olahraga dan
Kesehatan Kesehatan
4 Senin, 1 08.00 - 10.00 Kimia Ekonomi
24 Maret Prakarya dan Prakarya dan
2024 2 11.00 - 13.00
Kewirausahaan Kewirausahaan
5 Selasa, 1 08.00 - 10.00 Matematika Peminatan Sejarah Peminatan
25 Maret
2024 2 11.00 - 13.00 Bahasa Jawa Bahasa Jawa
6 Rabu, 1 08.00 - 10.00 Bahasa Inggris (Wajib) Bahasa Inggris (Wajib)
26 Maret
2024 2 11.00 - 13.00 Seni Budaya Seni Budaya
Kamis,
1 08.00 - 10.00 Sejarah Indonesia Sejarah Indonesia
7 27 Maret
2024 2 11.00 - 13.00 Geografi (LintasMinat) Geografi
8 Bhs. & Sastra Inggris/
Senin, 1 08.00 - 10.00 Bhs. dan Sastra Inggris
Bhs. Jerman
1 April 2024
2 11.00 - 13.00 Biologi
Lampiran 3
Surat Kepala SMA Negeri 1 Magelang Nomor
421.3/139 Tentang Pemberitahuan Pembelajaran selama
Ramadhan 1445 H dan ASAJ T.A. 2023/2024

JADWAL KEGIATAN PEMBELAJARAN BAGI SISWA KELAS X DAN XI


SELAMA ASESMEN SUMATIF AKHIR JENJANG
TAHUN AJARAN 2023/2024

No. Hari/Tanggal Kegiatan Pembelajaran


Kelas X Kelas XI
1. Rabu, 20 Maret 2024 Pembelajaran Tatap Muka Pembelajaran Jarak Jauh

2. Kamis, 21 Maret 2024 Pembelajaran Jarak Jauh Pembelajaran Tatap Muka

3. Jumat, 22 Maret 2024 Pembelajaran Tatap Muka Pembelajaran Jarak Jauh

4. Senin, 24 Maret 2024 Pembelajaran Jarak Jauh Pembelajaran Tatap Muka

5. Selasa, 25 Maret 2024 Pembelajaran Tatap Muka Pembelajaran Jarak Jauh

6. Rabu, 26 Maret 2024 Pembelajaran Jarak Jauh Pembelajaran Tatap Muka

7. Kamis, 27 Maret 2024 Pembelajaran Tatap Muka Pembelajaran Jarak Jauh

8. Senin, 1 April 2024 Pembelajaran Jarak Jauh Pembelajaran Tatap Muka

Anda mungkin juga menyukai