Anda di halaman 1dari 3

Pengertian komunikasi

1. Secara etimologis, komunikasi dipelajari menurut


asal usul kata, yaitu berasal dari bahasa latin
communicatio yang berarti pemberitahuan atau
pertukaran pikiran.
2. Secara terminologis, komunikasi berarti proses
penyampaian suatu pernyataan oleh seseorang kepada
orang lain.
3. Secara paradigmatis, komunikasi berarti pola yang
meliputi sejumlah komponen berkolerasi satu sama lain
secara fungsional untuk mencapai suatu tujuan tertentu.

Komponen komunikasi
Menurut Laswell komponen komponen komunikasi yaitu:

Pengirim atau komunikator (sender)


Pesan (messager)
Saluran (channel)
Penerima atau komunikan (receiver)
Umpan balik (feedback)
Aturan yang disepakati para pelaku komunikasi

Media komunikasi
Berdasarkan alat yang digunakannya, media komunikasi dapat dibedakan
menjadi tiga yaitu:
1. Media komunikasi audio (pendengaran)
2. Media komunikasi visual (penglihatan)
3. Media komunikasi audio-visual (pendengaran dan penglihatan)

Syarat syarat dalam berkomunikasi


Agar komunikasi berhasil secara efektif, diperlukan
beberapa syarat yang dikenal dengan tujuh C dalam
komunikasi (the seven Cs of communication) yaitu:
1. Credibiliy
2. Contexs
3. Content
4. Clarity
5. Contiunity dan consistency
6. Channel
7. Capability of the audience

Anda mungkin juga menyukai