Anda di halaman 1dari 19

RESUSITASI

NEONATUS

Apgar Scoring
Tanda

Nilai O

Nilai 1

Nilai 2

Appearace
(warna kulit)

Seluruh
tubuh
biru atau
putih

Badan merah
kaki biru

Seluruh tubuh
merah

Pulse
(Denyut Nadi)

Tidak ada

< 100x/menit

> 100x/menit

Grimece
(Refleks)

Tidak ada

Perubahan
mimik

Bersin/menangis

Activity
(Tonus Otot)

Lumpuh

Ekstremitas
sedikit
fleksi

Gerakan aktif
Ekstremitas fleksi

Respiration
effort
(Usaha
bernafas)

Tidak ada

Lemah

Menangis kuat

Tidak asfiksia
7

Asfiksia ringan
sedang 4-6

Asfiksia berat
3

Posisi kepala untuk


membuka jalan
napas

VTP
Kepala semi-ekstensi
Pilih ukuran sungkup
Ukuran 1 : BB bayi normal
Ukuran 0 : BBLR

Sungkup
harus
menutupi hidung dan
mulut
Tekan sungkup dengan
jari-jari tangan
Kecepatan 40-60x/menit
selama 30 detik

VTP+Kompresi dada

Kecepatan

kompresi
3 kompresi : 1 ventilasi
selama 2 detik
Cara: menggunakan
ibu jari/ jari tengahtelunjuk
Lokasi: pada tulang
dada sedikit diatas
prosecus xyphoideus
Tekan sedalam 1/3

Epinefrin dan Cairan


Epinefrin:
Indikasi: setelah
VTP+kompresi dada,
frekuensi jantung <
60x/menit
Cara pemberian dan dosis:
1ml cairan 1:10.000
Melalui vena umbilikalis : 0,10,3 ml/kgBB
Melalui pipa endotrakea : 0,3-1

Terapi Cairan
Indikasi: bayi pucat, tidak
ada perbaikan setelah
resusitasi
Jenis: Nacl, Ringer laktat
Dosis : 10 ml/kgBB
Kecepatan : 5-10 menit

Perawatan Pasca
Resusitasi

S.T.A.B.L.E

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai