Anda di halaman 1dari 7

ASESMEN MADRASAH (AM)

MADRASAH TSANAWIYAH AR-ROHMAH


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : INFORMATIKA


Hari/Tanggal :
Waktu :

PETUNJUK UMUM
1. Isikan identitas anda dalam format lembar jawaban dengan teliti dan benar
2. Tersedia waktu yang ditentukan untuk mengerjakan soal ini
3. Periksa naskah soal yang anda terima jika tidak lengkap atau kurang jelas minta kepada
pengawas untuk diganti
4. Dahulukan menjawab soal-soal yang mudah dianggap mudah
5. Awali dengan membaca Basmalah dan akhiri dengan Hamdalah

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat, dengan memilih jawaban pada huruf
A, B, C, dan D!

1. Berikut ini merupakan aplikasi web browser, kecuali ....


A. Chrome
B. ms access
C. mozilla firefox
D. opera

2. Yang dimaksud dengan browsing adalah ……


A. aktivitas menjelajahi situs-situs di internet
B. aktivitas membuka file
C. aktivitas mengirimkan informasi
D. aktivitas menggambar di internet

3. Bagian dari jendela chrome yang digunakan untuk memasukan atau menampilkan alamat website
adalah…..
A. Omnibox
B. history
C. Back
D. Front

4. Kotak isian yang digunakan untuk menulis alamat WebSite adalah…..


A. toolbar
B. search
C. situs
D. address

5. Selain untuk melakukan pencarian omnibox juga dapat digunakan untuk melakukan, kecuali…..
A. Perhitungan
B. Menentukan nilai tukar mata uang
C. Konversi satuan pengukuran
D. Menampilkan teks

6. Kumpulan alamat situs web yang telah dikunjungi disebut….


A. Explorer
B. Diary
C. history
D. Memory

7. Fasilitas yang digunakan untuk menyimpan situs-situs kesukaan pengguna internet adalah…..
A. History
B. Explorer
C. Link
D. Favorite

8. Untuk mengatur agar penelusuran tidak direkam di history dapat dilakukan dengan
mengaktifkan…..
A. Clear mode
B. Incognito mode
C. Save mode
D. Exit mode

9. Google Drive telah menyediakan fitur untuk membuat dokumen secara online antara lain,
kecuali……
A. Google Docs
B. Google Sheet
C. Google Slides
D. Google Draw

10. Kepanjangan dari CMS adalah …..


A. Content management System
B. Connect Management System
C. Content Mangerial System
D. Contact Management System

11. CMS sendiri merupakan sistem yang memungkinkan pengguna untuk membangun website dan
blog tanpa harus memahami ……
A. Kode SAINS
B. Kode TEKS
C. Kode HTML
D. Kode NUMBER

12. Seseorang yang yang menciptakan aplikasi berbasis web dengan menggunakan bahasa
pemrograman adalah ……
A. web developer
B. web programing
C. web manager
D. web master

13. Menenmpatkan informasi dihalaman blog dengan cara mengisi konten blog atau biasa disebut
dengan istilah…..
A. Posting
B. Entryng
C. Cleaning
D. Editing

14. SEO singkatan dari ……


A. Search Engine Optimatization
B. Scroll Engine Optimatization
C. Swim Engine Optimatization
D. Start Engine Optimatization

15. SEO sendiri digunakan untuk….. …… blog/website sehingga menjadi hasil pencarian teratas.
A. Menggunakan
B. Menarik
C. Mengoptimalkan
D. Memperindah

16. Di bawah ini yang merupakan alat input device adalah ……


A. Keyboard
B. CPU
C. Monitor
D. Flashdisk

17. Di bawah ini yang merupakan alat Processing adalah ……


A. Keyboard
B. Flashdisk
C. Monitor
D. CPU

18. Di bawah ini yang merupakan alat output device adalah ……


A. Keyboard
B. CPU
C. Monitor
D. Flashdisk

19. Di bawah ini yang merupakan alat Storage Unit adalah ……


A. Flashdisk
B. Keyboard
C. CPU
D. Monitor

20. Sirkuit yang menghubungkan satu bagian motherboad dengan bagian lain disebut dengan…..
A. Bootloth
B. Slot
C. Bus
D. Port

21. Memori jenis ini hanya dapat dibaca, tidak dapat dihapus dan ditulis ulang, yaitu ……
A. JACK
B. VGA
C. RAM
D. ROM

22. Tipe file yang disimpan aplikasi disebut dengan istilah ….


A. Extension
B. Aplication
C. Tekstion
D. Numberation

23. Format file yang digunakan aplikasi pengolah angka terdiri dari, kecuali ….
A. Xlsx
B. xml
C. Docx
D. xls

24. Proses pengecekan kesesuaian nilai yang diinput ke lembar kerja terhadap tipe data dan batasan
nilai yang ditentukan disebut dengan….
A. Konfirmasi
B. Eksekusi
C. Numerasi
D. Validasi

25. Fungsi yang digunakan untuk membaca nilai-nilai dari suatu tabel dan memilih nilai yang secara
otomatis merupakan fungsi dari …..
A. VLOOKUP dan HLOOKUP
B. VLOOKUP dan AVERAGE
C. VLOOKUP dan SUM
D. VLOOKUP dan IF

26. Pengertian nirkabel adalah ......


a. Jaringan menggunakan kabel

b. Jaringan tanpa kabel

c. Jaringan menggunakan modem

d. Tipe jaringan

27. Berikut ini yang termasuk di dalam teknologi jaringan nirkabel adalah .......
a. PAN

b. LAN

c. WMAN

d. WAN

28. Contoh penerapan teknologi jaringan WLAN adalah .....


a. Wi-Fi

b. Sharee it

c. CDMA

d. 4G LTE

29. Sebuah alat yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau internet menuju tujuannya
melalui proses yang dikenal sebagai routing adalah pengertian dari ......
a. Access Point

b. Nirkabel Ad-hoc

c. Hotspot

d. Nirkabel Router
30. Back up dan restore merupakan hal penting dalam perawatan jaringan karena ......
a. Agar kapasitas media penyimpanan semakin berkurang

b. Untuk membuat lokasi penyimpanan berubah

c. Untuk mendokumentasikan data dan informasi penting

d. Menyebabkan kesalahan perubahan data

II. Tentukan benar atau salah dari pernyataan yang diberikan!


31. Bluetooth dan Zigbee merupakan contoh penerapan teknologi nirkabel dari WPAN
a. Benar

b. Salah

32. Peralatan yang digunakan untuk menghubungkan perangkat satu dengan perangkat lainnya tanpa
menggunakan media kabel merupakan pengertian dari Gelombang Bluetooth.
a. Benar

b. Salah

33. Cara menghubungkan komputer ke internet melalui saluran telepon langsung (Dial Up) yaitu dengan
proses komunikasi dan informasi dilakukan melalui gelombang radio.
a. Benar

b. Salah

34. Sebutan bagi sebuah daerah tempat kita dapat melakukan koneksi ke jaringan internet tanpa harus
menggunakan kabel disebut Local Area Network.
a. Benar

b. Salah

35. Proses membuat salinan data sebagai cadangan saat terjadi kehilangan atau kerusakan data asli disebut
dengan istilah Back Up.
a. Benar

b. Salah

36. IP address Filtering adalah Alamat identifikasi untuk tiap komputer host pada sebuah jaringan
a. Benar
b. Salah

37. Suatu alat listrik yang dapat mengubah sinyal listrik menjadi gelombang elektromagnetik, kemudian
memancarkannya ke ruang bebas adalah definisi dari Tower.
a. Benar
b. Salah

38. Yang termasuk pada teknologi 5G adalah GSM dan CDMA


a. Benar
b. Salah

39. Algoritma adalah prosedur langkah-langkah instruksi untuk melakukan perhitungan, pemrosesan data,
dan penalaran yang ditulis secara berurutan.
a. Benar
b. Salah
40. Saat pelajaran informatika, siswa kelas 9 mendapatkan tugas membuat program komputer. Proses
pembuatan algoritma pada program komputer dilakukan pada saat pengujian program.
a. Benar
b. Salah

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar!

41.
Jelaskan Fungsi Icon tersebut !

42.
Jelaskan fungsi Icon tersebut!
43. Cimeng adalah seorang siswi baru di salah satu sekolah international ternama di Jakarta. Disana
cimeng mendapat beberapa tugas yang menggunakan teknologi computer. Sementara itu setiap
tugas yang diberikan memiliki format file yang berbeda-beda, mari bantu cimeng menyelesaikan
tugas nya dengan menjelaskan File Ekstensi !
44. Cipung, Gempi, dan Raja Tengah mengerjakan tugas kelompok yang mengharuskan mereka
melakukan penelitian ke beberapa madrasah pengajian anak-anak guna untuk mencari beberapa
madrasah yang akan d berikan bantuan oleh sekolah mereka. Tentu saja hal tersebut memerlukan
banyak data bukan ?. Mari bantu cipung dan kawan-kawan nya menyelesaikan tugas mereka
dengan menjelaskan makna dan metode validasi data yang baik dan benar !
45. Beberapa sekolah ternama kini sedang booming dengan tren baru yakni pemodelan komputasi
yuk bantu ramaikan trend tersebut dengan ikut menjelaskan Pemodelan Komputasi pada
lembar jawaban ini !

Anda mungkin juga menyukai