Anda di halaman 1dari 26

Hellna Tehubijuluw

Kimia Anorganik, Kimia FMIPA Unpatti

Padatan Kristalin dan Amorf


Kristalin:
Partikel tersusun
dengan susunan
teratur di ruang (3D).
Amorf:
Partikel tidak memiliki
keteraturan di ruang.

Bilangan
Koordinasi
Bilangan koordinasi suatu atom atau
ion adalah:
Jumlah atom atau ion tetangga
terdekat
Contoh: Natrium klorida membentuk
struktur kubus sederhana dengan
bilangan koordinasi untuk ion Na+ dan
ion Cl- masing-masing adalah enam
(lihat Gambar 1.)

Kita lihat satu partikel ion dalam kisi NaCl,


misalnya Na+ dalam sel satuan kubus
berpusat muka. Ion-ion tetangga pertama
terdekat adalah 6 ion Cl- pada posisi pusat
muka (Gambar 1 .1)
Tetangga kedua terdekat berikutnya
adalah 12 ion Na+ yang tersusun pada
posisi-posisi di tengah rusuk sel satuan
(Gambar 12)
Tetangga ketiga terdekat berikutnya
adalah 8 ion Cl- pada sudut-sudut kubus
(Gambar 13)

1
2

Gambar 1.Struktur kubus kisi


NaCl

Masing-masing atom karbon


terikat oleh 4 ikatan kovalen
dalam ruang tetrahedral, pada
empat atom karbon lain (Bilangan
Koordinasi = 4)

Kisi Ruang dalam sel


satuan

3 sisi : a, b, c
3 sudut : , ,

Sumbu kristalografi dan sudut antara sumbu

Untuk bentuk sistem kristal yang


berbeda, juga terdapat perbedaan
bentuk kisi di dalam sistem kristal
tersebut, dimana sesuai dengan susunan
spesifik dari atom/ion.
Berikut ini sistem dua dimensi dengan
macam kisi yang paling sederhana yang
mengandung hanya satu poin kisi yang
disebut dengan Primitif (P)
Serupa, untuk masing-masing sistem
kristal tiga dimensi, selalu sel satuan
primitif terdiri dari atom-atom yang
berada pada posisi sudut dari
parallelepiped khusus (yaitu gambar
padatan dengan muka adalah jajaran
genjang).

Misalnya Gambar 2 memperlihatkan


kisi primitif (simbol P) untuk sistem
tetragonal

Gambar 2. Sel satuan primitif


tetragonal

Untuk bentuk kisi yang lainnya, simetri


translasi dari titik sudut ini adalah simetri
tambahan ke dalam sel satuan.
Yang paling sederhana adalah pusat badan
(body centred), seperti pada Gambar 3,
dimana disana juga ada suatu atom pada
posisi centre (pusat) dari sel satuan (dengan
koordinat fraksi (1/2, 1/2, 1/2).
Untuk kisi body-centred ini, jika suatu atom
atau ion ditempatkan pada x, y, z maka
disana harus ada satu tempat yang identik
pada x+1/2, y+1/2, z+1/2. Simbol untuk
body centred adalah I.

Gambar 3. Unit sel kubus pusat


badan (body centred)

Kemudian ada juga dua kemungkinan


bentuk face centred sel satuan. Suatu kisi
dimana semua face (muka) memiliki
sentralnya ditempati atom diberi simbol F.
Jika hanya satu pasang face ditengah,
maka tipe kisinya disimbolkan dengan A,
B atau C bergantung pada permukaan
dimana centre terjadi. Misalnya, jika atom
atau ion terletak pada face yang dibuat
oleh sumbu a dan b, kisinya disimbolkan
dengan C-centred. Contoh face-centred
diperlihatkan pada Gambar 4.

Gambar 4. (i) Kubus pusat muka (F),


(ii) Pusat muka ortorombik

Tabel 1.Tujuh Sistem


Kristal
Hubungan parameter sel
a = b = = = 90
=c
= = = 90
a = b = = = 90
c
= = 90,
a b 90
c
90
ab
= = 90, =
c
120
a b
= = 90
c
a = b
c

Kelompok kristal
Kubus
Tetragonal
Ortorombik
Monoklinik
Triklinik
Heksagonal
Trigonal
(rombohedral)

Tabel 2.
Bravais

Kisi

Sistem Kristal
Kubus
Tetragonal
Ortorombik
Monoklinik
Triklinik
Heksagonal
Trigonal
(rombohedral)

Ruang

P,
P,
P,
P,
P
P
P*

atau

Kisi

Kisi Bravais
I, F
I
C, I, F
C

sering kisi rombohedral primitif


dirujuk sebagai R
*

Gambar 5. Kisi Bravais

Bidang Kisi

Hukum Bragg
adalah :
dimana : n = 1,2,3,4.; d = jarak antar bidang
= panjang gelombang sinar-X; = sudut difraksi

Bidang kisi kristal kubus


001
c*

101
*
a*
100

011
111

000

*
b*

*
110

110

Gambar 6. Heksagonal
(lapis
dua) dan
tumpukan
kubus (lapis
tiga)

Struktur Raksasa Logam


Struktur Terjejal

Heksagonal terjejal
(hexagonal close
packing/hcp)
Be, Mg
Kubus terjejal
(cubic close
packing/ccp or fcc)
Ca, Sr, Cu, Ag, Au

Jumlah partikel per sel


satuan

Dalam sel satuan tiga dimensi, atom-atom


berbagi dan menghasilkan jumlah yang
proporsional (sebanding) seperti diberikan
pada Tabel 3.
Tabel 3. Proporsional jumlah dalam sel
satuan tiga dimensi

Posisi poin
Sudut/pojok
Rusuk
Muka
Badan

Fraksi kisi
1/8
1/4
1/2
1

Volume satual sel berbentuk kubus yang


terisi partikel

Anda mungkin juga menyukai