Anda di halaman 1dari 2

PAGUYUPAN WARGA

PERUMAHAN TIARA CANDI 3


KELURAHAN SEKARGADUNG – KEC. PURWOREJO, KOTA PASURUAN

KEPUTUSAN PENGURUS PAGUYUPAN PERUM TIARA CANDI


3 NOMOR : 01.001/PAG/XI/2018
Tentang
PEMBENTUKAN PANITIA PEMBANGUNAN MASJID

Menimbang : a. Bahwa untuk kepentingan pelaksanaan pembangunan Masjid


di Perumahan Tiara Candi 3, maka dipandang perlu
dibentuk susunan kepanitiaan pembangunan masjid
dengan surat keputusan.
b. Bahwa mereka yang namanya tercantum dalam lampiran surat
keputusan ini dinilai mampu dan amanah dalam melaksanakan
tugas kepanitiaan.
Mengingat : Keputusan rapat pembentukan panitia pembangunan masjid di
Perum Tiara Candi 3 Kelurahan Sekargadung. Kecamatan Purworejo
Kota Pasuruan
Memutuskan
Menetapkan :
Pertama : Mengesahkan Panitia Pembangunan Masjid di Perum Tiara Candi 3,
yang selanjutnya diseut sebagai Panitia Pemangunan dengan
susunan kepanitiaan dan personalia sebagaimana tercantum dalam
lampiran surat keputusan ini.
Kedua : Panitia mempunyai tugas menyelenggarakan pembangunan Masjid,
meliputi kegiatan-kegiatan perencanaan pembangunan, serta
melakukan hal-hal lain yang diperlukan dalam proses pembangunan
masjid.
Ketiga : Panitia pembangunan mempunyai kewajian memerikan laporan
tertulis secara berkala mengenai badan keuangan pembangunan dan
perkembangan pembangunan kepada para jama’ah dan warga, dan
pihak-pihak terkait, serta menyerahkan hasil pembangunan masjid
dan hal-hal lain yang menyangkut/terkait dengan pembangunan
masjid setelah selesai.
Keempat : Keputusan ini berlaku terhitung mulai tanggal ditetapkan, apabila
dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruhan dalam penetapan
keputusan ini, maka akan diadakan perbaikan seperlunya.

Ditetapkan di : Pasuruan
Pada tanggal : 15 September 2018

Sekretaris Ketua Paguyupan,

Ach. Teguh Wicaksono Moh. Alim

Tembusan :
1. Kepala Desa Sekargadung
2. RT/RW Sekargadung
PAGUYUPAN WARGA
PERUMAHAN TIARA CANDI 3
KELURAHAN SEKARGADUNG – KEC. PURWOREJO, KOTA PASURUAN

PANITIA PEMBANGUNAN
MASJID DI PERUM TIARA CANDI 3

SUSUNAN PANITIA

1. Pelindung : a. Kepala Desa Sekargadung


b. Pengurus Paguyupan Perum Tiara Candi 3
2. Penanggung Jawab : Ustdz Uwais Al-Qoroni
3. Ketua : Tri Tjahyomargono
4. Wakil Ketua : 1. Aris Massenrenpulu
2. Mas Ansori
5. Sekertaris : Mokhamat Ekhsan
6. Bendahara : Septi Setiawan
7. Seksi-seksi :
a. Penggalangan Dana : 1. Saiful Ulum (Koordinator) 8. Mas Teguh
2. Pak Kasian 9. Mas Dayat
3. Pak Doni 10. Mas Anto
4. Mas Gogon 11. Mas Jainul
5. Mas Lutfi 12. Mas Kris
6. Mas Dimas 13. Mas Husni
7. Mas Win 14. Mas Toni
b. Perencanaan dan
Pembangunan : 1. Chasib (Koordinator) 8. Pak Sukri
2. Mas Ardi 9. Mas Joko
3. Mas Arip 10. Mas Jamal
c. Perlengkapan : 1. Panca Hari S (Koordinator) 7. Mas Arik
2. Pak Woro 8. Mas Yiying
3. Pak Alim 9. Mas Erik
4. Mas Harun 10. Mas Jainul
5. Mas Anam 11. Mas Rafi
6. Mas Niko 12. Mas Ribut
d. Humas : 1. Bu Anik (Koordinator)
2. Muhajir Arifin
3. Mas Wildan
4. Mas Samsul
e. Keamanan : 1. Pak Irwan (Koordinator)
2. Pak Dewo
3. Pak Kirno
4. Cak Marfan
5. Mas David
6. Pak Rofi’i
f. Konsumsi : Bu Anik dan Bu Alim

Pasuruan, 15 September
2018 Katua,
Bendahara Sekretaris

Uwais Al-Qoroni
Septi Setiawan Mokhamat Ekhsan

Anda mungkin juga menyukai