Anda di halaman 1dari 6

YAYASAN AL ISLAM PAYAKUMBUH

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN RISET


SMA CAHAYA ISLAM
Jl. Nagari Sungai Kamuyang, Jr. Tabiang, Nagari Sungai Kamuyang, Kec. Luak, Kab. Lima Puluh Kota-
Sumatera Barat Telp. (0752) 90034 Kode Pos : 26218

PENILAIAN AKHIR SEMESTER I


TAHUN PELAJARAN 2022 /2023
Mata Pelajaran : BIOLOGI
Kelas : XI B
Hari/Tanggal :
Waktu : 90 Menit

1. Tuliskan terlebih dahulu nama peserta, nomor peserta, ruang, dan mata pelajaran pada lembar jawaban
yang tersedia.
2. Dahulukan mengerjakan soal-soal yang dianggap paling mudah
3. Pilihlah salah satu jawaban yang dianggap paling benar dengan cara menghitamkan
( ) pada bulatan yang telah disediakan
4. Periksalah pekerjaanmu sebelum diserahkan kepada pengawas ruang.
I. PILIHAN GANDA
Pilihlah a , b, c, d, atau e dari jawaban yang kamu anggap benar !

1. Komponen kimiawi penyusun sel yang berperan c. 1), 3), 4)


untuk menjaga keseimbangan pH cairan sel 5. Dari keadaan sel darah merah berikut ini, dapat
adalah…. menggambarkan membran sel yang mengkerut
a. protein karena perbedaan konsentrasi. peristiwa yang
b. air terjadi di bawah ini yang benar adalah ... .
c. lemak
d. garam mineral
e. karbohidrat
2. Pasangan yang benar antara nama organel dan
fungsinya adalah….
a. Membran sel – transportasi
b. Nukleus – eksresi
c. RE – ekskresi
d. Mitokondria – transportasi
e. Badan golgi – ekspresi gen
3. Organel yang ditunjukkan oleh X pada gambar a. krenasi, karena larutan di luar sel hipotonis,
di bawah ini memiliki fungsi.… larutan sitoplasma hipertonis.
b. krenasi, karena larutan di luar sel hipertonis,
larutan sitoplasma hipotonis.
c. krenasi, karena larutan di luar sel dan larutan
sitoplasma isotonis
d. plasmolisis, karena larutan di luar sel
hipotonis, larutan sitoplasma hipertonis.
e. plasmolisis, karena larutan di luar sel
hipertonis, larutan sitoplasma hipotonis.
a. Mengatur seluruh kegiatan sel 6. Transport molekul zat melalui membrane
b. Membantu proses sintesis protein berlangsung secara difusi, osmosis, dan transport
c. Sebagai tempat pencernaan intrasel aktif. Pengertian dari transport aktif adalah.…
d. Sebagai tempat respirasi sel a. Transport yang terjadi dari luar ke dalam sel
e. Sebagai alat ekskresi sel melalui membran.
4. Dibawah ini adalah beberapa organel yang b. Transport yang terjadi melalui membran
terdapat di dalam sel : semipermeabel.
1) Kloroplas 4) Vakuola c. Transport yang terjadi tanpa menggunakan
2) Mitokondria 5) Sentrosom energi dan melibatkan pertukaran ionK+ dan
3) Dinding sel 6) Lisosom Na+.
Organel yang hanya dimiliki oleh sel tumbuhan d. Transport dari protoplasma keluar sel melalui
adalah…. membran plasma.
a. 1), 2), 3) d. 2), 5), 6)
b. 1), 5), 6) e. 4), 5), 6)
e. Transport yang terjadi dengan menggunakan e. 3), 2), 1), 4)
energi dan melibatkan pertukaran ion K+ dan
Na+.
7. Beberapa jenis sel dapat memasukkan zat-zat 12. Pipa kapiler (pembuluh sempit) yang
padat atau tetes-tetes cairan melalui berfungsi untuk pengangkutan air dari tanah ke
perlekukan membran sel, peristiwa semacam ini dalam tubuh tumbuhan adalah .....
dinamakan ..... a. Berkas Pembuluh
a. Eksositosis b. Floem
b. Endositosis c. Xilem
c. Difusi d. Trakeid
d. Osmosis e. Trakea
e. Plasmolisis 13. Perhatikan ciri-ciri jaringan berikut !
8. Berdasarkan asal terbentuknya jaringan 1) bentuk sel berbentuk balok dan rapat antara
meristem ada dua macam, yaitu jaringan satu dengan lainnya
meristem primer dan jaringan meristem 2) tidak ada ruang antar sel
sekunder. Aktivitas meristem primer akan 3) dilapisi kutikula
berakibat perubahan pada batang atau akar Jaringan dengan ciri di atas yang benar adalah ...
berikut ini yang benar adalah ... . a. epidermis
a. bertambah panjangnya akar dan tingginya b. parenkim palisade
batang c. parenkim spons
b. membesarnya diameter akar dan batang d. kolenkim
c. terbentuknya xilem sekunder e. sklerenkim
d. terbentuknya floem sekunder 14. Suatu irisan melintang akar ubi jalar
e. terbentuknya xilem primer dan floem primer (lpomoebatatas) diuji dengan larutan lugol untuk
9. Perhatikan anatomi penampang melintang organ mengidentifikasi cadangan makanan berupa
tumbuhan berikut! kandungan amilum. Bagian akar yang
menghasilkan warna ungu menunjukkan bahwa
pada bagian tersebut terdapat jaringan….
a. Skelenkim
b. Kolenkim
c. Parenkim
d. Epidermis
e. Xylem
15. Jaringan yang selnya berbentuk pendek atau
Bagian tumbuhan yang ditunjuk dengan huruf X bentuk serabut, dindingnya mengalami
menunjukkan fungsi jaringan itu adalah ... . penebalan zat lignin berlapis-lapis dan
a. mengangkut air dan zat hara dari akar menuju dilengkapi dengan adanya lumen atau noktah.
ke daun. Jaringan tersebut yang benar adalah ... .
b. menumbuhkan bagian xilem ke arah dalam. a. xilem
c. menumbuhkan bagian floem ke arah luar. b. floem
d. mengangkut hasil fotosintesis dari daun c. kolenkim
menuju ke seluruh tubuh tumbuhan. d. klorenkim
e. menghambat agar air dan zat hara tidak e. sklerenkim
menembus endodermis. 16. Bagian yang berlabel X pada anatomi
10. Jaringan parenkim pada tumbuhan mempunyai penampang melintang batang dikotil muda
beberapa fungsi berikut ini, kecuali ... . berikut ini berfungsi untuk ... .
a. melakukan fotosintesis
b. memperkokoh struktur batang
c. menyimpan air
d. menyimpan cadangan makanan
e. menyimpan udara
11. Pada ujung akar tumbuhan monokotil terdapat
jaringan-jaringan:
1) Endodermis
2) Korteks
3) Epidermis
4) Perisikel a. tempat penimbunan hasil fotosintesis
Letak jaringan tersebut secara berurutan dari b. transportasi zat organik dari daun ke seluruh
luar ke dalam adalah…. bagian tumbuhan
a. 1), 2), 3), 4) c. tempat berlangsung pertumbuhan sekunder
b. 1), 3), 4), 2) dan pembentukan jaringan pengangkut
c. 2), 4), 1), 3) d. tempat pengangkutan air dan garam mineral
d. 3), 1) ,2), 4) dari akar ke daun
e. berlangsung pengangkutan ekstravaskuler c. Epitel silindris berlapis banyak
d. Epitel silindris selapis
e. Epitel transisional
17. Tumbuhan yang masih muda walaupun belum 23. Sel pada jaringan ikat yang berperan untuk
berkayu tetapi dapat tumbuh tegak, jaringan sekresi protein adalah ...
yang memberi kekuatan pada tumbuhan muda a. sel kondrosit
tersebuta dalah…. b. sel osteosit
a. Parenkim c. sel tiang
b. Sklerenkim d. sel makrofag
c. Kolenkim e. sel fibroblast
d. Epidermis 24. Jaringan pengikat yang berfungsi mencegah dan
e. Xilem melindungi hilangnya panas secara berlebihan
18. Perhatikan gambar berikut! (mengatur suhu tubuh) adalah ..
a. areolar
b. darah
c. tendon
d. adiposa
e. ligamen
25. Pada jaringan tulang keras antara lakuna satu
dengan lakuna lainnya dihubungkan oleh
suatu saluran untuk meyalurkan nutrisi
disebut….
5 a. Saluran havers
Bagian daun yang ditunjuk oleh no. 5 adalah .... b. Kondrin
a. stomata c. Kondrosit
b. jaringan palisade d. Osteoblas
c. jaringan spons e. Kanalikuli
d. epidermis 26. Dari hasil pengamatan mikroskop ditemukan
e. berkas pengangkut suatu jaringan ditemukan ciri – ciri sbb :
19. Trikoma merupakan derivat epidermis yang 1) jaringan diambil dari daun telinga
berfungsi sebagai … 2) memiliki serabut elastis berwarna putih
a. Menyebabkan daun tanaman jagung Berdasarkan informasi di atas, maka dapat
menggulung pada musim kering disimpulkan bahwa jaringan tersebut adalah
b. mencegah penguapan atau transpirasi yang jenis ...
berlebihan a. jaringan kartilago hialin
c. sebagai cadangan air b. jaringan kartilago fibrosa
d. melindungi tumbuhan dari gangguan hewan c. jaringan kartilago elastis
e. membuat batang tanaman tebu menjadi keras d. jaringan tulang
20. Jenis jaringan epitel yang melapisi pembuluh e. jaringan pengikat padat
darah kapiler, glomerolus nefron, dan alveolus 27. Jaringan otot berikut ini yang cara kerjanya
paru-paru berbentuk ... . secara involunter adalah ....
a. kubus berlapis tunggal a. otot lurik dan otot jantung
b. kubus berlapis banyak b. otot polos dan otot jantung
c. pipih berlapis banyak c. otot polos dan otot lurik
d. pipih berlapis tunggal d. otot polos saja
e. silindris berlapis banyak e. otot lurik saja
21. Jaringan epitel transisi memiliki sel yang tidak 28. Perhatikan gambar berikut!
beraturan dan dapat berubah-ubah bentuk, dan
biasanya terdapat pada organ ....
a. ureter
b. ginjal
c. jantung
d. usus Otot seperti gambar di atas berfungsi….
e. ovarium a. Mengerakkan rangka tubuh
22. Dilihat dari bentuk dan susunan selnya, gambar b. Mengatur gerakan pupil mata
di bawah ini menunjukkan jaringan…. c. Mengontrol diameter pembuluh darah
d. Membuat gerakan kontraksi pada jantung
e. Menggerakkan zat di sepanjang saluran
pencernaan
29. Bagian sel saraf yang berfungsi untuk
membawa rangsangan ke badan sel adalah ...
a. neurit
a. Epitel pipih berlapis banyak
b. akson
b. Epitel kubus berlapis banyak
c. sinapsis a. BENAR
d. badan sel b. SALAH
e. dendrit II. URAIAN
30. Dari anatomi neuron berikut ini yang benar Jawablah pertanyaan berikut dengan baik dan
metunjukkan berturut-turut bagian: dendrit – benar !
selubung myelin – nodus ranvier adalah 36. Jelaskan 3 jenis jaringan meristem pada
nomor ... tumbuhan berdasarkan letaknya !
37. Jelaskan masing-masing 4 bagian struktur xilem
dan floem beserta fungsi bagian-bagiannya !
38. Tuliskan nama jaringan, fungsi dan letak dari
gambar jaringan di bawah ini!

a.

a. 1–3– 5
b. 2–4– 6
c. 2–5–7
d. 3–5–7
e. 3–6– 8
b.
Jawablah pertanyaan nomor 31 sampai 35 berikut
dengan a untuk BENAR dan b untuk SALAH !

31. Suatu jaringan pada penampang melintang akar


mengalami penebalan suberin sehingga tidak
dapat dilalui oleh air. Jaringan tersebut adalah
endodermis. c.
a. BENAR
b. SALAH
32. Kemampuan jaringan tumbuhan untuk tumbuh
dan berkembang membentuk tunas atau 39. Jelaskan masing-masing 3 perbedaan jenis
individu baru di lingkungan atau media tumbuh matriks (serat) pada jaringan ikat !
yang sesuai disebut dengan totipotensi. 40. Jelaskan masing-masing 4 perbedaan jaringan
a. BENAR otot polos, otot lurik, dan otot jantung !
b. SALAH
33. Jaringan tumbuhan yang mengalami penebalan
selulosa pada sudut-sudut selnya (tidak merata)
adalah kolenkim.
a. BENAR
b. SALAH
34. Jaringan epitel yang terdapat pada kelenjar
minyak, kelenjar keringat dan testis dibangun
oleh sel epitel pipih selapis.
a. BENAR
b. SALAH
35. Otot polos memiliki sifat dan ciri-ciri jaringan
sebagai berikut.
1) struktur selnya berbentuk kumparan
2) setiap selnya berinti satu
3) terdapat pada saluran alat - alat dalam
4) reaksi terhadap rangsang lambat

<<<Selamat Ujian dan Semoga Suskses>>>


KUNCI JAWABAN SOAL BIOLOGI PAS 1 XI.B TH. 2022

I. PILIHAN GANDA

1. D 11. E 21. A 31. B (salah)


2. A 12. D 22. B 32. A (benar)
3. D 13. A 23. E 33. A (benar)
4. C 14. C 24. D 34. B (salah)
5. B 15. E 25. E 35. A (benar)
6. E 16. C 26. C
7. B 17. C 27. A
8. A 18. A 28. B
9. D 19. B 29. E
10. B 20. D 30. C

II. URAIAN
36. 1) Jaringan meristem apikal, terletak pada ujung akar dan pucuk batang, bersifat meristematik, berperan
dalam pertumbuhan primer untuk pemanjangan batang ke atas dan akar ke bawah, terdapat pada dikotil
dan monokotil
2) Jaringan meristem lateral, terletak di bagian tepi batang yaitu kambium, berperan dalam pertumbuhan
sekunder untuk pertambahan diameter batang membentuk lingkaran tahun, hanya terdapat pada
dikotil
3) Jaringan meristem interkalar, terletak pada ruas-ruas tumbuhan rumput-rumputan (internodus), untuk
memperpanjang ruas-ruas pada batang, hanya terdapat pada monokotil golongan graminae.
37. Xilem tersusun dari trakea dan trakeid untuk alat pengangkut utama air dan garam mineral,
prarenkim xilem sebagai cadangan makanan, dan serabut xilem sebagai penyokong xilem.
Floem tersusun dari pembuluh tapis sebagai alat pengangkut hasil fotosintesis, sel penggiring untuk
memberi nutrisi ke pembuluh tapis, parenkim floem sebagai tempat cadangan makanan, dan serabut
floem sebagai penyokong floem
38. Nama jaringan, fungsi dan letak dari gambar jaringan di bawah ini

No. Gambar jaringan Nama jaringan Fungsi letak

Epitel pipih selapis Sebagai pelapis bagian Lapisan dalam


dalam rongga dan pembuluh darah,
a. saluran, difusi, Selaput pembungkus
osmosis, filtrasi, dan (glomerolus) ginjal,
sekresi zat. Alveolus paru-paru
Epitel silindris selapisLapisan pelindung, Kelenjer pencernaan,
tempat penyerapan jonjot usus, lambung,
zat atau absorbsi, kantong empedu.
penghasil mukus
b.
(lendir) atau sekresi,
melicinkan.

Epitel kubus selapis Lapisan pelindung, Kelenjer air liur, folikel


tempat penyerapan ovarium, saluran nefron
zat atau absorbsi, ginjal
c. penghasil mukus
(lendir) atau sekresi

39. Tiga jenis matriks (serat) pada jaringan ikat


40. Perbedaan jaringan otot

Anda mungkin juga menyukai