Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROPINSI SULAWESI BARAT

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMA NEGERI 3 BUDONG – BUDONG
Alamat : Jl. Pendidikan Desa Salugatta Kec. Budong – Budong Kab. Mamuju Tengah-91563

UJIAN AKHIR SEMESTER


Mata Pelajaran : Geografi Hari / Tanggal : Pukul :

1. Perjalanan dari desa salugatta ke topoyo ditempuh dalam d. belerang dimanfaatkan sebagai bahan obat penyakit
waktu kurang lebih 30 menit, karena melewati kulit.
pengunungan dengan jalan yang berkelok-kelok. e. Hutan di daerah pegunungan sebagai bahan baku
Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut industry
adalah konsep..... 8. Lapisan atmosfer bertanda X pada gambar berikut
a. Lokasi dan morfologi berfungsi untuk ....
b. Diferensiasi area dan lokasi
c. Keterkaitan keruangan dan jarak
d. Jarak dan morfologi
e. Keterkaitan keruangan dan lokasi
2. Fenomena geosfer :
1) Kebakaran terjadi pada pemukiman penduduk a. me
2) Tsunami melanda Mentawai man
3) Banjir bandang melanda China tulk
4) Badai salju melanda Eropa Barat an gelombang radio yang dipancarkan dari Bumi
5) Angin topan menerjang Wilayah Filipina b. membakar benda-benda angkasa yang masuk ke
Aspek fisik yang berkaitan dengan fenomena hidrosfer atmosfer Bumi
terdapat pada nomor … . c. melindungi Bumi dari sinar ultraviolet yang
a. 1) dan 2) dipancarkan Matahari
b. 1) dan 3) d. peluncuran balon udara / satelit untuk penelitian cuaca
c. 2) dan 3) e. proses terjadinya peristiwa cuaca seperti angin, hujan,
d. 3) dan 5) awan dan salju.
e. 4) dan 5) 9. Sinar matahari merupakan salah satu contoh yang menjadi
3. Menurut data yang dilansir basarnas, sebuah kapal yang bagian dari faktor yang mempengaruhi persebaran flora
memuat batu bara telah hilang di koordinat 21 0 LU dan dan fauna yang termasuk dalam unsur....
1170 BT. Konsep geografi yang digunakan untuk mengkaji a. Biotik
fenomena tersebut adalah..... b. Edafik
a. Pola c. Fisiografis
b. Lokasi relatif d. Klimatik
c. Morfologi e. Makhluk hidup
d. Keterjangkauan 10. Bioma sabana didominasi oleh padang rumput, tetapi
e. Lokasi Absolut diselingi pepohonan di beberapa bagian. Hal yang
4. Prinsip geografi yang berkaitan dengan fakta menyebabkan jarangnya pohon yang tumbuh di bioma ini
ketidakmerataan sebuah fenomena atau gejala adalah adalah….
prinsip.... a. suhu udara yang rendah
a. Persebaran
b. curah hujan yang rendah
b. Korologi
c. Interelasi c. tingginya intensitas matahari
d. Interaksi d. kelembapan udara yang tinggi
e. Deskripsi e. tidak terdapat sumber air alami
5. Banjir yang sering terjadi di sekitar permukiman penduduk 11. Fauna Amerika Selatan dikelompokkan dalam wilayah
di daerah perkotaan akibat semakin dangkal dasar sungai. fauna ....
Pendangkalan sungai terjadi akibat adanya penduduk yang a. Ethiopia
membuang sampah ke sungai. Pendekatan geografi untuk b. Oriental
mengkaji hal tersebut adalah.... c. Nearktik
a. Pendekatan keruangan
b. Pendekatan kewilayahan d. Neotropik
c. Pendekatan kelingkungan e. Palearktik
d. Pendekatan korologi
e. Pendekatan kompleks wilayah 12. Perhatikan peta kepualauan Indonesia berikut ini!
6. Beberapa fenomena geosfer dapat dikaji menggunakan
ilmu penunjang geografi. Ilmu penunjang untuk mengkaji
fenomena longsor adalah....
a. Biologi, geologi dan pedologi
b. Biologi, pedologi dan glasiologi
c. Geologi, pedologi, glasiologi
d. Geologi, pedologi dan meteorologi
e. Pedologi, glasiologi dan meteorologi
7. Dampak positif yang timbul dari letusan gunung api di
bidang kesehatan adalah ....
a. tersedianya udara segar yang baik untuk pernapasan
b. sumber air panas sebagai daerah wisata Wilayah yang termasuk Zona Asiatik terdapat pada
c. ditemukannya air mineral untuk bahan baku air nomor?
minum a. 1, 2 dan 3
b. 1, 4 dan 5
c. 1, 4 dan 7 perlahan berubah menjadi palnet yang mengorbit pada
d. 2, 3 dan 6 matahari. Pendapat Imanuel kant tersebut sesuai dengan
e. 2, 5, dan 7 proses terbentuknya tata surya berdasarkan teori.......
13. Indonesia merupakan salah satu negara yang dikenal a. pasang surut
sebagai paru-paru dunia. Hal ini disebabkan oleh b. bintang kembar
keberadaan hutan hujan tropis yang ada di negara ini. c. planetesimal
Hutan hujan tropis memiliki banyak manfaat bagi d. proto planet
kehidupan, yaitu sebagai habitat bagi berbagai jenis flora e. nebula
dan fauna, penghasil oksigen, dan lain-lain. Namun, luas 19. Fase pertumbuhan wilayah dimana terdapat wilayah yang
hutan hujan tropis di Indonesia terus mengalami belum berkembang dan ditandai dengan banyaknya kota
penurunan dan bisa menyebabkan berbagai dampak buruk kecil merupakan...
bagi kehidupan. Upaya yang tepat dilakukan untuk a. Fase praindustri
mengatasi permasalahan tersebut adalah…. b. Fase industri
a. meningkatkan pertahanan di wilayah perbatasan c. Fase produksi awal
b. meminta bantuan negara lain untuk mengamankan d. Fase transisi
hutan hujan tropis e. Fase integrasi sosial
c. merehabilitasi dan memulihkan hutan hujan tropis 20. Desa yang berada pada daerah yang bertopografi
d. memindahkan penduduk pedalaman agar tidak pegunungan kapur pada umumnya pola pesebaran
merusak hutan pemukimannya bersifat ….
a. tersebar (scaterred)
e. menutup industri yang menggunakan hasil hutan
b. cincin (mengelilingi pusat)
sebagai bahan baku
c. linier (memanjang)
14. Pernyataan.
d. radial (melingkar)
(1) pengolahan sumber daya dengan teknologi tepat guna; e. mengelompok
(2) kegiatan produksi mempertimbangkan masa depan; 21. Berdasarkan tingkat perkembangan negara Indonesia, kota
(3) sumber daya alam diolah dengan kualitas tinggi; yang dominan sebagai ciri agraris dan tingkat kemacetan
(4) kegiatan mempertimbangkan masa depan; serta krimitalitas tinggi adalah ….
(5) limbah dialirkan ke sungai a. agropolis dan metropolis
Pemanfaatan sumber daya alam secara arif terdapat pada b. polis dan tryanopolis
angka... c. eopolis dan polis
a. (1), (2), dan (4) d. mengapolis dan metropolis
b. (1), (2), dan (5) e. nekropolis dan metropolis
c. (1), (3), dan (4) 22. Seorang pengusaha ingin membangun pusat perbelanjaan
d. (2), (3), dan (5) di jalan antara kota “P” dengan kota “R”. Jarak kedua kota
e. (3), (4), dan (5) 12 km, dengan jumlah penduduk kota “P” 6.000.000 jiwa
15. Berikut ini merupakan salah satu faktor penghambat dan penduduk kota “R” 24.000.000 jiwa. Berdasarkan data
natalitas adalah… tersebut pusat perbelanjaan sangat cocok dibangun
a. anggapan banyak anak banyak rezeki pada ....
b. perkawinan usia muda a. 8 km dari P ke R
c. angka kematian bayi b. 5 km dari R ke P
d. UU perkawinan No. 1 tahun 1974 c. 5 km dari P ke R
e. anggapan bahwa anak sebagai penerus status social d. 4 km dari P ke R
16. Perhatikan gambar berikut ! e. 4 km dari R ke P
23. Pernyataan :
(1) kaya dengan sumber daya alam
(2) sarana dan prasarana transportasi yang memadai
(3) kondisi iklim yang bervariasi
(4) sumberdaya manusia yang baik
(5) luas wilayah yang cukup
Faktor yang menentukan suatu wilayah dijadikan sebagai
pusat pertumbuhan terdapat pada angka ...
a. (1), (2), dan (3)
Angka 5 pada siklus hidrologi seperti gambar, b. (1). (2), dan (4)
merupakan salah satu proses yang dipengaruhi oleh c. (1), (3), dan (5)
faktor .... d. (2), (3), dan (4)
a. kemiringan lahan dan curah hujan a. (3), (4), dan (5)
b. porositas tanah dan penguapan 24. skema tata guna lahan kota menurut Harris dan Ullman
c. curah hujan dan porositas tanah
d. permukaan tanah dan jenis batuan
e. kemiringan dan aliran sungai bawah tanah
17. Salah satu komponen siklus hidrologi adalah kondensasi.
Proses ini ditandai oleh ...
a. Berubahnya air dari wujud cair ke gas
b. Menguapnya air hujan yang tertahan pada daun
c. Turunnya titik-titik air dari awal ke permukaan bumi
d. Tertahannya air hujan oleh daun dan batang tumbuhan
e. Berubahnya wujud dari gas (uap air) menjadi kristal-
kristal es
18. Menurut imanuel Kant, kabut serta gas yang terdapat di
angkasa berputar secara lambat hingga akhirnya Angka yang menunjukkan zona pusat kegiatan atau loop
membentuk cakram yang datar dan memiliki inti massa. adalah....
Bagian tengah dari inti massa tersebut memiliki suhu yang a. 1
tinggi dan berpijar, hingga membentuk matahari. Serta inti b. 3
massa bagian pinggir mengalami pendinginan dan secara
c. 6 Manfaat citra dalam bidang meteorologi dan klimatologi
d. 7 ditunjukkan oleh nomor……………
e. 8 a. (1) dan (2)
25. Pernyataan: b. (2) dan (3)
(1) angka kematian tinggi c. (1) dan (3)
(2) angka harapan hidup tinggi d. (3) dan (4)
(3) pertumbuhan penduduk tinggi e. (2) dan (4)
(4) pendapatan per kapita tinggi 32. Skala peta berdasarkan gambar di bawah ini adalah….
(5) angka pengangguran tinggi
Pernyataan yang menunjukkan indikator negara
berkembang adalah ....
a. (1), (2), dan (3)
b. (1), (3), dan (5)
c. (1), (2), dan (4)
d. (2), (4), dan (5)
e. (3), (4), dan (5)
a. 1
26. Perhatikan pernyataan di bawah ini : :
(1) Penduduk masih terikat dengan kebiasaan adat
(2) Adat isiadat masyarakat mengalami transisi
(3) Pengaruh luar mulai masuk
(4) Tingkat pendidikan penduduk sangat tinggi 40.000
(5) Roda pemerintahan mulai berkembang b. 1 : 42.000
Yang termasuk ciri desa swakarya yaitu... c. 1 : 45.000
a. (1), (2), dan (3) d. 1 : 47.000
b. (1), (2), dan (4) e. 1 : 49.000
c. (2), (3), dan (4) 33. Jenis peta:
d. (2), (3), dan (5) (1) Peta Kemiringan Lereng;
e. (2), (4), dan (5) (2) Peta Jenis Tanah;
27. Tahap perkembangan kota dimana kenampakan struktur (3) Peta Curah Hujan.
kota sudah mulai berkembang cukup besar dan Informasi keruangan yang diperoleh dari peta tersebut
pengaruhnya sudah terasa hingga daerah disekitarnya adalah ....
merupakan tahap... a. wilayah pertanian
a. Polis b. wilayah rawan banjir
b. Eopolis c. destinasi wisata pegunungan
c. Metropolis d. lokasi pemukiman penduduk
d. Megapolis e. kawasan rawan longsor
e. Tiranopolis 34. Jika diketahui jarak A-B di peta adalah 3 cm, lalu jarak A-
28. Berikut ini yang bukan merupakan aspek ekonomi yang B di lapangan setelah diukur adalah 27 km. Maka skala
ditimbulkan oleh interaksi desa kota adalah... peta tersebut adalah ............
a. Meningkatnya volume perdagangan antara desa dan a. 1 : 900
kota b. 1 : 9.000
b. Perubahan orientasi ekonomi penduduk desa c. 1 : 90.000
c. Pasar menjadi tempat transaksi jual beli d. 1 : 900.000
d. Meningkatnya pendapatan penduduk desa e. 1 : 9.000.000
e. Terjadinya mobilitas pendduk desa ke kota 35. Negara-negara di dunia bisa digolongkan ke dalam negara
29. maju dan negara berkembang. Penetapan golongan negara
tersebut didasarkan pada kriteria tertentu. Salah satu
0 25 50 75 100 125 km kriteria yang digunakan untuk menetapkan negara maju
adalah.....
Jika panjang tiap ruas garis adalah 2 cm, maka nilai skala a. Tingkat pertumbuhan ekonomi rendah
tersebut dalam bentuk angka adalah............. b. Besarnya jumlah penduduk
a. 1 : 1.250 c. Penguasaan tekhnologi tinggi
b. 1 : 12.500 d. Luas wilayah negara
c. 1 : 125.000 e. Melimpahnya sumber daya alam
d. 1 : 1.250.000 36. Indikator pembeda negara berkembang dan negara maju
e. 1 : 12.500.000 secara sederhana dapat dilihat dari ...
30. Ciri-ciri objek pada citra: a. Jumlah dan panjang tol antar wilayah di negara
Warna : hitam tersebut
Pola : terkotak-kotak b. Jumlah populasi penduduk
Rona : gelap c. Kemajuan tekhnologi IT dan alutsista
Asosiasi : dekat laut d. Pendapatan penduduk yang bekerja diluar negeri
Objek pada citra dengan ciri tersebut adalah .... pertahun
a. Sawah e. Tingkat pendidikan dan kondisi kesehatan penduduk
b. Tambak
c. Pemukiman
d. Perkebunan
e. Terminal
31. Manfaat citra:
(1) Untuk pengamatan iklim suatu daerah
(2) penentuan struktur geologi
(3) Pengamatan system dan pola angin permukaan
(4) Pengamatan fisis laut
37. Berikut ini merupakan pengaruh positif dari interaksi kota Jawablah soal di bawah ini dengan jawaban yang
dan desa, kecuali…. tepat!
a. adanya perkembangan sarana dan prasarana 41.
transportasi
b. masuknya unsur teknologi ke pedesaan B B
c. tingkat pengetahuan penduduk meningkat
d. adanya lembaga penduduk di desa
e. perubahan sikap hidup warga desa menjadi
materialistis
38. Pola pemukiman tersebar terbentuk di daerah tertentu.
Kondisi fisik berikut ini yang memungkinkan untuk A
berkembangnya pola pemukiman tersebar adalah..... A
a. Daerah alitan sungai
b. Kawasan disekitar jalan raya
c. Kawasan sekitar rel kereta api
d. Daerah persimpangan jalan
e. Daerah dataran yang subur Jarak wilayah A-B pada peta A adalah 4 cm, jarak A-B
39. Wilayah : pada peta B 6 cm. Hitunglah skala peta A jika skala peta B
1) Propinsi Sulawesi Barat 1:250.000
2) Wilayah pertanian 42. Indonesia masih tergolong kedalam negara berkembang.
3) Wilayah jabodetabek Uraikan 3 penyebab negara indonesia masih mengalami
4) Kabupaten Majene kesulitan untuk tergolong menjadi negara maju !
43. Kegiatan reklamasi pantai yang dilakukan disuatu daerah
Yang termasuk wilayah formal tersebut adalah... dapat memberikan dampak positif maupun dampak
negatif.. Uraikan 3 dampak negatif yang dapat ditimbulkan
a. 1),2), dan 3) dari kegiatan tersebut!
b. 1),2), dan 4) 44. Uraikan perbedaan perkembangan kota berdasarkan teori
c. 2),3), dan 4) pusat kegiatan ganda dan teori konsentris!
d. 1),2), dan 4) 45. Jelaskan proses terbentuknya pusat pertumbuhan wilayah
e. 1),3), dan 4) berdasarkan teori polarisasi ekonomi!

40. Perhatikan pernyataan berikut!


1. angka kematian tinggi
2. angka harapan hidup tinggi
3. pertumbuhan penduduk tinggi
4. pendapatan per kapita tinggi
5. angka pengangguran tinggi

Pernyataan yang menunjukkan indikator negara


berkembang adalah ....

a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 5
c. 1, 2, dan 4
d. 2, 4, dan 5
e. 2, 3, dan 4

Anda mungkin juga menyukai