Anda di halaman 1dari 21

PERLAKUAN MEKANIK

2014

Bab yang akan dibahas :


A. Filtrasi
B. Centrifugasi :
Filtrasi centrifugal
Pengendapan centrifugal
C. Fluidisasi

Pengertian Filtrasi
Filtrasi adalah proses pemisahan
campuran padat cair (slurry) dengan
cara mengalirkan slurry melalui medium
filter yang berlangsung dengan adanya
gaya dorong, serta dipengaruhi sifat fisik
padatan dan sifat fluida.

Produk atau hasil proses berupa:


filtrat, padatan, atau filtrat dan padatan.

Faktor-faktor operasi yang


dapat
mempengaruhi proses filtrasi :
1.

2.

3.
4.
5.

Sifat fisik fluida : densitas,viskositas,


temperatur
Keadaan partikel :
- ukuran dan bentuk ( Dp, )
- distribusi partikel
Konsentrasi slurry
Laju alir slurry
Gaya dorong :
. beda tekanan
. Gravitasi
. gaya sentrifugal

Proses filtrasi secara umum


digunakan pada industri:
Pertambangan
PAM
Pengolahan susu
Industri Pulp
Pengolahan limbah
Industri kimia

Filtrasi dapat dibedakan


sbb:
1.

Berdasar sistem proses :


a.

Filtrasi sistem batch

Fitrasi sistem kontinu


2. Berdasar gaya dorong :
b.

a. Gravitasi
b. Beda

tekan (pompa, vakum,


blower, sentri fugasi)

Berdasar kondisi slurry ( jumlah dan


ukuran padatan):

Filter klarifikasi: untuk memisahkan


zat padat yang jumlahnya sedikit
dalam slurry dan ukuran partikel
kecil
b. Filter ampas : untuk memisahkan zat
padat yang jumlahnya banyak dalam
slurry dan ukuran partikel besar,
sehingga menghasikan ampas.
a.

Medium Filter
Medium filter merupakan bahan
penyaring yang diperlukan pada
saat awal proses , untuk jenis
filtrasi yang menghasilkan ampas
Medium filter harus memenuhi
syarat :

Mampu menahan zat padat yang


akan disaring
2.Tahan terhadap bahan kimia
3.Tidak mudah tersumbat
4.Tahan terhadap gerakan mekanik
5.Mempunyai harga murah
1.

Bahan Penolong Filtrasi

Untuk mencegah adanya


blocking pada ampas yang
sulit ditembus laju alir slurry
atau filtrat, perlu dibantu
dengan bahan penolong filtrasi

Syarat bahan filter aid:


Berukuran halus, 10 20 m
Bersifat porous dan permeable
Inert.
Contoh filter aid:
-pasir silika,serbuk gergaji,Al(OH)3

Jenis jenis peralatan

Alat filter klarifikasi :

Catridge filter
Ultra filter
Disk and plate filter

Alat filter ampas sistem batch

Sand filter
Plate and frame filter
Shell and leaf filter
Filter Testing Unit.

Alat filter ampas sistem kontinu

Rotary drum filter kontinu


Rotary disk filter kontinu
Rotary horizontal filter kontinu

Sand filter

Plate and Frame filter

Detail plate and frame

Horizontal plate filter

Leaf filter

Rotary Drum Filter

Horizontal Rotary
Vacuum Filter

Anda mungkin juga menyukai