Anda di halaman 1dari 10

USAHA KESEHATAN

SEKOLAH
Usaha Kesehatan Sekolah adalah
bagian dari segala kegiatan pokok
yang menjadi beban puskesmas,
yang ditujukan kepada sekolahsekolah dengan anak beserta
lingkungan hidupnya, dalam rangka
mencapai kesehatan anak sebaikbaiknya dan sekaligus meningkatkan
prestasi belajar anak sekolah
setinggi tingginya

TUJUAN UKS
Secara umum tujuan UKS adalah untuk
meningkatkan kemampuan hidup sehat dan
derajat kesehatan peserta didik sedini mungkin
serta menciptakan lingkungan yang sehat
sehingga memungkinkan pertumbuhan dan
perkembangan yang harmonis dan optimal dalam
rangka pembentukan manusia Indonesia yang
berkualitas.

SASARAN UKS
Sasaran pembinaan dan pengembangan UKS meliputi:
1. Sasaran primer : peserta didik
2. Sasaran sekunder: guru, orang tua, TP UKS
3. Sasaran Tertier :

Lembaga pendidikan mulai dari tingkat


prasekolah sampai pada sekolah lanjutan
tingkat atas, termasuk pergurua agama dan
pondik pesanteren dan lungkungannya.
Sarana dan prasarana pendidikan
kesehatan dan pelayanan kesehatan.
Lingkungan yang meliputi :
Lingkungan sekolah
Lingkungan keluarga; dan
Lingkungan masyarakat sekitar sekolah
(Depkes RI, 2002).

RUANG LINGKUP
PEMBINAAN UKS
1. Pendidikan kesehatan
2. Pelayanan kesehatan
3. Pemeliharaan lingkungan kehidupan sekolah
sehat
4. Ketenagaan
5. Sarana Prasarana
6. Penelitian dan Pengembangan
7. managemen/organisasi (Depkes RI, 2002).

PERILAKU HIDUP BERSIH DAN


SEHAT
(PHBS)
ANAK
SEKOLAH
PHBS disekolah
adalah
upaya untuk
memberdayakan siswa, guru, dan masyarakat
lingkungan sekolah agar tahu, mau dan mampu
mempraktikan PHBS, dan berperan aktif dalam
mewujudkan sekolah sehat (Depkes RI, 2008).

INDIKATOR PHBS DI SEKOLAH


Kuku siswa pendek dan bersih
Dipotong setiap minggu sekali untuk menghidnari
penyakit kecacingan
Tidak merokok :
Artinya masyarakat di institusi pendidikan tidak ada
yang merokok
Gigi dan mulut bersih
Artinya siswa gosok gigi setiap hari, minimal 2 kali
sehari yaitu sebelum tidur dan sesudah makan
Memakai alas kaki
Artinya setiap siswa harus memakai alas kaki untuk
mencegah penyakit kecacingan

Ada ruang UKS dan P3K


Artinya disetiap sekolah harus ada ruang untuk
membantu siswa apabila membutuhkan pertolongan
pertama dan tersedianya obat-obatan sementara
sebelum dibawa ke pelayanan kesehatan yang lebih
lengkap
Terdapat dokter kecil atau kader kes remaja Artinya
dokter kecil dan kader kesehatan remaja membantu
teman-temannya di sekolah apabila membutuhkan
pertolongan sementara sebelum di bawa ke pelayanan
kesehatan

Dana sehat :
Artinya ada gerakan gotong royong iuran
wajib bagi para siswa dibutuhkan apabila
seorang siswa ada yang mengalami sakit,
maka dana tersebut dibutuhkan untuk biaya
siswa yang sakit.
Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN)
Melakukan kegiatan menguras, menutup
dan mengubur di lingkungan sekolah dan
sekitarnya 1 minggu sekali untuk memutus
rantai penularan nyamuk aedes aegypti.

Menggunakan air bersih untuk keperluan di sekolah


Menggunakan jamban/ WC yang tersedia di sekolah
Ada tempat sampah yang membedakan sampah organik
dan an organik
Warung sekolah
Menyediakan makanan dan minuman di lingkungan
sekolah yang dikelola orang yang sehat, harga terjangkau
oleh peserta didik, terjaga kebersihannya dan jarak
warung dengan tempat pembuangan sampah minimal 10
meter, ventilasi , cukup air tersedia dan memenuhi
syarat kesehatan (Depkes RI, 2008).

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai