Anda di halaman 1dari 1

PANITIA HUT PROKLAMASI RI KE -70

DESA LELEMA KECAMATAN TUMPAAN

PERATURAN KHUSUS

1. Setiap jaga diwajibkan membayar pendaftaran Rp 200.000 untuk seluruh kegiatan


selambat –lambatnya pada waktu turun main pertama
2. Setiap jaga dapat memasukan pemain tidak terbatas tapi yang turun bermain hanya 7
orang / pemain
3. Pemain yang turun bermain harus sesuai sensus setiap jaga
4. Pemain yang sementara berdomisili dijaga lain ditentukan oleh pemain itu sendiri
untuk main di mana saja
5. Sistem yang akan dipergunakan adalah putaran pertama gugur dan putaran kedua
dan selanjutnya sistem setengah kompetisi
6. Pertandingan dilaksanakan 2x 25 Menit Putra sedangkan Putri 2 x 15 Menit
7. Pertandingan sewaktu-waktu dapat ditunda
8. Pemain yang turun bertanding harus memakai sepatu karet dan pengaman
( Skindaker)
9. Sebelum turun bertanding harus memasukan daftar susunan pemain yang akan
diturunkan
10. Apabila sampai pada panggilan ke 3 dalam waktu 10 Menit tidak berada dilapangan
maka tim tersebut dinyatakan kalah W-O ( 5-0)
11. Apabila terjadi seri atau drow waktu 2x 5 menit dan apabila masih terjadi seri atau
drow lansung diadakan tendangan Pinalti
12. Pemain yang membuat kericuhan/masalah didalam lapangan pertandingan akan
dikeluarkan oleh panitia dan tidak bisa ikut bermain pada pertandingan selanjutnya
sampai selesai dan apabila selanjutnya pemain tersebut masih melakukan hal-hal
yang mengganggu jalannya pertandingan maka yang bersangkutan akan di selesai
sesuai proses hukum yang berlaku
13. Pemain yang akan bertanding tidak diperkenankan mengkonsumsi minuman keras
14. Keputusan wasit adalah sah dan mutlat
15. Yang berhak mengajukan protes diluar lapangan kepala jaga atau meweteng dan
sementara pertandingan berjalan adalah capten tim
16. Kick of dilaksanakan tepat pukul ( 04.30 ) Wita
17. Hal belum tercantum dalam aturan ini akan disesuikan dengan aturan permain dan
perwasitan Futsal yang berlaku

Anda mungkin juga menyukai