Anda di halaman 1dari 12

Latihan Soal Bahasa Indonesia STS kelas 7

Materi Indikator Soal Nomor Contoh Soal


Soal
Unsur-unsur Disajikan unsur-unsur teks 1 Unsur-unsur berita adalah…
teks berita berita, peserta didik
mampu menunjukkan
unsur-unsur yang paling
tepat.
Unsur-unsur Disajikan kutipan teks 2 dan 3 Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Damkar) Kota Jakarta Selatan
teks berita berita, peserta didik mengerahkan 14 unit mobil pemadam kebakaran beserta 50 personel untuk memadamkan
mampu mengidentifikasi kebakaran di lantai dasar Pasaraya Manggarai, Minggu (25/10/2020). “Sekitar pukul 12.00
jawaban dari unsur-unsur WIB, salah seorang karyawan yang melihat kapulan asap tebal, lalu melaporkan kepada
berita yang terdapat pada manajemen dan langsung menghubungi petugas damkar,” kata Sartono. Menurut Sartono,
berita. api bersumber dari panel listrik yang terdapat di basement satu Pasaraya Manggarai.
Dilaporkan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa kebakaran tersebut.
Unsur berita ‘mengapa’ pada kutipan teks tersebut adalah…
A. Damkar mengerahkan 14 unit mobil pemadam karena terjadi kebakaran di Pasaraya
Manggarai.
B. Pihak manajemen Pasaraya langsung menghubungi petugas damkar karena takut
kebakaran.
C. Api bersumber dari panel listrik di basement Pasaraya Manggarai pada hari Minggu.
D. Tidak ada korban jiwa di Pasaraya Manggarai karena damkar sudah mengerahkan 50
personel.

Unsur berita ‘di mana’ pada kutipan teks tersebut adalah ….


A. Pasaraya Manggarai
B. Basement damkar
C. Jakarta Selatan
D. DKI Jakarta
Unsur berita ‘apa’ pada kutipan teks tersebut adalah …
A. Terjadi kebakaran di DKI Jakarta sekitar pukul 12.00 WIB.
B. Seorang karyawan yang melihat asap tebal pada hari Minggu.
C. Manajemen menghubungi pihak damkar Kota Jakarta Selatan.
D. Terjadi kebakaran di Pasaraya Manggarai, Minggu (25/10/2020).
Unsur-unsur Disajikan kutipan 2 teks 4 Bacalah kutipan teks berita berikut.
teks berita berita, peserta didik Teks 1
mampu membedakan dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat data terbaru jumlah korban
unsur-unsur berita yang meninggal akibat gempa dan tsunami Palu, Sulawesi Tengah dan sekitarnya bertambah
sesuai terdapat pada teks menjadi 2.113 orang. Keterangan itu diumumkan Sabtu, 20 Oktober 2018.
berita. Teks berita 2
Rabu (15/8/2018), Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat, jumlah
korban meninggal akibat gempa yang mengguncang Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB)
bertambah jadi 460 orang. Bertambahnya jumlah dampak disebabkan laporan pendataan
yang makin lancar.
Perbedaan kedua penyajian teks berita tersebut adalah…
a. Teks berita 1 diawali dengan siapa, Teks berita 2 di awali dengan kapan.
b. Teks berita 1 diawali dengan kapan, Teks berita 2 di awali dengan siapa.
c. Teks berita1 diawali dengan siapa, Teks berita 2 di awali dengan berapa.
d. Teks berita 1 diawali dengan apa, Teks berita 2 di awali dengan kapan.
Simpulan Disajikan teks berita, 5 dan 6 Warga pendatang dari Ciamis, Jawa Barat, membabati mangrove. Bahkan mereka
teks berita peserta didik mampu menggarap tanah timbul menjadi areal pertanian. Penebangan liar juga dilakukan guna
menerangkan isi teks memanfaatkan kayu mangrove sebagai material bahan bangunan. Hal itu menyebabkan
berita yang sesuai pada hutan mangrove semakin terancam kepunahan.
kutipan.
Informasi yang tepat sesuai dengan isi kutipan teks tersebut adalah …
A. Upaya penyelamatan hutan mangrove.
B. Pemanfaatan biota di hutan mangrove.
C. Ancaman kepunahan hutan mangrove.
D. Penanaman kembali hutan mangrove.
Struktur teks Disajikan teks berita, 7, 8, dan (1) Aktivitas Gunung Merapi Meningkat, Warga Berbondong-bondong Mengungsi
berita peserta didik mampu 17 (2) Liputan6.com, Boyolali- Jumlah pengungsi warga tiga desa yang masuk di Kawasan
menentukan struktur yang Rawan Bencana (KRB) III erupsi Gunung Merapi, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali,
terdapat pada teks berita. Jawa Tengah hingga Jumat (20/11) terus bertambah sehingga 630 orang. (sangat penting, di
awal, apa, di mana, kapan)
(3) “Jumlah warga masuk kelompok rentan yang dievakuasi di tempat penampungan
pengungsian sementara (TPPS) desa masing-masing sejak status Gunung Merapi dinaikkan
dari waspada ke siaga per 5 November hingga sekarang sudah mencapai 630 orang,
sedangkan hari sebelumnya 586 orang,” kata Masrusri, ketua Satgas COVID-19 di Boyolali
itu, dikutip Antara. Pihaknya melalui pemerintah desa, Tim Siaga Desa (TSD) dan relawan
TNI/Polri melakukan sosialisasi agar warga yang masuk kelompok rentan dievakuasi ke
tempat lebih aman.(penting, mengapa, bagaimana)
(4) “Jumlah pengungsi akan terus bertambah sambil melihat perkembangan terkini status
Gunung Merapi dari BPPTKG,” kata Masrusri.
Dikutip dari Liputan6.com, 22 November 2020

Bagian kepala berita yang tepat ditandai dengan nomor …


A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)

Bagian tubuh berita yang tepat ditandai dengan nomor …


A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)

Tanggapan Disajikan teks berita, 9 Hujan deras disertai angin kencang di wilayah Tangerang Selatan, Sabtu (27/10) membuat
teks berita peserta didik mampu satu pohon tua di kelurahan Serua, kecamatan Ciputat tumbang. Enam unit kendaraan roda
menentukan tanggapan empat yang melintas, tertimpa pohon asem berusia puluhan tahun. Pohon Asem yang
yang tepat untuk teks menimpa 6 unit kendaraan itu, akibat terpaan angin kencang disertai hujan sekitar pukul
berita tersebut. 17.00 WIB. Tanggapan terhadap isi berita tersebut yang tepat adalah ….

“Sebaiknya pohon-pohon yang berusia tua pada saat musim hujan ditebang beberapa agar
tidak menimbulkan bahaya bagi pengguna jalan.”

Ringkasan Disajikan teks berita, 10 Perhimpunan untuk Pendidikan dan Guru (P2G) meragukan kesiapan sekolah
teks berita peserta didik mampu menggelar kegiatan belajar tatap muka seiring dengan keluarnya izin dari Menteri
menentukan ringkasan Pendidikan dan Kebudayaan, Nadiem Makarim, kepada pemda untuk membuka sekolah
teks berita yang sesuai mulai Januari 2021. P2G meragukan kesiapan sekolah memenuhi syarat-syarat daftar cek
pada kutipan. protokol kesehatan yang sangat banyak.
Menurut Koordinator P2G, Satriwan Salim, pihaknya lebih setuju sekolah dibuka
secara nasional setelah vaksin Covid-19 diproduksi dan didistribusikan ke masyarakat.
Karena itu ia menyarankan pembelajaran jarak jauh (PJJ) diteruskan sampai tahun ajaran
2020/20201.

Ringkasan kutipan teks tersebut yang tepat adalah …


A. P2G meragukan kesiapan sekolah menggelar kegiatan tatap muka per Januari 2021.
Hal ini disebabkan banyaknya daftar cek protokol kesehatan yang sangat banyak.
B. P2G meragukan kesiapan sekolah menggelar kegiatan belajar tatap muka per Januari
2021. Pihaknya lebih setuju sekolah dibuka setelah vaksin Covid-19 diproduksi dan
didistribusikan ke masyarakat.
C. P2G menyarakan pembelajaran jarak jauh pjj (PJJ) berlanjut sampai akhir tahun
ajaran 2020/2021 sebelum vaksin Covid-19 diproduksi dan didistribusikan ke masyarakat.
D. P2G meminta sekolah mengabaikan izin dari Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
untuk membuka sekolah tatap muka per Januari 2021 karena vaksin Covid-19 belum
diproduksi dan didistribusikan ke masyarakat.
Kebahasaan Disajikan teks berita, 11 Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengatur penanganan jenazah pasien positif
teks berita peserta didik mampu pirus corona Covid-19. Hal tersebut tertuang dalam Peraturan Daerah (Perda) Nomor 2 tahun
menunjukkan perbaikan 2020 tentang Penanggulangan Covid-19. Perda yang ditandatangani oleh Gubernur DKI
kesalahan penulisan kata Jakarta Anies Baswedan pada 12 November 2020 itu merupakan landasan hukum bagi
tidak baku yang terdapat Pemprov DKI dalam menanggulangi pandemi Covid-19 di Jakarta.
pada berita Sumber : https://www.liputan6.com/news/read/4413513/bawa-paksa-jenazah-covid-19-dari-
rs-di-jakarta-bisa-didenda-rp-5-juta
Perbaikan kesalahan penulisan kata yang tepat pada kutipan teks tersebut adalah ….
Tertulis Perbaikan
a. jenazah jenajah
b. positif positip
c. pirus virus
d. nomor nomer
Informasi Disajikan judul-judul teks 12 1. Fakta Menarik di Balik Cerita Horor KKN Desa Penari: hiburan
teks berita berita, peserta didik 2. Profil Pelajar Pancasila Mulai Dilaksanakan di Tahun Ini
mampu meninjau judul 3. Mendikbud merilis KBBI daring setelah dilakukan pembaruan
berita yang sesuai dengan 4. Sepeda Motor Ringsek Terlindas Truk Kontainer di Pluit
bidang yang ditanyakan. Berita yang mengandung informasi di bidang pendidikan dari data tersebut adalah… “2 dan
3”

Kebahasaan Disajikan teks berita, 13 dan (1)Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengatur penanganan jenazah pasien positif
teks berita peserta didik mampu 18, 24 pirus corona Covid-19.(2) Hal tersebut tertuang dalam Peraturan Daerah (Perda) Nomor 2
menganalisis kaidah tahun 2020 tentang Penanggulangan Covid-19. (3)Kemudian perda yang ditandatangani oleh
kebahasaan yang Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di Jakarta pada 12 November 2020 itu merupakan
ditanyakan. landasan hukum bagi Pemprov DKI dalam menanggulangi pandemi Covid-19 di Jakarta.
Keterangan tempat dan waktu terdapat pada nomor…(3) di Jakarta pada 12 November 2020

Konjungsi temporal (kronologis) terdapat pada nomor…” (3)Kemudian”


Kebahasaan Disajikan teks berita, 14 Sampah yang dibuang sembarangan akan menyumbat aliran air pada selokan. Ketika hujan
teks berita peserta didik mampu tiba akan mensebabkan banjir karena air tidak dapat mengalir pada selokan. Untuk itu
menganalisis alasan marilah kita senantiasa menjaga kebersihan lingkungan dengan membuang sampah pada
kesalahan penulisan pada tempat yang telah disediakan.
teks tersebut Perbaikan penulisan kata bentukan tersebut yang tepat adalah ….
“Me- + kata dasar (awalan huruf k,t,s,p) =
Me- + sebab = menyebabkan, me- + sapu = menyapu”
A. disebabkan
B. menyebabkan
C. penyebaban
D. tersebabkan
Informasi Disajikan teks berita, 15 Warga pendatang dari Ciamis, Jawa Barat, membabati mangrove. Bahkan mereka
teks berita peserta didik mampu menggarap tanah timbul menjadi areal pertanian. Penebangan liar juga dilakukan guna
mengidentifikasi memanfaatkan kayu mangrove sebagai material bahan bangunan. Hal itu menyebabkan
informasi dalam teks hutan mangrove semakin terancam kepunahan.
berita. Informasi yang tepat sesuai dengan isi kutipan teks tersebut adalah …
A. Upaya penyelamatan hutan mangrove.
B. Pemanfaatan biota di hutan mangrove.
C. Ancaman kepunahan hutan mangrove.
D. Penanaman kembali hutan mangrove.
Menyajikan Disajikan teks berita , 16 (1) Hal itu disebabkan meluapnya Bengawan Solo akibat tanggul di desa Tegalsari,
teks berita peserta didik mampu (2) Kecamatan Widang, Tuban, jebol.
menyusun teks berita yang (3) Banjir kembali melanda Pantura Jawa Timur.
sesuai dengan ilustrasi (4) Peristiwa itu juga merenggut dua korban jiwa.
tersebut
Urutan kalimat tersebut yang tepat untuk menjadi paragraph teks berita adalah ….
A. (1), (2), (3), (4)
B. (2), (3), (4), (1)
C. (3), (1), (2), (4)
D. (4), (3), (2), (1)
Kalimat fakta Disajikan teks berita, 19 (1)Sampah yang dibuang sembarangan akan menyumbat aliran air pada selokan. (2)Ketika
dan kalimat peserta didik mampu hujan tiba akan menyebabkan banjir karena air tidak dapat mengalir pada selokan. (3)
opini membedakan kalimat Kesadaran ini harus ditumbuhkan bersama. (4) Walaupun berat untuk memulai
fakta dan kalimat opini kesadarannya.
pada teks berita. Kalimat fakta (1) (2) dan kalimat opini (3) (4)yang ditandai nomor…
Kalimat Disajikan teks berita, 20 (1) Covid semakin menurun. (2) Banyak yang tidak memakai masker. (3) Pemerintah
dalam teks peserta didik mampu sudah mengumumkan status PPKM sudah lama dihilangkan. (4) Juga, sudah
berita menentukan kalimat yang menurunnya pasien yang terpapar covid.
tidak padu dalam teks Kata yang tidak padu ditandai nomor…
berita.
Menyajikan Disajikan gambar, peserta 21
teks berita didik mampu menyajikan
teks berita sesuai dengan
gambar yang ditampilkan.

Teks berita yang sesuai gambar di atas adalah… Terjadi banjir di Jakarta Pusat yang
menyebabkan kemacetan dan motor mogok.
Makna kata Disajikan teks berita, 22 Walaupun ada beberapa kekurangan, secara keseluruhan, dapat dikatakan bahwa puisi “Ibu”
peserta didik mampu layak dibaca. Puisi ini juga dapat dijadikan referensi untuk membuat puisi dengan tema yang
mengartikan makna kata sama. Kata-kata di setiap baitnya mampu membuat pembaca sadar betapa besar pengorbanan
dari teks berita tersebut. seorang Ibu. Puisi ini juga dapat dijadikan motivasi setiap anak agar tidak menyakiti hati
seorang Ibu dan harus menjadi anak yang membanggakan.
Makna kata referensi pada teks berita tersebut adalah ….
A. keterangan
B. tambahan
C. bujukan
D. rujukan
Kebahasaan Disajikan teks berita 23
teks berita rumpang, peserta didik
mampu menentukan
kaidah kebahasaan yang
tepat mengisi teks berita.

(1) Menjaga tekanan darah agar selalu normal. (2) Hal ini penting untuk dilakukan
terutama bagi orang-orang yang sudah terbiasa. (3) Menderita hipertensi untuk pasien yang
sedang mengalami tekanan darah dengan tensi yang tinggi. (4) Menurut ahli Kesehatan ini
(karena, sebab) banyaknya tekanan-tekanan moral atau mental dari berbagai pihak.
Kata hubung yang tepat melengkapi teks di atas…
Simpulan Disajikan teks berita, 25,26,30 Saat ini, Indonesia tengah dihadapkan dengan tingginya angka pengangguran muda. Data
teks berita peserta didik mampu Badan Pusat Statistik pada Februari 2020 menyatakan tingkat pengangguran terbuka
menyimpulkan teks berita. tertinggi datang dari kelompok usia 15-24 tahun sebesar 16,28%. Bahkan, angka dari
kelompok ini selalu menempati posisi puncak selama tiga tahun terakhir. Selain itu, tingkat
pengangguran muda (kelompok usia 15-24 tahun) Indonesia juga tercatat selalu menempati
posisi tertinggi kedua di kawasan Asia Tenggara sejak dua setengah dekade lalu (setelah
Brunei Darussalam). Kondisi itu semakin menegaskan komitmen Johnson & Johnson
Indonesia untuk membantu generasi muda menjadi pencari pekerja pemula yang kompetitif.
4. Simpulan isi kutipan teks tersebut yang tepat adalah …
a. Pentingnya membuka lapangan kerja di Indonesia
b. Angka pengangguran muda di Indonesia masih tinggi
c. Jumlah pengangguran muda di Indonesia relatif menurun
d. Pemerintah akan menurunkan angka pengangguran di Indonesia

Isi teks berita Disajikan teks berita, 27 Bacalah kutipan teks berita berikut.
peserta didik mampu Teks 1
membedakan bidang yang Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat data terbaru jumlah korban
dijelaskan dalam teks meninggal akibat gempa dan tsunami Palu, Sulawesi Tengah dan sekitarnya bertambah
berita. menjadi 2.113 orang. Keterangan itu diumumkan Sabtu, 20 Oktober 2018.

Teks berita 2
Perkembangan internet semakin banyak. Mulai dari informasi, komunikasi, dll. Banyak
manfaat dan dampak dari hal tersebut.
Perbedaan bidang teks berita tersebut adalah teks 1: kemanusiaan/bencana alama; teks 2:
teknologi
Isi teks berita Disajikan teks berita, 28 Sebuah bekas tambang bukit kapur dan tempat pembuangan sampah di Gresik, Jawa
peserta didik mampu Timur, berhasil disulap menjadi wahana wisata alam yang eksotis dan mempesona. Uniknya,
menunjukkan pernyataan untuk menuju lokasi, pengunjung bisa naik
yang sesuai dijelaskan , kendaraan tradisional yang ditarik dengan dua ekor sapi.
dalam teks berita. Inilah destinasi wisata baru yang dimiliki warga Gresik. Wisata yang baru dibuka awal
Januari 2020 ini diberi nama Wisata Setigi yang terletak di Desa Sekapuk, Kabupaten
Gresik, Jawa Timur. Wisata Setigi sesuai namanya, yaitu penggabungan dari kata selo yang
berarti bebatuan, tirto atau air, dan giri yang berarti perbukitan.
Pernyataan yang terdapat pada teks adalah…Dibuka wisata alam terbaru yang mempesona di
Gresik.
Isi teks berita Disajikan teks berita, 29 Bacalah kutipan teks berita berikut.
peserta didik mampu Teks 1
menggali kesamaan yang Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat data terbaru jumlah korban
sesuai dijelaskan dalam meninggal akibat gempa dan tsunami Palu, Sulawesi Tengah dan sekitarnya bertambah
teks berita. menjadi 2.113 orang. Keterangan itu diumumkan Sabtu, 20 Oktober 2018.
Teks berita 2
Rabu (15/8/2018), Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat, jumlah
korban meninggal akibat gempa yang mengguncang Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB)
bertambah jadi 460 orang. Bertambahnya jumlah dampak disebabkan laporan pendataan
yang makin lancar.
Kesamaan penyajian teks berita tersebut adalah…Dampak dari bencana alam
Ciri-ciri teks Disajikan pernyataan, 31 Teks tanggapan adalah teks yang berisi ….
tanggapan. peserta didik mampu Teks yang berisi dukungan atau penolakan (saran atau kritik) terhadap sebuah karya
menyatakan ciri-ciri yang /permasalahan.
sesuai dari teks tanggapan
Ciri-ciri teks Disajikan teks tanggapan, 32, 33, Film Dilan 1990 merupakan sebuah film yang sangat identik dengan kehidupan remaja pada
tanggapan. peserta didik mampu dan 34 saat itu. Latar film Dilan ini juga sesuai dengan judulnya tahun 1990. Demikian, properti
membedakan kritik, saran, yang
dukungan, dan penolakan digunakan dalam film ini juga tidak jauh berbeda dari tahun 90-an. Sayangnya, film Dilan
yang sesuai dari teks 1990 ini merupakan film bagian pertama yang akan ada kelanjutan filmnya. Sehingga, bisa
tanggapan dibilang akhir dari film Dilan 1990 ini dinilai “nanggung”. Sebaiknya sutradara
mempertimbang penggambaran cerita dalam film.
Membedakan kritik, saran, dukungan (pujian), dan penolakan…

Kebahasaan Disajikan teks tanggapan 35 dan Novel ini memiliki jumlah tokoh yang tidak banyak namun kuat. Tokoh utamanya
teks rumpang, peserta didik 40 merupakan
tanggapan mampu memilih kata seorang perempuan yang menjadi yatim piatu karena orangtuanya meninggal dalam bencana
hubung (konjungsi) yang alam. Bahkan Lail yang merupakan tokoh utama tersebut menyaksikan sendiri bagaimana
sesuai dari teks tanggapan ibunya tidak selamat dari kejamnya bencana itu. (….) masuk dalam cerita digambarkan juga
latar yang indah. Novel ini dikemas semakin apik (….).
Konjungsi (kata hubung) yang tepat untuk melengkapi teks tersebut…
Informasi Disajikan teks tanggapan, 36 (1) Buku berjudul Tidur Berbantal Koran merupakan autobiografi pengarangnya, yaitu N.
teks peserta didik mampu Mursidi. Semua pengalaman N. Mursidi mulai menjadi penjaja koran hingga menjadi
tanggapan menilai tanggapan yang penulis dan wartawan ibu kota disajikan dengan jelas dalam autobiografi ini. (2) Sampul
sesuai dari teks. buku ini cukup menarik. Tulisan disajikan secara mengalir dan diselingi cerita-cerita
pengalaman menarik dan lucu. Bahasa yang digunakan pun mudah dicerna. (3) Satu-satunya
kritik terhadap buku ini tertuju pada label yang diberikan penerbit. Pada sampul buku ini
tertulis “Sebuah Novel”, padahal pada bagian pendahuluan disebutkan autobiografi. (4)
Singkatnya, buku ini akan mendorong pembaca untuk tidak menyerah dalam menggapai
mimpi walau seribu kesulitan dan tantangan menghadang. Pernyataan berupa pujian
(dukungan) pada buku terdapat pada bagian ….
Isi teks Disajikan teks tanggapan, 37 Buku cerita bergambar ini mampu menyihir pembacanya sehingga pembaca bisa ikut
tanggapan peserta didik mampu merasakan kebahagiaan, semangat keputusasaan, dan kesedihan. Maksud kata ‘menyihir’
menyimpulkan isi adalah…
tanggapan yang sesuai
dari teks.
Isi teks Disajikan cerita dan 38,39
tanggapan ilustrasi gambar, peserta
didik mampu mengaitkan
anggapanmaksud cerita
dan ilustrasi.

Alasan illustrator memilih warna cerah sebagai latar gambar pada cerita di atas adalah…

Maksud Hasim berseru “Hore…..’ adalah…

Anda mungkin juga menyukai