Anda di halaman 1dari 3

TUGAS CKD

Definisi
Gagal ginjala kronik (CKD) atau penyakit rental terhadap akhir ESDR
merupakan gangguan fungsi renal yang progresif dan irreversible dimana
kemampuan tubuh gagal untuk mempertahankan metabolisme dan
keseimbangan cairan dan elektrolit, menyebabkan uremia (relensi urea dan
sampah nitrogen lain dalam darah), (Burrnner dan Suddarth, 2001).
Gagal ginjal kronik merupakan kerusakan Ginjal progresif yang berakibat
fatal dan di tandai dengan uremia (Urea Dan Limba nitrogen lainya yang
beredar dalam darah serta komplikasinya jika tidak dilakukan dialiysis atau
transpalansi ginjal), (Nursalam. 2006).
Gagal Ginjal Kronik adalah penurunan fungsi ginjal yang bersifat
persisten dan irreversible. Sedangkan gangguan fungsi ginjal yaitu
penurunan laju filtrasi glomerulus yang dapat digolongkan dalam kategori
ringan, sedang dan berat (Mansjoer, 2007).

EPIDEMIOLOGI
Chronic Kidney Disease (CKD) telah menjadi kekhawatiran yang
berkembang di dunia karena prevalensinya yang meningkat serta hasil
akhirnya yang buruk. Di America serikat data tahun 1999 menyatakan
insidens penyakit ginjal kronik diperkirakan 100 kasus perjuta penduduk
pertahun dan anka ini meningkat sekitar 8 % setiap tahunnya. Di negara
berkembang lainnya, diperkirakan sekitar 40 60 kasus perjuta penduduk
pertahun.

Anda mungkin juga menyukai