Anda di halaman 1dari 2

KISI KISI SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER PPKN

Nama : Tanggal :
Kelas : SD 1 Mapel : PPKN

A. Pilihlah jawaban yang tepat !


1. Berikut adalah anggota keluarga inti, kecuali....
a. ibu b.adik c. paman
2. Memakai cincin di jari manis adalah ciri-ciri anak.....

a. laki – laki b. perempuan c. cantik


3. Dimas ingin meminjam pensil Mita.
Mita tidak ingin memberikan pensilnya.
Sikap Dimas sebaiknya...
a.marah kepada Mita
b. menerimanya karena itu hak Mita
c. memaksa Mita

4. Anak laki-laki biasanya tidak memakai...


a. celana b. topi c. bando
5. Dimas dan Ana memiliki perbedaan
kegemaran. Mereka harus saling...

a. menghargai b. menganggu c.mengejek

6. Sikap berikut yang menunjukkan kebersamaan dalam keberagaman..


a.belajar sendiri dirumah
b. menyontek pekerjaan rumah
c. bekerja sama dalam tugas kelompok

7. Keragaman suku, dan budaya di Indonesia tidak menjadi halangan untuk...


a. bertengkar b. bersatu c. menjauh

8. Sikap yang harus dikembangkan dalam mewujudkan persatuan adalah .....


a. memandang rendah suku dan budaya lain
b. menganggap suku dan budaya sendiri paling baik
c. menerima suku dan budaya lain sebagai kekayaan bangsa
9. Ayah Mita berasal dari suku
Batak Ibu Mita berasal dari suku
Jawa
Dari keterangan diatas, keluarga Mita memiliki perbedaan dalam ....
a.Suku b. Agama c. Ciri fisik

10. Keluarga Dimas selalu menghormati perbedaan suku.


Maka keluarga Dimas menerapkan hidup...
a.rukun b. gelisah c. cemas

B. Isilah dengan Jawaban yang paling tepat!

1. Ciri-ciri anak perempuan adalah...................................dan.........................


2. Kita sebaiknya..............................anggota keluarga yang sedang kesulitan
3. Meski memiliki perbedaan setiap anggota keluarga harus saling..............
4. Pita digunakan oleh anak........
5. Bola adalah mainan anak........

C. Kerjakan soal soal berikut dengan tepat!


1. Tuliskan 2 ciri-ciri anak
perempuan! Jawab :

2. Siapa sajakah yang termasuk anggota keluarga inti?


Jawab :

3. Kamu dan temanmu berbeda suku,bagaimana caranya agar tetap rukun?


Jawab :

4. Tuliskan suku dari ayah dan ibumu


! Jawab :

5. Tuliskan perbedaan yang ada pada keluargamu


? Jawab :

Anda mungkin juga menyukai