Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL

KEGIATAN HARI KRIDA PERTANIAN KE-47 DAN


PESTA PATOK
SENAT MAHASISWA FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS GALUH
Jl. R. E. Martadinata No. 150 Ciamis.
e-mail: semafaperta.unigal@gmail.com
blog: http://smfp-unigal.blogspot.com
I. PENDAHULUAN
Dalam rangka ikut serta meningkatkan pembangunan pertanian yang
menerapkan teknologi tepat guna diperlukan suatu kegiatan yang mampu
mengembangkan rasa kesadaran masyarakat tentang pentingnya penerapan teknologi
pertanian tersebut. Pengenalan teknologi serta inovasi pertanian perlu dilakukan guna
masyarakat mengetahui teknologi apa saja yang mampu dan harus di terapkan dalam
bidang pertanian oleh masyarakat dan petani pada khususnya.

II. DASAR PEMIKIRAN


Terdorong oleh rasa tanggungjawab dan memenuhi kewajiban tugas yang
harus dijalankan, kegiatan ini merupakan sebagai salah satu kegiatan pengamalan
Tridarma Perguruan Tinggi khususnya point ketiga yakni Pengabdian masyarakat.
Sebagai institusi dan masyarakat ilmiah kami Senat Mahasiswa Fakultas Pertanian
Universitas Galuh selalu berusaha melangkah dan menjalankan program kerja sesuai
dengan kewajiban mahasiswa sebagai pengemban tridarma perguruan tinggi yang
mencakup tiga aspek yaitu pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.
Selain itu, mahasiswa sebagi agen penggerak perubahan yang akan memegang
estafet kepemimpinan di masa yang akan datang harus berperan aktif untuk menjadi
pelopor kemajuan perkembangan pembangunan pertanian. Salah satu sarana dalam
mewujudkan peran dan fungsi strategis tersebut yakni melalui keikutsertaan dalam
kegiatan-kegiatan pertanian.

III. TEMA KEGIATAN


Tema dari kegiatan ini adalah “Melalui Hari Krida Pertanian (HKP) ke-47
2019 Kita Wujudkan Kemandirian Ekonomi Untuk Kesejahteraan Petani”

IV. KEPANITIAAN
PROPOSAL
KEGIATAN HARI KRIDA PERTANIAN KE-47 DAN
PESTA PATOK
SENAT MAHASISWA FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS GALUH
Jl. R. E. Martadinata No. 150 Ciamis.
e-mail: semafaperta.unigal@gmail.com
blog: http://smfp-unigal.blogspot.com
Susunan kepanitiaan “HKP (Hari Krida Pertanian) Ke-47 dan Pesta
Patok” adalah Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Kabupaten Ciamis. Untuk
pelaksanaan kegiatan dari Senat Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Galuh
yaitu kepanitiaannya:
Penanggung Jawab : Indra Lesmana (Ketua SEMA)
Koordinator Umum : Perdi Rizky Hakiki
Sekretaris : Diki Wahyudi
Bendahara : Pawitri Tri Lestari
Seksi Konsumsi : Irna Ardianti
Hilman Priadi
Kholisotul Kibriyah
Isma Zakiatul Huda
Wahyu Rifki Santoso
Yopanda Aditya
Yunia Mulyaningrum
Syukur Subagja
Nola Nur F
Seksi Pubdekdok : Ferdiansyah
Trian Nuryana
Agus Gunara
Irfan Herdiawan
Nizar Fauzi Ramdani
Diky Rustandi
Cecep
Rifqi Rabbani
Ari Kurniawan
Ari Purnomo
Jeni Gunawan
Gian Grestiana
PROPOSAL
KEGIATAN HARI KRIDA PERTANIAN KE-47 DAN
PESTA PATOK
SENAT MAHASISWA FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS GALUH
Jl. R. E. Martadinata No. 150 Ciamis.
e-mail: semafaperta.unigal@gmail.com
blog: http://smfp-unigal.blogspot.com
Penanggung Jawab Dana Usaha : M Ilham
Melani Angger D
Luqi Heistuwino
Ria Risti A
Rio Fauzi
Septiani Nurul I
Tina Nurjanah
Trian Abdul G
Nurul Rozaki
Tina Novianti
Beri Firmansyah
V. MAKSUD DAN TUJUAN
 Mengembangkan potensi di bidang pertanian, khususnya dalam bidang agribisnis,
agroindustri, dan agroteknologi.
 Menggali dan mengembangkan kreatifitas
 Menjalin silahturahmi untuk mempererat tali persaudaraan dan kekompakkan
 Membentuk suatu Sumber Daya Manusia yang handal dalam menyongsong era
globalisasi yang serba canggih
 Untuk turut serta secara aktif dalam rangka pencapaian tujuan Nasional dalam hal
mencerdaskan bangsa
VI. RENCANA WAKTU PELAKSANAAN
A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Hari Krida Pertanian
Tanggal : 1 Juli s/d 4 Juli 2018
Waktu : 07.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapang Sadananya Kec.Ciamis Kab. Ciamis

B. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Pesta Patok


Tanggal : 8 Juli s/d 9 Juli 2018
Waktu : 07.00 WIB s/d selesai
PROPOSAL
KEGIATAN HARI KRIDA PERTANIAN KE-47 DAN
PESTA PATOK
SENAT MAHASISWA FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS GALUH
Jl. R. E. Martadinata No. 150 Ciamis.
e-mail: semafaperta.unigal@gmail.com
blog: http://smfp-unigal.blogspot.com
Tempat : Lapang Rajadesa Desa. Rajadesa Kec. Rajadesa Kab. Ciamis
VII. JENIS KEGIATAN
1. Pameran Peternakan
2. Lomba-lomba
VIII. ANGGARAN
Harga Sub Total
No Komponen Satuan
Satuan (Rp)
1. Sekretaris
Arsip dan LPJ 100.000
Biaya konvensasi 1.500.000
Jumlah 1.600.000
2. Sie. Konsumsi
Makan Panitia Hari Ke-1 27 Org 10.000 270.000
Makan Panitia Hari Ke-2 25 Org 10.000 250.000
Makan Panitia Hari Ke-3 25 Org 10.000 250.000
Makan Panitia Hari Ke-4 27 Org 10.000 270.000
Air Galon 8 Galon 5.000 40.000
Cup 2 Pack 6.000 12.000
Lain - Lain 200.000
Jumlah 1.292.000
3. Sie. Dana Usaha
Bahan Gorengan
Terigu 2 Kg 8.000 16.000
Kol 1 Kg 8.000 8.000
Wortel ¼ Kg 5.000 5.000
Tahu Mateng 3 Bungkus 2.500 7.500
Toge ½ Kg 7.000 7.000
Bawang Daun ¼ Kg 5.000 5.000
Tempe 2 Bungkus 5.000 10.000
Bawang Merah ¼ Kg 10.000 10.000
Bawang Putih ¼ Kg 15.000 15.000
Cabai ¼ Kg 10.000 10.000
Garam 1 Bungkus 2.000 2.000
Kentang ½ Kg 7.000 7.000
Daging Ayam ½ Kg 20.000 20.000
Tepung Singkong ¼ Kg 3.000 3.000
Penyedap Rasa 1 Renteng 5.000 5.000
PROPOSAL
KEGIATAN HARI KRIDA PERTANIAN KE-47 DAN
PESTA PATOK
SENAT MAHASISWA FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS GALUH
Jl. R. E. Martadinata No. 150 Ciamis.
e-mail: semafaperta.unigal@gmail.com
blog: http://smfp-unigal.blogspot.com
Minyak 2 Kg 12.000 24.000
Bumbu Kacang 1 Bungkus 3.000 3.000
Minuman
Kopi 2 Renteng 11.000 22.000
Susu 1 Renteng 10.000 10.000
Nutrisari 1 Renteng 15.000 15.000
Tea Jus 1 Renteng 5.000 5.000
Cup 2 5.000 10.000
Plastik Dollar ½ 7.000 7.000
Plastik Sambel 1 2.000 2.000
Sedotan 1 Bungkus 5.000 5.000
Kertas Nasi 1 Bungkus 5.000 5.000
Lain lain 61.500
Jumlah 300.000
4. Sie. Pubdekdok
Bambu 15 Batang 10.000 150.000
Tirai 1 350.000 350.000
Banner 1 150.000 150.000
Gapura 1 80.000 80.000
Background 1 200.000 200.000
Paku 1 Kg 50.000 50.000
Tali Pramuka 5 Pcs 10.000 50.000
Lampu 2 Buah 35.000 70.000
Solatif 1 20.000 20.000
Kamera 1 300.000 300.000
Sewa Mobil + Bensin 1 600.000 600.000
Plastik Sampah 1 Pcs 20.000 20.000
Lain lain 600.000
Jumlah 2.640.000
Jumlah Total 5.832.000

IX. PENUTUP
Demikian proposal Kegiatan “HKP (Hari Krida Pertanian) Ke-47 dan
Pesta Patok” ini kami buat. Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan
Rahmat dan Karunia-Nya kepada kita semua, Amin.
Wassalamualaikum Wr.Wb.
PROPOSAL
KEGIATAN HARI KRIDA PERTANIAN KE-47 DAN
PESTA PATOK
SENAT MAHASISWA FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS GALUH
Jl. R. E. Martadinata No. 150 Ciamis.
e-mail: semafaperta.unigal@gmail.com
blog: http://smfp-unigal.blogspot.com
Senat Mahasiswa Fakultas Pertanian
Universitas Galuh
Periode 2019/2020
Ketua Pelaksana, Sekretaris,

Perdi Rizki Hakiki Diki Wahyudi


NIM. 5009180059 NIM. 5009180103
Mengetahui,
Wakil Dekan III Fakultas Pertanian Ketua Senat Mahasiswa Fakultas
Universitas Galuh, Pertanian Universitas Galuh,

Dr. Dani Lukman Hakim, S.P., M.P. Indra Lesmana


NIK. 04.3112770609 NIM. 5009160095

Anda mungkin juga menyukai