Anda di halaman 1dari 23

DESAIN DAN PENGEMBANGAN

KURIKULUM PERGURUAN TINGGI

KELOMPOK 6:
1.

M. Eka Putra Ramandha (I2E016021)

2.

Nafaani Syafaati

(I2E016023)

3.

Nishfiya Ramdoniati

(I2E016024)

4.

Sadam Husein
(I2E016025)

PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN IPA


PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS MATARAM
2016

IDEIDE

KURIKULUM

DOKUMEN
( CURRICULUM PLAN )
SERANGKAIAN
MATA KULIAH
SILABUS
PROGRAM
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
(SAP )

KEGIATAN NYATA

( ACTUAL CURRICULUM )
PROSES EVALUASI
( ASSESSMENT )
PENCIPTAAN
PROSES
PEMBELAJARAN
SUASANA
PEMBELAJARAN

Menurut Ristekdikti (2016),


Kurikulum (curriculum) merupakan
seperangkat rencana dan pengaturan
mengenai capaian pembelajaran
lulusan, bahan kajian, proses, dan
penilaian yang digunakan sebagai
pedoman penyelenggaraan program
studi.

Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia,


yang selanjutnya disingkat KKNI, adalah kerangka
penjenjangan kualifikasi kompetensi yang dapat
menyandingkan, menyetarakan, dan
mengintegrasikan antara bidang pendidikan dan
bidang pelatihan kerja serta pengalaman kerja
dalam rangka pemberian pengakuan kompetensi
kerja sesuai dengan struktur pekerjaan di berbagai
sektor.

KKNI merupakan perwujudan mutu dan jati


diri Bangsa Indonesia terkait dengan sistem
pendidikan dan pelatihan nasional yang dimiliki
Indonesia

9
8
7
6
5
4
3
2
1

Penyetaraan capaian pembelajaran yang dihasilkan


melalui pendidikan dengan jenjang kualifikasi pada
KKNI terdiri atas :

a. lulusan pendidikan dasar setara dengan jenjang 1;

b. lulusan pendidikan menengah paling rendah setara dengan


jenjang 2;

c. lulusan Diploma 1 paling rendah setara dengan jenjang 3;

d. lulusan Diploma 2 paling rendah setara dengan jenjang 4;

5
4
3
2
1

e. lulusan Diploma 3 paling rendah setara dengan jenjang 5;


f. lulusan Diploma 4 atau Sarjana Terapan dan Sarjana paling
rendah setara dengan jenjang 6;
g. lulusan Magister Terapan dan Magister paling rendah
setara dengan jenjang 8;
h. lulusan Doktor Terapan dan Doktor setara dengan jenjang 9;
i. lulusan pendidikan profesi setara dengan jenjang 7 atau 8;
j. lulusan pendidikan spesialis setara dengan jenjang 8 atau 9.

Deskripsi Umum KKNI (semua Jenjang)


a. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
b. Memiliki moral, etika dan kepribadian yang baik di dalam
menyelesaikan tugasnya.
c. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta
tanah air serta mendukung perdamaian dunia.
d. Mampu bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial dan
kepedulian

yang

tinggi

terhadap

masyarakat

dan

lingkungannya
e. Menghargai

keanekaragaman

budaya,

pandangan,

kepercayaan, dan agama serta pendapat/temuan original


orang lain.
f. Menjunjung

tinggi

penegakan

hukum

serta

memiliki

semangat untuk mendahulukan kepentingan bangsa serta

Lulusan S2/Jenjang 8

1
teknologi,
0

Mampu mengembangkan pengetahuan,


dan/atau seni (IPTEKS) di dalam bidang atau
praktek profesionalnya melalui riset, hingga
menghasilkan karya inovatif dan teruji.

2.

Mampu
memecahkan
permasalahan
ilmu
pengetahuan, teknologi, dan/atau seni (IPTEKS) di
dalam bidang melalui pendekatan inter atau
multidisipliner.

3.

Mampu mengelola riset dan pengembangan yang


bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan, serta
mampu mendapat pengakuan nasional dan
internasional.

11/19/16

1.

Pencapaian Level pada KKNI Melalui Berbagai Jalur

1
1

PENDIDIKAN :

GELAR AKADEMIS
S
M
P

S
M
A

D
1

D
2

D
3

S
1

P
R
O

S
2

S
3

9
8

MD

PROFESI :

SERTIFIKAT
PROFESI (PII)

OTODIDAK :

PENGALAMAN
KEAHLIAN
KHUSUS

4
3
2
1

INDUSTRI :

OPERATOR
ANALIS
AHLI
FUNGSI JABATAN
KERJA

Kemendikbud, 2010

TAHAPAN PENYUSUNAN KURIKULUM


Kebijakan
Universitas &
Program Studi

Analisis SWOT

Tracer study

(University values)
(Scientific vision Prodi)

(Need assessment)
(Market signal)

PROFIL
LULUSAN
Tugas Tim
Pengembang
Kurikulum Prodi
Kelompok Studi/
Bidang studi /
Laboratorium
Peta keilmuan
Program Studi

Keterlibatan
semua dosen

Ketetapan
Program studi

RUMUSAN
CAPAIAN PEMBELAJARAN
(Learning Outcomes)

Pemilihan bahan
kajian :
Tingkat keluasan,
Tingkat
kedalaman,
Tingkat
kemampuan yang
ingin dicapai

Matriks bhn
kajian capaian
pembelajaran
Konsep mata
kuliah dan
besarnya sks

Konsep mata
kuliah
terintegrasi

Struktur kurikulum &


Rancangan pembelajaran
DOKUMEN KURIKULUM
BARU

Masukan Asosiasi
&
Stake
holders
Deskripsi
KKNI & SNPT
4 pilar pendidikan
UNESCO

Tugas Tim
Pengembang
Kurikulum Prodi

Konsep
kurikulum

Konsep &
Strategi
pembelajaran

BIDANG KEILMUAN PRODI

Kemampuan mengkomunikasikan ide.

Kemampuan bekerjasama

Memiliki kepekaan masalah nyata

Kemampuan membaca gambar

Memiliki kemampuan managerial & leadership

Mempunyai kemampuan dasar praktek

Kemampuan belajar sepanjang hayat

Berfikir & berkomunikasi secara akademik& etis.

10

kemampuan mengembangkan arsitektur

11

Menjunjung tinggi norma akademik

Mata
kuliah

Mk

m
k

Untuk
ms dpn

Bahan
Kajian

Ciri
PT

Lingk & IT

Yang
dikemb

Strategi
pemb

Kemampuan merancang arsitektur

IPTEKS
pelengk

Permukima
n
Ars
nusantara
CAD

Teori,
metode
Struktur
bang.
Seni

PEMBELAJARAN

Desain ars.

CAPAIAN

IPTEKS
pendukung

Sains arstek
Lansekap
ars
Interior

Inti keilmuan

Perencanaa
n
Perk. Ars.

RUMUSAN

Skema pembentukan mata kuliah


PROFIL
LULUSAN

CAPAIAN
PEMBELAJARAN

BAHAN
KAJIAN

MATA
KULIAH

Mata kuliah A bersifat komprehensif KONSEP


BLOK
Mata kuliah B bersifat parsial

Alternatif membentuk mata kuliah lewat matriks


KOMPETENSI
(CP)

BAHAN KAJIAN
1

MK1

MK2

MK3

2
3

MK4

4
5

MK6

6
7
8
9
10

MK5

MK1 & MK2


beda jenis bahan
kajian dalam satu
capaian pembelajaran
MK3
tiga bahan kajian
dgn capaian
pembelajaran yang
sama.
MK5 & MK6
satu bahan
kajian untuk
mencapai berbagai
capaian
pembelajaran

MATA KULIAH
ADALAH
BUNGKUS DARI
BAHAN KAJIAN
Tim DIKTI 2011

STANDAR ISI SNPT: MATA KULIAH


UMUM, WAJIB DAN PILIHAN
Jenis mata kuliah dalam suatu kurikulum program studi terdiri atas:
1. sejumlah mata kuliah wajib umum, yang ditujukan untuk membentuk
sikap dan tata nilai;
2. sejumlah mata kuliah wajib program studi, yang ditujukan untuk
menghasilkan kemampuan kerja, penguasaan pengetahuan, dan
kemampuan mengelola kewenangan serta tanggung jawabnya; dan
3. sejumlah mata kuliah pilihan di dalam atau di luar program studi yang
bersangkutan, yang ditujukan untuk pengembangan kemampuan sesuai
minat mahasiswa.
Mata kuliah wajib umum terdiri atas mata kuliah:
4.

agama;

5.

Pancasila;

6.

kewarganegaraan; dan

7.

bahasa Indonesia.

Perguruan tinggi dapat melakukan pembelajaran terintegrasi pada mata


kuliah wajib umum dengan syarat bahwa capaian pembelajaran paling
sedikit sama dengan capaian pembelajaran masing-masing mata kuliah.

PENETAPAN
BESARNYA SKS
Waktu yang diperlukan
mahasiswa untuk dapat
memiliki capaian pemebelajaran
yang di tentukan
Unsur penentu dalam menetapkan besarnya
sks:
Tingkat kedalaman elemen capaian pembelajaran
(kompetensi) dan keluasan bahan kajian
Metode/strategi pembelajaran yang diperlukan untuk
mahasiswa memiliki kedalaman elemen kompetensi
dan keluasan bahan kajian

50
menit

60 menit

3 jam

BEBAN STUDI
BELAJAR = minimal 8 jam/ hari
maksimal 10 jam/hari
Perminggu dihitung 6 hari
Hitungan = 8 jam x 6 hari = 48 jam (minimal)
10 jam x 6 hari = 60 jam (maksimum)
minimal 48 jam : 3 jam = 16 sks
maksimal 60 jam : 3 jam= 20 sks

Rata-rata = 18 sks per semester


S1 selama 8 semester = 8 x 18 sks = 144 sks (min)
= 8 X 20 sks =160 sks (mak)

5.Menyusun struktur kurikulum dalam Semester


Semester

MATA KULIAH
1

ALTERNATIF

sks

Program
Pendidikan
Akademik

Sem 12
Sem 11

S2

Sem 10
Sem 9
Sem 8

18

12

10

Sem 7

18

18

18

Sem 6

18

19

19

Sem 5

18

19

19

Sem 4

18

19

19

Sem 3

18

19

19

Sem 2

S1
Tim DIKTI 2011

6. MEMBANGUN STRUKTUR
KURIKULUM (ada dua model struktur
Engineering
Disipline
Specialization
Engineering
Design
Basic Engineering
(Engineering
Principle)
Mathematic &
Basic
Science

Humanistic,social
science , profesional
practice & ethic

kurikulum)

MODEL SERI

Berdasar logika keilmuan.


Asumsi dasar, ada prasyarat.
Parsial, integrasi diakhir

Math
emati
c&
Basic
Scien
ce

Basic
Engin
eerin
g
(Engi
neeri
ng
Princi
pal)

Engin
eerin
g
Desig
n

Engin
eerin
g
Displi
ne
Speci
alizat
ion

Humi
nity,
Social
scien
ce,
profe
sional
practi
ce &
Ethic

MODEL
PARALEL
Berdasar strategi pembelajaran
Prasyarat dieliminir dalam
proses pembelajaran
Integrasi lebih awal.

Tim DIKTI

PERUMUSAN CPMK
CPL yang dibebankan pada mata kuliah masih bersifat umum
terhadap mata kuliah, oleh karena itu CPL yang di bebankan pada
mata kuliah perlu diturunkan menjadi capaian pembelajaran mata
kuliah (CPMK) atau sering disebut courses learning outcomes.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai