Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

SMK NEGERI 4 PENAJAM PASER UTARA


Akreditasi A Nomor : 1334/BAN-SM/SK/2020
Alamat : Jl.Propinsi KM.27, Desa Sesulu, Kec. Waru, Kab. Penajam Paser Utara, Kode Pos 76284
Email:smknegeri4ppu@gmail.com, Website: www.smkn4ppu.sch.id, NPSN : 30407270, NSS : 331.1611.02.005

Nomor : 400.3.8.1/ 227/SMKN4-PPU


Perihal : Pemberitahuan

Yth.
Orangtua/Wali Siswa
SMK Negeri 4 Penajam Paser Utara

Bersama dengan ini kami sampaikan kegiatan belajar mengajar (KBM) siswa bulan Maret di
SMK Negeri 4 Penajam Paser Utara sebagai berikut:

No Tanggal Uraian Kegiatan Keterangan


1 11 Maret 2024 Libur Nyepi

2 12 – 13 Maret 2024 Libur Awal Puasa


3 14 – 15 Maret 2024 Pesantren Ramadhan
3 18 – 26 Maret 2024 Ujian Satuan Pendidikan (USP) Kelas XII
(jadwal terlampir) (di sekolah)
4 18 – 26 Maret 2024 Sumatif Tengah Semester (STS) Kelas X dan XI
(sesuai jadwal KBM) (Online dari rumah)

5 27 – 28 Maret 2024 Masuk sekolah kembali


6 29 Maret 2024 Libur Peringatan Wafat Yesus Kristus

Pesantren Ramadhan wajib diikuti sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan menggunakan pakaian
muslim, jika tidak hadir maka siap menggantikannya dengan Al Quran/Mukena/Sajadah (sebagai
inventaris Musholla Sekolah). Jika ada perubahan jadwal akan diinformasikan melalui WA Grup.

Demikian pemberitahuan ini disampaikan untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya, atas perhatiannnya
disampaikan terimakasih.
Penajam Paser Utara, 08 Maret 2024
Kepala Sekolah,

Dwi Lestari, S.Pd, M.Si.


NIP. 198404282010012004
Lampiran 1
JADWAL UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP)
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

HARI/TANGGAL WAKTU MATA


MENGERJAKAN PELAJARAN
Senin, 18 Maret 2024 1. 08.00-10.00 Pendidikan Agama dan Budi
Pekerti
2. 10.30-12.30 Bahasa Indonesia
Selasa , 19 Maret 2024 1. 08.00-10.00 Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan
2. 10.30-12.30 Matematika
Rabu, 20 Maret 2024 1. 08.00-10.00 Sejarah Indonesia
2. 10.30-12.30 Bahasa Inggris
Kamis, 21 Maret 2024 1. 08.00-10.00 Simulasi dan Komunikasi Digital
2. 10.30-12.30 Fisika/IPA/IPA Terapan
Jumat, 22 Maret 2024 1. 08.00-09.30 Seni Budaya
2. 09.30-11.00 Pendidikan Jasmani dan Orkes
Senin, 25 Maret 2024 1. 08.00-10.00 Kimia/Administrasi
Umum/Kepariwisataan
2. 10.30-12.30 C2

Selasa, 26 Maret 2024 1. 08.00-10.00 C3


2. 10.30-12.30 Ekonomi Bisnis

Anda mungkin juga menyukai