Anda di halaman 1dari 16

5 KUNCI KEAMANAN

PANGAN
A.A Gde Indrayana Putra
Delima Cheryka
Ully Amri Suharyati
Yudha Satria
Kepaniteraan Klinik Ilmu Kesehatan Masyarakat
Fakultas Kedokteran Trisakti
2016

KEAMANAN PANGAN

Keamanan Pangan merupakan concern utama bagi Organisasi Pertanian dan


Pangan dunia (FAO) dan WHO.

Kedua organisasi sepakat keamanan pangan (food safety) adalah


komponen penting dari ketahanan pangan (food security).

Meningkatnya kesadaran terhadap aspek


keamanan pangan dan foodborne diseases di
negara-negara berkembang karena diperkirakan
tiap tahun lebih dari 1.5 milyar anak-anak balita
menderita diare dan lebih dari 3 juta meninggal.

PP No. 28 Tahun 2004:


Peraturan Pemerintah tentang Keamanan, Mutu dan Gizi
Pangan

Kenapa perlu?

Akibat pangan yang tidak aman

Pangan tidak aman dikonsumsi


dikarenakan :

TIPE BAHAYA DAN SUMBER CEMARAN

5 KUNCI KEAMANAN PANGAN

1. JAGALAH KEBERIHAN
Cuci tangan sebelum dan
sesering mungkin saat
pengolahan pangan
Cuci tangan sesudah dari
toilet
Cuci dan sanitasi seluruh
permukaan yang kontak
dengan pangan dan alat
pengolahan pangan
Jagalah area dapur dan
pangan dari serangga,
hama dan binatang
lainnya

Mikroba terbawa oleh pangan, serbet,


dan peralatan yang dapat mencemari
pangan dan menyebabkan penyakit

2. PISAHKAN PANGAN MATANG


DENGAN PANGAN MENTAH
Pisahkan daging sapi,
unggas dan hasil laut dari
pangan lain.
Gunakan peralatan yang
terpisah, seperti pisau
dan talenan untuk
mengolah pangan
mentah.
Simpan pangan dalam
wadah untuk menghindari
kontak antara pangan
mentah dan pangan
matang.

3. MASAKLAH DENGAN BENAR


Memasak pangan dengan
tepat dapat membunuh
mikroba patogen.
Suhu dimasak diatas 70C
memberikan kepastian aman
dikonsumsi terutama bahan
pangan daging.
Untuk daging, usahakan
cairannya bening, tidak
berwarna merah muda.
Agar lebih yakin gunakanlah
termometer

4.JAGALAH PANGAN PADA


SUHU AMAN
Jangan membiarkan pangan
matang pada suhu ruang lebih
dari 2 jam
Simpan pangan yang mudah
rusak dikulkas (dibawah suhu
5C)
Pertahankan suhu pangan
lebih dari 60C sebelum
disajikan
Jangan menyimpan pangan
terlalu lama pada lemari
pendingin
Jangan biarkan pangan beku
mencair pada suhu ruangan

5. GUNAKAN AIR DAN BAHAN BAKU


YANG AMAN
Gunakan air yang
aman atau beri
perlakuan agar air
aman.
Pilihlah pangan
segar dan bermutu.
Cucilah buah-buahan
atau sayuran yang
bersih, terutama
yang dimakan
mentah.
Jangan mengkonsumsi
pangan yang sudah
kadaluwarsa.

Anda mungkin juga menyukai