Anda di halaman 1dari 8

PENGANTA

R
EKONOMI
BISNIS
BIAYA
PRODUKSI

Biaya Produksi
Biaya

produksi adalah biaya-biaya yang


digunakan dalam proses produksi
meliputi biaya bahan baku, biaya
tenaga kerja dan biaya overhead pabrik.

Biaya produksi menurut


keterlibatannya
Biaya

bahan langsung
Biaya buruh langsung
Biaya tidak langsung:

Biaya bahan tidak langsung


Biaya tenaga kerja tidak langsung

Biaya

komersial:

Biaya penjualan
Baiya administrasi

Biaya Produksi Jangka


Pendek
a. Biaya Tetap total (TFC)
Yang dimaksud biaya tetap adalah biaya yang jumlahnya
tidak tergantung dari banyak sedikitnya jumlah output.
Bahkan bila untuk sementara produksi dihentikan, biaya
tetap ini harus tetap dikeluarkan dalam jumlah yang sama.
TFC= TC-TVC
b. Biaya Variabel Total (TVC)
Biaya variabel merupakan biaya yang besarnya berubahubah tergantung dari banyak sedikitnya output yang
dihasilkan. Semakin besar jumlah output semakin besar
pula biaya variabel yang harus dikeluarkan.
TVC= VC x Q
c. Biaya total (TC)
Biaya total adalah keseluruhan biaya yang dikeluarkan oleh
suatu perusahaan yang terdiri dari biaya tetap dan biaya
variabel.
TC= TVC+TFC

Lanjutan...
d. Biaya Tetap Rata-rata (AFC)
Biaya tetap rata-rata merupakan biaya tetap (TFC) untuk
memproduksi sejumlah barang tertentu dibagi dengan jumlah
produksinya (Q).
AFC= TFC/Q
e. Biaya Total Rata-rata (ATC)
Biaya total rata-rata merupakan biaya total (TC) untuk
memproduksi sejumlah barang tertentu dibagi dengan jumlah
produksinya (Q).
ATC= TC/Q atau AVC+AFC
f. Biaya Variabel rata-rata (AVC)
Biaya variabel rata-rata merupakan biaya variabel untuk
memproduksi sejumlah barang tertentu dibagi dengan jumlah
produksnya (Q).
AVC= TVC/Q atau ATC-AFC
g. Biaya Marginal (MC)
Biaya marginal adalah kenaikan biaya produksi yang dikeluarkan
untuk menambah satu output produksinya.
MC= TC/Q

Biaya Produksi Jangka Panjang


a. Biaya total jangka panjang
Biaya total yang dikeluarkan untuk produksi dalam jangka
panjang sama dengan perubahan biaya variabel.
LTC = LVC
b. Biaya marginal jangka panjang
Biaya marginal jangka panjang adalah tambahan biaya
karena adanya tambahan produksi sebanyak 1 unit.
Perubahan biaya total sama dengan perubahan biaya
variabel.
LMC= LTC/Q
c. Biaya rata-rata
Biaya rata-rata merupakan keseluruhan biaya yang
dikeluarkan untuk proses produksi dibagi dengan jumlah
outputnya.
LRAC= LTC/Q

Laba dan Rugi


Laba/

rugi merupakan selisih antara


jumlah penerimaan dengan jumlah biaya
produksi yang dikeluarkan perusahaan.
L/R= TR - TC
Terdapat dua pendekatan yang dapat
dilakukan perusahaan untuk
memaksimumkan laba yang diterima.
a.
b.

Biaya total dan penerimaan total (TR-TC)


Biaya marginal dan penerimaan marginal
(MC=MR)

SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai