Anda di halaman 1dari 8
GUBERNUR JAWA BARAT KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA BARAT NOMOR 069/Kep.692-Org/2022 TENTANG HASIL ANALISIS JABATAN, ANALISIS BEBAN KERJA, DAN PETA JABATAN PADA PERANGKAT DAERAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH DAERAH. Menimbang Mengingat PROVINSI JAWA BARAT GUBERNUR JAWA BARAT, Bahwa dengan telah dilaksanakannya penyederhanaan birokrasi di lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, perlu ditindaklanjuti dengan analisis jabatan dan analisis beban kerja yang disesuaikan dengan struktur dan tugas pokok dan fungsi organisasi pasca penyederhanaan birokrasi; . bahwa sesuai ketentuan Pasal 6 ayat (1) Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1 Tahun 2020 tentang Pedoman Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja, bahwa hasil analisis jabatan dan analisis beban kerja oleh Tim Pelaksana Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Pemerintah Daerah ditetapkan oleh Pejabat Pembina Kepegawaian; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Gubernur tentang Hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja, serta Peta Jabatan Pada Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat; Undang-Undang Nomor 11 Tahun 1950 tentang Pembentukan Provinsi Djawa Barat (Berita Negara Republik Indonesia tanggal # Juli 1950) Jo. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 1950 tentang Pemerintahan Djakarta Raya (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 31, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 15} sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2007 tentang Pemerintahan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta sebagai Ibukota Negara Kesatuan Republik Indonesia (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 93, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4744) dan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2000 tentang Pembentukan Propinsi Banten (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 182, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4010); Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494); Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran 10. ret Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 114, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3887), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 187, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6402); Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 63, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6037), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 68, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6477); Peraturan Pemerintah Nomor 49 Tahun 2018 tentang Manajemen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 224, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6264); Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 41 Tahun 2018 tentang Nomenklatur Jabatan Pelaksana bagi Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Intansi Pemerintah (Berita Negara Republi Indonesia Tahun 2018 Nomor 1273); Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1 Tahun 2020 tentang Pedoman Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 26}; Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 6 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Jawa Barat (Lembaran Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2016 Nomor 6 Seri D, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 196 Tahun 2016 Seri E), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 10 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 6 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Jawa Barat (Lembaran Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2019 Nomor 10, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 239); Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 22 Tahun 2022 tentang Kedudukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Jawa Barat; Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 30 Tahun 2022 tentang Pembentukan dan Susunan Organisasi Cabang Dinas, Unit Pelaksana Teknis Daerah di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat; KESATU KEDUA KETIGA KEEMPAT KELIMA KEENAM MEMUTUSKAN: Hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja serta Peta Jabatan pada Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat dengan hasil sebagaimana tercantum dalam Lampiran I dan Lampiran II sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Keputusan Gubernur ini. Hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja serta Peta Jabatan sebagaimana dimaksud pada Diktum KESATU digunakan sebagai dasar: a. memperoleh informasi jabatan dan jumlah Aparatur Sipil Negara yang tepat dan akurat untuk melaksanakan tugas dan fungsi sesuai kebutuhan berdasarkan struktur organisasi pada Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat; dan. b. merencanakan formasi jabatan, penataan kelembagaan, pelaksanaan pelatihan dan pendidikan, penyusunan sasaran kerja, penetapan standar kompetensi, penetapan kelas jabatan, pola penempatan dan penataan pegawal, pengawasan, serta pelaksanaan akuntabilitas. Hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja bagi Jabatan Fungsional yang belum tercantum dalam Keputusan Gubernur ini maka dapat melihat pada penetapan Keputusan Gubernur Jabatan Fungsional sesuai Rekomendasi Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi dan Birokrasi. Pelaksanaan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja sebagaimana dimaksud pada Diktum KESATU dilakukan secara berkala sebagai evaluasi terhadap hasil analisis jabatan dan beban kerja. Pembiayaan yang diperlukan untuk melaksanakan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja sebagaimana dimaksud pada Diktum KEDUA dan KETIGA, dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Jawa Barat. Dengan ditetapkannya Keputusan Gubernur ini maka Keputusan Gubernur Nomor 067 /Kep.846-Org/2021 tentang Hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja serta Peta Jabatan pada Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat dicabut. Keputusan Gubernur ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Bandung Pada tanggal 3 November 2022 ‘Ofandatanganicecara otoktonk lah (GUBERNUR JAWABARAT, 2. DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT No. ‘NAMA JABATAN 1_|Kepala Dinas 2 | Analis Kebijakan Ahli Madya 3_[Sekretaris 4_[ Anolis SpM Aparatur Ahli Muda 5 Perencana Ahli Muda Perencana Abli Pertama Pranata Humas Abli Muda Pranata Humas Abli Pertama Pranata Humas Penyelia Pranata Komputer Abli Pertama Pranata Komputer Mahir/Pelaksana Lanjutan Pranata Komputer Penyelia Analis Ferencanaan, Evaluasi dan Pelaporan Analis Sumber Daya Manusia Aparatar ‘Analis Hukum Pengadministrasi Perencanaan dan Program| Pengclola Data Pengelola Kepe Pengolah Informasi dan Komunikasi Kepala Subbagian Tata Usaha Arsiparis Ahli Pertama Arsiparis Terampil/Pelaksana Penyusun Kebutuhan Barang Inventaris Pengadministrasi Umum’ Pengclola Barang Milik Negara Pustakawan Terampil/Pclaksana Bendahara Penyusun Laporan Keuangan Pengelola Gaji Pengelola Keuangan Pengolah Data Aplikasi dan Pengelolaan Data Sistem Keuangan Verifikator Keuangan Kepala Bidang Pertambangan ‘Analis Kebijakan Ahi Muda ‘Analis Wilayah Pertambangan ‘Analis Pertambangan Pengclola Data Pengclola Dokumentasi Pengadministrasi Izin Usaha Kepala Bidang Energi Analis Kebijakan Ahli Perts Anolis Femanfaatan Energi Analis Ketahanan Energi nails Konsecr vast Kergt [>] Pengelola Data 3 Pengadministrasi Data Penyajian dan Publikasi 2 Analis Potensi Sumber Air Tanah Analis Peta Wilayah Pengelola Data Pengclola Dokumentasi Pengadministrasi Izin Usaha ‘Kepala Bidang Ketenagalistrikkan Inspektur Ketcnagalistrikan Ahli Muda Inspektur Ketcnagalistrikan Ahli Pertama Analis Ketenagalistrikal Analis Kelaikan Teknik Keselamatan Ketenaga listrikan Analis Program Ketenagalistrikan Pemerikea Kelistrikan Fengelola Data Fags oa — Pengelola Pemanfaatan Energi dan Penycdiaan Listrik Perdesaan Kepala Cabang Dinas Wilayah I Cianjur Penyclidik Bumi Ali Muda Inspektur Ketcnagalistrikan Ahli Muda Analis Ketenagalistrikan Anolis Pertambangan ‘Anolis Fotensi Sumibe? AN Tanan [_._ Pemeriksa Kelistrikan Pengadministrasi izin Usaha Pengelola Data Pengelola Dokumentast Pengelola Pemanfaatan Energi dan Penyedliaan Listrik Perdessan Pengolah Data Aplikasi dan Pengelolaan Data Sistem Keuangan Pengadministrasi Kepegawaian Pengadministrasi Sarana dan Prasarana Pengadministrasi Keuangan Inspektur Ketenagalistrikan Ahi Muda Penyelidik Buri Anli Muda Analis Ketcnagalistrikan Analis Pertambangan Analis Potcnsi Sumber Air Tanah Pemerikea Kelistrikan Pengadministrasi izin Usaha 04 _| Pengeloia Dokumentast 3 95 | Pengciola Pemanfaatan Energi dan Penycdiaan Listrik Perdesaan 4 06 | Kepala Subbagian Tata Usaha z 97 _| Pengelola Keuangan 1 Pengolah Data Aplikasi dan Pengelolann Data Sistem Keuangan Pengadministrasi Kepegawaian Pengadministrasi Umum Pengalitniniei/ael Refencunenn Gan Prog — Pengadministrasi Sarana dan Prasarana Pengadministrasi Keuangan ‘Kepala Cabang Dinas Wilayah IM Purwakarta Inspektur Ketenagalistrikan Ahli Muda a Penyelidik Bumi Anli Muda [SC Analis Ketenagalistrikan Analis Pertambangs Analis Potensi Sumber Air Tanah Pemeriksa Kelistrikan Pengadministrasi izin Usaha Pengclola Data Pongsiia Hotumontaal Cs Pengelola Pemanfaatan Energi dan Penycdiaan Listrik Perdesaan ‘Kepala Subbagian Tata Usaha Pengelola Keuangan Pengolah Data Aplikasi dan Pengclolaan Data Sistem Keuangan Pengadministrasi Kepegawaian Pengadministrasi Umum. Pongaiiainistrasl Permommnan din Pinan C7 Pongaiiinistranl Seqaa don’ Proscrana ; Pengadministrasi Keuang a | Kepala Cabang Dinas Wilayah 1V Bandung Inspektur Ketcnagalistrikan Ahli Muda Penyclidik Buri Ali Muda Analis Ketcnagalistrikan ‘Analis Pertambangan Analis Poicnsi Sumber Air Tanah. Pemeriksa Kelistrikan Pengadministrasi Izin Usaha es 2 [Fengcioa Dokanmemtant —____} 2 [rene Penna Eos con Pictu be ean 2 | mapa Subbagian Tata Usaha Pesala Keates Pengolah Data Aplikasi dan Pengclolaan Data Sistem Keuangan Tap ea Ta RETSaIOda Pengadministrasi Umum Pengadministrasi Perencanaan dan Program Pengadministrasi Sarana dan Prasarana Pengadministrasi Keuangan ‘Kepala Cabang Dinas Wilayah V Sumedang PEA ASA a [+ — S [Anais Keenagaieriean 2d fnalls Pertarabang ‘Analis Potensi Sumber Air Tanah Pemeriksa Kelistrikan Pengadministrasi izin Usaha Pengelola Data Pengelola Dokumentasi Pengelola Pemanfaatan Energi dan Penyediaan Listrik Perdessan ‘Kepala Subbagian Tata Usaha Pengclola Keuangan| Pengolah Data Aplikasi dan Pengclolaan Data Sistem Keuangan| Pengacministrasi Kepegawaian Pengadministrasi Umum. Pengadministrasi Perencanaan dan Program. Pengadministrasi Sarana dan Prasarana Pengadministrasi Keuang Penyelicik Buri Ali Muda Inspektur Ketcnagalistrikan Ahli Muda Analis Ketenagalistrikan Analis Pertambangan Analis Potcnsi Sumber Air Tanah. Pemeriksa Kelistrikan Pengadministrasi Izin Usaha Pengelola Data Pengelola Dokumentasi Pengelola Pemanfaatan Energi dan Penyediaan Listrik Perdessan Kepala Subbagian Tata Usaha Pengelola Keuangan Pengolah Data Aplikasi dan Pengelolaan Data Sistem Keuangan Pengadministrasi Kepcgawaian Penguiaiiatoel Utne a Pengadministrasi Perencanaan dan Program Pengadministrasi Sarana dan Prasarana Pengadminist g Dinas wing ‘VII Cirebon [itd Penyclidik Bumi Ali Muda ps Inspektur Ketenagalistrikan Ahi Muda Analis Ketcnagalistrikan Analis Pertamban Analis Potensi Sumber Air Tanah. Pemerikea Kelistrikan Pengadministrasi izin Usaha Pengelola Data Pengelola Dokumentasi Pengelola Pemanfaatan Energi dan Penyediaan Lisirik Perdesaan Ressis Sobbaelan Tats Teas Pawsdribtistres! Kepreersian Pengadministrasi Umum Pengadministrasi Perencanaan dan Program: Pengadministrasi Sarana dan Prasarana Pengadministrasi Keuangan Kepala UPTD Laboratorium Energi dan Sumber Daya Mineral 200 | Analis Kebijakan Ahli Muda 2 Analis Kimia 4 Analis Proses Akreditasi Laboratorium Penguit Analis Proses Uji Banding Pengadministrasi Akreditasi Laboratorium Penguji Pengadministrasi Pengujian 207 | Pengelola Laboratorium 208 | Pranata Laboratorium Perekayasaan 3 209 | Kepala Subbagian Tata Usaha 1 210 | Pengclola Keuangan L 211 | Pengolah Data Aplikasi dan Pengelolaan Data Sistem Keuangan 2 212 | Pengadministrasi Kepcgawaian 1 213 | Pengadministrasi Umum i 214 | Pengadministrasi Perencanaan dan Program i 215 | Pengadministrasi Sarana dan Prasarana i 216 | Pengadministrasi Keuangan 1 JUMLAH 386 AA. DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT NO. NAMA JABATAN ino ‘Kepala Dinas i 2 | Penyuluh Perindustrian dan Perdagangan Ahli Madya 3] Pengawas Perdagangan Ahli Madya Penguji Mutu Barang Ahli Madya ale ‘Analis Sumber Daya Manusia Aparatur Ahli Madya Analis Kebijakan Abli Madya alo Analis Perdagangan Ahli Madya ‘Sekretaris ole ‘Analis Kebijakan Ahli Muda Perencana Ahli Muda Perencana Ahli Pertama ‘Analis SDM Aparatur Ahli Muda ‘Analis SDM Aparatur Ali Pertama Pranata Hubungan Masyarakat Ali Muda Gls lalelelo Pranaia Hubungan Masyarakat Ahli Pertama 16 | Pranata Hubungan Masyarakat Mahir/Pelakeana Lanjutan 17_|Pranaia Hubungan Masyarakat Penyclia 18 | Pranata Hubungan Masyarakat Terampil/Pelaksana 9 | Pranata Komputer Ahli Muda Pranata Komputer Ahli Pertama Pranata Komputer Ahli Pertama ‘Analis Sumber Daya Manusia Aparatur 20 21 22 | Analis Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan 23 4 | Pengadministrasi Perencanaan dan Program

Anda mungkin juga menyukai