Anda di halaman 1dari 7

SOSIOLOGI KEPERAWATAN

LAPISAN-LAPISAN
MASYARAKAT
Kelompok IV
Riko Susanto
Riswan Saputra
Riyan Berie
Rosdiana
Tania Yustintia
Wahwani
Windi Tri Astuti
Yanti Seftiani
Yosepa Fitriani
Yulia Artha
Yupialtiana

PENGANTAR

Menurut Pitirim A.Sorokin, stratifikasi


sosial adalah perbedaan penduduk
atau masyarakat ke dalam lapisanlapisan kelas secara bertingkat.
Pitirim A.Sorokin juga mengatakan
bahwa lapisan dalam masyarakat itu
merupakan ciri yang tetap dan umum
dalam masyarakat yang hidup
teratur.

TERJADINYA LAPISAN
MASYARAKAT
Sistem lapisan masyarakat dapat terjadi
dengan
sendirinya
dalam
proses
pertumbuhan masyarakat itu. Akan tetapi,
ada pula yang dengan sengaja di susun untuk
mengejar suatu tujuan bersama. Alasan
terbentuknya lapisan masyarakat yang terjadi
dengan sendirinya adalah kepandaian, tingkat
umur, sifat keaslian keanggotaan, kerabat
seorang kepala masyarakat, dan mungkin
juga harta dalam batas-batas tertentu.

SIFAT SISTEM LAPISAN MASYARAKAT


Sifat sistem lapisan di dalam suatu
masyarakat dapat bersifat tertutup
(closed social stratification) dan
terbuka (open social stratification).

KELAS-KELAS DALAM MASYARAKAT


(SOCIAL CLASSES)
Kelas sosial adalah semua orang dan
keluarga yang sadar akan
Kedudukannya di dalam suatu lapisan,
sedangkan kedudukan mereka itu di
ketahui serta di akui oleh masyarakat
umum.

UNSUR-UNSUR LAPISAN
MASYARAKAT
Hal yang mewujudkan unsur dalam
teori sosiologi tentang sistem lapisan
masyarakat adalah kedudukan
( status ) dan peranan ( role ).
Kedudukan dan peranan merupakan
unsur-unsur dalam sistem lapisan,
dan mempunyai arti yang penting
bagi sistem sosial.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai