Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN SOAL BAHASA INDONESIA – KELAS 5

NAMA : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . / No. Absen : . . . . . . . . .

1. Aku tidak bergantung pada orang lain. Aku dalam keadaan dapat berdiri sendiri. Berdasarkan
pernyataan tersebut, sifatku adalah ....

2. Miska adalah seorang siswi kelas lima sekolah dasar. Dia dikenal sebagai siswi yang jujur, sehingga
banyak orang yang menyukai kepribadiannya tersebut.
Kata jujur pada kalimat di atas memiliki makna ....

3. Kalimat yang tepat untuk menggambarkan kegiatan di bawah ini yaitu…..

4. Pak Ketut dikenal sebagai pelukis yang kreatif, karena beliau menghasilkan karya-karya yang sangat
unik.
Kata kreatif pada kalimat di atas memiliki makna ....

5. Satu kata sifat yang tepat untuk mendeksripsikan kegiatan anak-anak pada gambar di bawah ini
yaitu ..... . . . . . . . . .

6. Imbuhan dalam bentuk awalan pe- digunakan untuk menyatakan kata sifat. Hasil pembentukan kata
setelah mendapat imbuhan pe- dari kata "bohong" yaitu ....

7. Kata "dendam" jika diberikan imbuhan pe- akan menjadi kata ....

8. “Jadilah orang yang alim. Jika tidak mampu, maka jadilah penuntut ilmu. Jika tidak mampu jadi
penuntut ilmu, jadilah pendengar ilmu“

Kata alim sinonimnya yaitu....

9. Dita sering menyisihkan uang bekal yang diberikan oleh ibunya. Dia juga membeli barang-barang yang
hanya diperlukan. Dita anak yang tidak ....

10. Ibuku selalu menyapa orang-orang yang berbelanja di warung dengan penuh senyuman. Beliau
dikenal sebagai penjual yang ramah.

Kata ramah antonimnya yaitu....

Anda mungkin juga menyukai