Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA

REPUBLIK INDONESIA
KANTOR WILAYAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Jl. Gedongkuning No. 146, Rejowinangun, Kotagede, Kota Yogyakarta, D.I. Yogyakarta
Telepon : (0274) 378431 - Faksimili : (0274) 378432, 378433
Laman: jogja.kemenkumham.go.id - Surel: diyogyakarta.kepegawaian@gmail.com

Nomor : W14.UM.01.01-2485 20 Februari 2024


Lampiran : 1 (satu) Lembar
Hal : Undangan Menghadiri Pembukaan Pameran
Hasil Karya Warga Binaaan Pemasyarakatan Th. 2024

Yth. Ketua PIPAS Yogyakarta


di-
Tempat

Sehubungan akan dilaksanakannya Pameran Hasil Karya Warga Binaan


Pemasyarakatan Tahun 2024 yang merupakan wujud pembinaan bagi Narapidana dan
Klien Pemasyarakatan, maka bersama ini Kantor Wilayah Kemenkumham D.I. Yogyakarta
mengundang Saudara untuk dapat hadir pada Pembukaan kegiatan yang akan
dilaksanakan pada :
Hari/tanggal : Jumat, 23 Februari 2024
Waktu : Pukul 15.00 WIB
Tempat : Griya Abhipraya Purbonegoro
Jl.Pangurakan, Ngupasan, Kec. Gondomanan, Kota Yogyakarta
( https://maps.app.goo.gl/5VbRV2jw51UNwbBW7 )
Pakaian : Seragam PIPAS

Mengingat hal tersebut diatas, mohon perkenan kehadiran Saudara sekaligus


memerintahkan perwakilan pengurus PIPAS Yogyakarta untuk hadir 30 menit sebelum
acara dimulai, adapun rundown kegiatan (terlampir), informasi lebih lanjut dapat
menghubungi Sdr. Liana Dwi / No 082141522655 dan atau Sdr. Zanuar / No 081328580455.
Atas perkenan dan kehadirannya, diucapkan terima kasih.

Kepala Kantor Wilayah,

Agung Rektono Seto


NIP. 197012021999031001

Tembusan :
1. Plh. Sekretaris Jenderal Kementerian Hukum dan HAM (sebagai laporan);
2. Direktur Jenderal Pemasyarakatan.
JADWAL KEGIATAN
PAMERAN HASIL KARYA WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN TH. 2024
GRIYA ABHIPRAYA PURBONEGORO, 23 FEBRUARI 2024

WAKTU
NO URAIAN KEGIATAN KETERANGAN
(WIB)
Jumat, 23 Februari 2024
1. 14.00 – 15.00 Undangan tiba di lokasi acara Pameran Griya
Abhipraya Purbonegoro

Daftar Undangan :
1. Ka. Kanwil Kemenkumham DIY
2. Direktur Binapi dan Anak Binaan
3. Para Kepala Divisi Kanwil DIY
4. Ka. Biro Tata Pemerintahan DIY
5. Penasihat PIPAS Yogyakarta
6. Ketua PIPAS Yogyakarta
7. Ka. Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta
8. Ka. UPT Pengelola Cagar Budaya Dinas
Kebudayaan Kota Yogyakarta
9. Ka UPT se-DIY
10. Pejabat Struktural Divisi Pas Kanwil DIY
11. Pengurus PIPAS DIY

2. 15.00 – 16.00 Acara Pembukaan Pameran Hasil Karya Warga


Binaan Pemasyarakatan, dengan susunan acara
sbb :
1. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
2. Pembukaan (MC)
3. Pembacaan Doa
4. Persembahan Tari selamat datang
5. Sambutan Ka. Kanwil Kemenkumham DIY
6. Sambutan Direktur Pembinaan Narapidana dan Anak
Binaan, Ditjen Pemasyarakatan, sekaligus membuka
kegiatan Pameran
7. Pemukulan kentongan sebagai tanda dibukanya
Pameran Hasil Karya WBP Th. 2024
8. Penutup
3. 16.00 – 17.00 Peninjauan area Pameran Hasil Karya Warga Binaan

4. 17.00 Acara selesai

Anda mungkin juga menyukai