Anda di halaman 1dari 10

OLEH KELOMPOK 2 : EVI DESLIANA DWI PUTRA Y.P DICKY NIXON.

ON.S ZAMHARIR MONA HERLYA FITRA HAYATI YOFI AGUNG.S

(D1C011079) (D1C011080) (D1C011081) (D1C011082) (D1C011083) (D1C011084) (D1C011085)

Serealia adalah biji-bijian dari famili rumput-rumputan (gramine) yang kaya akan karbohidrat sehingga dapat menjadi makanan pokok manusia, pakan ternak dan industri. Biji-bijian yang tergolong serealia antara lain : padi, jagung, gandum, barley, rye, oats.

Kacang-kacangan termasuk famili Leguminosa atau disebut juga polongan. Contoh kacang-kacangan : kedelai, kacang tanah, kacang hijau, kacang gude, kacang merah, dll.

STRUKTUR BIJI
Struktur umum biji-bijian serealia terdiri dari tiga bagian besar yaitu kulit biji, butir biji (endosperm) dan lembaga (embrio). Kulit biji padi disebut sekam, sedangkan butir biji dan embrio dinamakan beras. Lapisan terluar disebut perikarp, kemudian tegmen, lapisan aleuron dan bagian yg dalam adalah endosperm. Lapisan aleuron merupakan lapisan yg menyelubungi endosperm dan lembaga

Sifat Fisik Serealia


Nama Panjang (mm) Lebar (mm) Berat (mg/biji) Densitas Kamba (kg/m3)

Beras Gandum Jagung Sorghum Rye Oats

5-10 5-8 8-17 3-15 4,5-10 6-13

1,5-5 2,5-4,5 5-15 2,5-4,5 1,5-3,5 1-4-5

27 37 285 23 21 32

575-600 790-825 745 1360 695 356-520

Sifat-sifat fisik berguna untuk tujuan industri pengolahan juga merupakan data dasar bagi industri perencanaan atau rancang bangun peralatan pengolahan.

KOMPOSISI KIMIA
Serealia merupakan sumber karbohidrat utama di dunia. Kacang-kacangan dipakai sebagai sumber protein nabati, meskipun beberapa juga dipakai sebagai sumber minyak (kedelai, kacang tanah)

BIJI-BIJIAN SEBAGAI BAHAN BAKU INDUSTRI


Pada umumnya biji-bijian serealia dan kacang-kacangan (leguminosa) dimanfaatkan untuk industri makanan dan minuman. Beras selain dikonsumsi dalam bentuk nasi,dapat diolah menjadi bahan baku industri pangan seperti : industri tepung,bihun,makanan bayi (weaning foods),makanan jajanan (snack foods),makanan berprotein tinggi dan

Hasil

limbah/hasil ikutan beras digunakan untuk makanan ternak. Pemanfaatan jagung sebagai bahan industri pertanian lebih luas daripada beras dan gandum (berbagai makanan jajanan=kue-kue dan berondong) Kedelai sebagai sumber utama protein nabati dapat digunakan untuk berbagai industri pangan dan nonpangan,seperti : tahu,kecap,dan tauco. Jenis kacang-kacangan lainnya merupakan bahan pangan yang tidak banyak mengalami proses pengolahan kecuali kacang tanah untuk minyak

Anda mungkin juga menyukai