Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKA

DINAS PENDIDIKAN
SDN PESANGGRAHAN 02
PENILAIAN HARIAN
PENDIDIKAN DAN LINGKUNGAN BUDAYA JAKARTA
BAB 10 DAN 11

NAMA : ………………………..
KELAS : ………………………..

I. Berilah tanda silang( x ) pada salah satu huruf a, b, c atau d sebagai jawaban yang paling
benar!
1. Alat transportasi sederhana yang namanya diambil dari nama penemunya, yaitu Charles
Theodore Deelman adalah ….
a. Trem Batavia b. delman c. oplet d. MRT
2. Alat transportasi massal yang memiliki rel khusus di dalam kota yang beroperasi sejak
tahun 1869 adalah ….
a. Trem Batavia b. delman c. oplet d. MRT
3. Kata becak berasal dari bahasa Hokkien, yaitu be chia yang berarti ….
a. Kereta kayuh b. kereta kuda gerobak mesin d. gerobak berkuda
4. Gubernur yang mengeluarkan kebijakan untuk menghapus oplet di Jakarta untuk
digantikan mikrolet adalah ….
a. Anies baswedan b. Sutiyoso c. Fauzi Bowo d. Ali Sadikin
5. Alat transfortasi di Jakarta yang sudah tidak beroperasi adalah ….
a. Transjakarta b. metromini c. trem d. angkot
6. Museum Sejarah Jakarta sering disebut ….
a. Fatahillah b. Gajah c. Satria Mandala d. Monas
7. Museum Nasional Indonesia diresmikan pada tanggal ….
a. 17 Mei 1979 b. 28 Mei 1979 c. 17 agustus 1979 d. 28n agustus 1979
8. Tinggi Tugu Monas adalah …. Meter.
a. 132 b. 133 c. 134 d. 135
9. Museum Satria Mandala menyimpan sejarah tentang ….
a. Terbentuknya kota Jakarta
b. Proklamasi Kemerdekaan RI
c. Perjuangan Tentara Nasional Indonesia
d. Arkeologi, budaya dan geografi Indonesia
10. Monumen yang terdapat patung Soekarno-Hatta berdiri berdampingan dengan Soekarno
memegang naskah adalah Monumen ….
a. Monumen Nasional
b. Monumen Tugu Proklamasi
c. Museum Fatahillah
d. Museum Gajah

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!


11. Alat transportasi umum berkapasitas kecil yang menggunakan agrometer adalah ….
12. Kepanjangan dari MRT adalah ….
13. Transportasi online dipesan dengan menggunakan ….
14. Transjakarta beroperasi sejak tahun ….
15. Pada tahun 1970-an, angkot dikenal dengan nama lain, yaitu ….
16. Luas Museum Fatahillah yaitu ……… meter.
17. Museum yang menyimpan tandu yang digunakan untuk mengusung Jenderal Sudirman
saat berjuang melawan penjajah dalam keadaan sakit adalah museum ….
18. Arsitek yang membuat Monumen Nasional adalah ….
19. Monument yang dibangun sebagai peringatan Proklamasi Kemerdekaan RI adalah ….
20. Museum Nasional Indonesia disebut juga mmuseum ….

C. Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar!


21. Tuliskan 3 alat tranportasi umum yang masih beroperasi di Jakarta!

22. Tuliskan 2 alat transportasi umum yang sudah tidak beroperasi di Jakarta!

23. Tuliskan 2 museum sejarah di Jakarta!

24. Tuliskan 2 munomen sejarah di Jakarta!

25. Apakah tujuan Monumen Nasional didirikan?

Anda mungkin juga menyukai