Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/

BADAN PERTANAHAN NASIONAL


KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN DONGGALA
PROVINSI SULAWESI TENGAH
Jalan Jati. Kelurahan Kabonga Kecil Telp. (0457) 72212 - Donggala

Nomor : NT.02.04/124-72.03/IV/2024 Donggala, 17 April 2024


Sifat : Penting
Lampiran : 1 Lembar
Hal : Undangan Pelaksanaan Kegiatan Gerakan
Sinergi Reforma Agraria Nasional

Yth. Daftar Terlampir


Di -
Tempat

Menindaklanjuti Surat Direktur Jendral Penataan Agraria Nomor


10/500.PH.03.01/IV/2024 Tanggal 2 April 2024 Perihal Gerakan Sinergi
Reforma Agraria Nasional di seluruh Indonesia, Bupati Donggala selaku Ketua
Tim Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Kabupaten Donggala dan Kepala
Kantor Pertanahan Kabupaten Donggala selaku Ketua Pelaksana Harian
Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Kabupaten Donggala beserta beberapa
anggota dalam TIM Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Kabupaten Donggala
telah melakukan koordinasi terkait hal tersebut, bersama ini kami sampaikan
hal-hal sebagai berikut :

1. Pelaksanaan Gerakan Sinergi Reforma Agraria dilaksanakan pada :


Hari/Tanggal : Senin/22 April 2024
Waktu : Pukul 09.00 WITA – Selesai
Tempat : Desa Limboro, Kec. Banawa Tengah
2. Pelaksanaan Kegiatan dimaksud akan dirangkaikan dengan Penyerahan
Simbolis Sertipikat PTSL tahun 2024, Penyerahan Simbolis Sertipikat
Hunian Tetap (HUNTAP) Desa Ganti, dan Penyerahan Sertipikat Aset
Pemerintah Daerah kabupaten Donggala.
3. Narahubung kegiatan Gerakan Sinergi Reforma Agraria Nasional
Saudara Arianto Rimba Palunsu (0852-9946-0484) dan Saudara Arie
Yuliadi Putra, A.Md (0821-9700-0291).

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan


terima kasih.

Kepala Kantor Pertanahan


Kabupaten Donggala,

Ditandatangani Secara
Elektronik

Rusli M. Mau, S.SiT


NIP. 19750315 199703 1 003

Dokumen ini sah dan telah ditandatangani secara elektronik melalui e-Office ATR/BPN menggunakan sertifikat
elektronik BSrE, BSSN. Untuk memastikan keasliannya, silakan pindai Kode QR menggunakan fitur 'Validasi
Surat' pada aplikasi Sentuh Tanahku

Melayani, Profesional, Terpercaya v 1.05


Lampiran

Nomor : NT.02.04/124-72.03/IV/2024
Tanggal : 17 April 2024
Undangan Pelaksanaan Kegiatan Gerakan Sinergi Reforma
Hal :
Agraria Nasional

Kepada Yth :

1. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Donggala;


2. Kepala Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kecil Menengah Kabupaten Donggala;
3. Kepala Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan
Kabupaten Donggala;
4. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Donggala;
5. Kepala Cabang Bank Mandiri KCP Donggala;
6. Kepala Badan Riset dan Inovasi Daerah Provinsi SulawesI Tengah;
7. Kepala Dinas Perumahan, Kawasan Permukimann dan Pertanahan Kabupaten Donggala;
8. Kepala Badan Pengelolaann Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Donggala;

Anda mungkin juga menyukai