Anda di halaman 1dari 4

PEMBELAJARAN 2

Keterampilan Memberi Penguatan


Oleh: Yayat Maryati

Fungsi penguatan dalam kegiatan


Pembelajaran
Mempunyai peran penting dalam meningkatkan
keaktifan kegiatan pembelajaran.
Pujian atau respon positif guru terhadap
perbuatan siswa yang positif akan membuat
siswa merasa senang karena dianggap
mempunyai kemampuan.

Komponen-komponen Keterampilan
Memberi Penguatan
1.

Penguatan Verbal
Penguatan yang diberikan dalam bentuk kata-kata/kalimat, komentar,
pujian, dukungan, pengakuan atau dorongan.
Contoh: Pekerjaanmu rapih nak.

2. Penguatan Non-Verbal
Penguatan ini ditunjukkan dengan berbagai cara.
a. mimik dan gerakan badan
b. gerakan mendekati
c. sentuhan
d. kegiatan yang menyenangkan
e. pemberian symbol atau benda
3. Penguatan Tak Penuh
Contoh : Bagian pertama jawaban sudah benar, tetapi alasan yang
diberikan kurang mantap.

Prinsip Penggunaan
Dalam memberikan penguatan harus
diperhatikan prinsip-prinsip berikut.

1.Kehangatan dan keantusiasan


2.Kebermaknaan
3.Hindari respon negative
4.Penguatan harus bervariasi
5.Sasaran penguatan harus jelas
6.Penguatan harus diberikan segera setelah
prilaku yang diharapkan muncul.

Anda mungkin juga menyukai