Anda di halaman 1dari 7

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2023-2024

NAMA :

KELAS : 7

MAPEL : PAIBP

Pilihlah jawaban yang benar!

A. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang paling tepat !

1. Makhluk Allah SWT. yang ghaib, terbuat dari nur atau cahaya, dengan wujud dan sifat-sifat
tertentu adalah.....
A. Manusia
B. Jin
C. Malaikat
D. Iblis

2. Sifat-sifat malaikat di antaranya.....


A. Selalu menentang perintah Allah SWT.
B. Patuh dan taat kepada Allah SWT
C. Selalu makan dan minum
D. Mempunyai hawa nafsu

3. Fenomena hancurnya alam semesta merupakan gambaran terjadinya hari kiamat. Allah SWT.
menugasi malaikat peniup sangkakala yang dapat menghancurkan alam semesta ini. Malaikat
tersebut adalah.....
A. Jibril
B. Izrail
C. Mikail
D. Israfil

4. Setiap perbuatan manusia akan dimintai pertanggungjawaban nya kelak di akhirat. Semua
perbuatan ini akan dicatat oleh malaikat.....
A. Jibril dan Mikail
B. Munkar dan Nakir
C. Malik dan Ridwan
D. Raqib dan Atid

5. Berikut ini yang BUKAN merupakan perbedaan antara malaikat dengan manusia adalah.....
A. Manusia memiliki hawa nafsu, sedang malaikat tidak.
B. Manusia diciptakan dari tanah, sedangkan malaikat dari nur
C. Malaikat patuh kepada Allah SWT, sedangkan manusia tidak
D. Malaikat dan Manusia adalah makhluk ciptaan Allah
6. Berikut ini adalah hikmah dari beriman kepada malaikat Allah SWT. Antara lain.....
A. Memberi semangat kepada orang yang beriman agar menjadi muslim sejati
B. Kurang hati-hati dalam berbicara dan bertaubat
C. Kurang bersemangat dan rajin beribadah kepada Allah SWT.
D. Tidak hafal nama dan tugas para malaikat.

7. Zaid mengerjakan soal ujian tanpa mencontek, walaupun banyak kesempatan dan tidak ada
pengawas di ruangan. Sikap tersebut menunjukkan bahwa ia beriman kepada malaikat.....
A. Jibril
B. Munkar dan Nakir
C. Raqib dan Atid
D. Malik

8. Salah satu persamaan antara malaikat dan jin adalah keduanya sama-sama.....
A. Berjenis kelamin
B. Makhluk ghaib
C. Berkembang biak
D. Memiliki nafsu

9. Sifat malaikat yang membedakannya dengan manusia adalah.....


A. Memiiki nafsu
B. Makan dan minum
C. Kemampuan ilmunya
D. Ketundukkan dan kepatuhan

A. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang paling tepat !

1. Makhluk Allah SWT. yang ghaib, terbuat dari nur atau cahaya, dengan wujud dan sifat-sifat
tertentu adalah.....
A. Manusia
B. Jin
C. Malaikat
D. Iblis

2. Sifat-sifat malaikat di antaranya.....


A. Selalu menentang perintah Allah SWT.
B. Patuh dan taat kepada Allah SWT
C. Selalu makan dan minum
D. Mempunyai hawa nafsu
3. Fenomena hancurnya alam semesta merupakan gambaran terjadinya hari kiamat. Allah SWT.
menugasi malaikat peniup sangkakala yang dapat menghancurkan alam semesta ini. Malaikat
tersebut adalah.....
A. Jibril
B. Izrail
C. Mikail
D. Israfil

4. Setiap perbuatan manusia akan dimintai pertanggungjawaban nya kelak di akhirat. Semua
perbuatan ini akan dicatat oleh malaikat.....
A. Jibril dan Mikail
B. Munkar dan Nakir
C. Malik dan Ridwan
D. Raqib dan Atid

5. Berikut ini yang BUKAN merupakan perbedaan antara malaikat dengan manusia adalah.....
A. Manusia memiliki hawa nafsu, sedang malaikat tidak.
B. Manusia diciptakan dari tanah, sedangkan malaikat dari nur
C. Malaikat patuh kepada Allah SWT, sedangkan manusia tidak
D. Malaikat dan Manusia adalah makhluk ciptaan Allah

6. Berikut ini adalah hikmah dari beriman kepada malaikat Allah SWT. Antara lain.....
A. Memberi semangat kepada orang yang beriman agar menjadi muslim sejati
B. Kurang hati-hati dalam berbicara dan bertaubat
C. Kurang bersemangat dan rajin beribadah kepada Allah SWT.
D. Tidak hafal nama dan tugas para malaikat.

7. Zaid mengerjakan soal ujian tanpa mencontek, walaupun banyak kesempatan dan tidak ada
pengawas di ruangan. Sikap tersebut menunjukkan bahwa ia beriman kepada malaikat.....
A. Jibril
B. Munkar dan Nakir
C. Raqib dan Atid
D. Malik

8. Salah satu persamaan antara malaikat dan jin adalah keduanya sama-sama.....
A. Berjenis kelamin
B. Makhluk ghaib
C. Berkembang biak
D. Memiliki nafsu

9. Sifat malaikat yang membedakannya dengan manusia adalah.....


A. Memiiki nafsu
B. Makan dan minum
C. Kemampuan ilmunya
D. Ketundukkan dan kepatuhan

Kita harus selalu melaksanakn semua perintah Allah dan menjauhi semua larangan-Nya agar
mendapat surganya, kita harus.....
A. Iman Kepada Malaikat Jibril
B. Iman kepada malaikat Malik
C. Iman kepada Malaikat Allah
D. Iman kepada malaikat Raqib dan Atid

10.. Seorang anak diperbolehkan menolak perintah orang tua dalam kondisi tertentu. Kondisi yang
dimaksud adalah ...
a. Ketika orang tua memperintahkan sesuatu yang bertentangan dengan ajaran agama
b. Ketika orang tua tidak melakukan apa yang diucapkannya
c. Ketika anak sedang melakukan aktivitas yang bermanfaat
d. Ketika anak dalam keadaan lelah setelah pulang dari sekolah

11. Sebagai umat beragama kita harus selalu berbuat baik kepada siapa saja termasuk kedua orang
tua kita walau sudah tiada. Contoh berbuat baik kepada orang tua yang sudah meninggal adalah ....
a. Membelanjakan harta warisannya
b. Membagi bagikan harta warisannya
c. Mendo’akan agar terampuni dosanya
d. Membantu keperluannya

12. Makna Q.S. al-A’rāf/7: 54 menjelaskan penciptaan langit dan bumi terjadi pada....
a. 3 masa
b. 6 masa
c. 9 masa
d. 11 masa

13. Langit dan bumi diciptakan pada 6 masa (periode). Enam masa penciptaan keduanya meliputi
penciptaan langit dan bumi setelah langit terbentuk. Hal ini sesuai dengan ....
a. Q.S. al-A’rāf/7: 44
b. Q.S. al-A’rāf/7: 54
c. Q.S. al-Anbiyā’/21: 30
d. Q.S. al-Anbiyā’/21: 40

14. Alam semesta yang dipelajari oleh manusia memiliki tujuan utama yaitu untuk memperbaiki
kualitas hidupnya sebagai khalifah di bumi dan....

a. Perintah menuntut ilmu bagi setiap muslim


b. Wahyu yang pertama kali turun berisi perintah untuk belajar
c. Pentingnya ilmu pengetahuan dalam upaya mengarungi kehidupan dunia
d. Adanya ayat yang menjelaskan tentang ilmu pengetahuan dan alam semesta

15. Alam beserta seluruh isinya merupakan bukti kekuasaan Allah Swt. Salah satu syarat penting
bagi seseorang untuk memahami hal ini, yaitu....
a. Memiliki guru yang tepat untuk memberikan pelajaran
b. Memiliki kapasitas keilmuan yang cukup
c. Dapat mengakses fasilitas ilmu
d. Beriman kepada Allah Swt.
16. Islam merupakan agama yang sangat menghargai ilmu pengetahuan dan memerintahkan
penganutnya untuk memiliki ilmu pengetahuan. Hal ini dibuktikan....
a. Perintah menuntut ilmu bagi setiap muslim
b. Wahyu yang pertama kali turun berisi perintah untuk belajar
c. Pentingnya ilmu pengetahuan dalam upaya mengarungi kehidupan dunia
d. Adanya ayat yang menjelaskan tentang ilmu pengetahuan dan alam semesta

17.

Dalam ayat terbut di atas terdapat hukum bacaan gunnah berjumlah .


Dalam ayat terbut di atas terdapat hukum bacaan gunnah berjumlah .
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
5.
18.

Perhatikan kalimat berikut!


A. 1), 2), 3), 4)

B. 2), 3), 4), 1)


C. 3), 4), 1), 2)
D. 4), 3), 2), 1)

19. Islam merupakan agama yang sangat menghargai ilmu pengetahuan dan memerintahkan
penganutnya untuk memiliki ilmu pengetahuan. Hal ini dibuktikan….

A. Perintah menuntut ilmu bagi setiap muslim


B. Wahyu yang pertama kali turun berisi perintah untuk belajar
C. Pentingnya ilmu pengetahuan dalam upaya mengarungi kehidupan dunia
D. Adanya ayat yang menjelaskan tentang ilmu pengetahuan dan alam semesta
9. Perhatikan potongan hadits berikut !
20.

Perhatikan potongan hadits berikut !

Pernyataan yang sesuai dengan makna hadis tersebut adalah…


A. Balasan orang yang mempermudah jalan orang yang mencari ilmu adalah surga
B. Mencari ilmu itu kewajiban semua orang Islam laki-laki dan perempuan
C. Balasan bagi orang yang berilmu adalah kesuksesan dunia dan akhirat
D. Barang siapa yang mencari ilmu, maka Allah akan ridha dengannya

Anda mungkin juga menyukai